Berkembangnya teknologi, tentunya akan membuat kita semua bisa melakukan pekerjaan sehari-hari dengan lebih mudah. Namun berbeda dengan kehidupan sehari-hari, dalam industri video game perkembangan tersebut mempermudah para artist untuk mengaplikasikan ide gila mereka pada video game yang tengah mereka kembangkan dari segi visual. Senada dengan hal tersebut, spesifikasi perangkat agar bisa memainkan video game juga semakin tinggi, terlebih bagi kamu yang suka memainkan game mobile. Meski kelihatannya sepele, namun perkembangan visual game mobile saat ini sangat pesat. Ia bahkan bisa disejajarkan dengan tampilan visual platform video game masa kini. Hal ini buat kamu yang masih miliki smartphone kentang berpikir dua kali untuk mendownload beberapa game tertentu, karena berpotensi membuat ponsel pintarmu error, hingga yang lebih parahnya, meletus dan mengakibatkan kebakaran. Lalu, apa saja game-game tersebut? Yuk simak melalui video di bawah.
7 Kombinasi Terkuat PvZ Fusion, Zombie Auto Balik Ke Kuburan!
Plants vs Zombies Fusion, atau PvZ Fusion, masih menjadi perbincangan hangat di kalangan gamer Tanah Air. Merupakan game mod yang...