• Berita
  • TECH
  • G | LIST
  • Review
  • Tutorial
  • OPINI
  • Video
    • TikTok
    • YouTube
    • Facebook
  • GB Live!
  • Freebies
    • Free Games
    • Giveaway
  • TopupNEW
No Result
View All Result
  • Android
  • iOS
  • PC
  • PS4
  • PS5
  • Switch
  • XBOX One
  • Xbox Series X
  • Genshin Impact
  • GTA
  • GB Live!
Gamebrott.com
  • Berita
  • TECH
  • G | LIST
  • Review
  • Tutorial
  • OPINI
  • Video
    • TikTok
    • YouTube
    • Facebook
  • GB Live!
  • Freebies
    • Free Games
    • Giveaway
  • TopupNEW
No Result
View All Result
Gamebrott.com
No Result
View All Result

Gamebrott > Featured > 5 Tips Untuk Rank up Cepat di CS:GO

5 Tips Untuk Rank up Cepat di CS:GO

by Galih Kresnawan
22 Januari 2016
in Featured, Tutorial
Reading Time: 2 mins read
A A
1
6446549
0
SHARES
592
VIEWS
Bagikan ke FacebookShare on Twitter

Counter-Strike Global Offensive atau biasa disebut dengan CS:GO, adalah game kompetitif yang mengandalkan kerjasama tim dan skill dari masing-masing player untuk meraih kemenangan, game yang bergenre FPS ini, tentu bukan game biasa, game kompetitif ini memakai fitur Rank, yang menentukan skill atau keahlian seorang player. dari Silver 1 sampai dengan Global Elite. Beberapa bulan yang lalu, CS:GO mengupdate sistem rank yang menjadikan para player CS:GO lumayan sulit untuk naik rank dan gampang sekali untuk derank atau turun rank, tapi, saya disini akan berbagi 5 tips untuk cepat naik rank untuk kalian semua!

Daftar isi

  • 1. Raih MVP Sebanyak Mungkin
  • 2. Winstreak
  • 3. Meng-carry
  • 4. Matchmaking dengan 4 temanmu yang rank-nya lebih tinggi
  • 5. Hindari Surrender atau Abandon Game

1. Raih MVP Sebanyak Mungkin

MVP atau Most Valuable Player adalah reward atau poin tambahan yang ditambahkan kepada player, tentu saja ini akan membuatmu mempercepat rank-up, biasanya, kamu bisa dapat MVP dengan mendominasi sebuah ronde atau memasang/defuse bom.

2. Winstreak

Winstreak atau memenangi banyak match juga menjadi pengaruh rank-up, update beberapa bulan yang lalu tentu saja membuat perbedaan yang sangat drastis, jika kamu dulu 4-5 win saja sudah naik rank, sekarang, kamu butuh 6-8 atau bahkan 10 win untuk rank-up (dengan sedikit MVP atau selalu bottomfrag)

3. Meng-carry

HY24N2n

Mengcarry adalah dimana kamu berada diatas leaderboard mengambil semua skor dan menanggung semua beban teammatemu yang bisa dibilang tak lumayan ahli untuk meraih kemenangan.

4. Matchmaking dengan 4 temanmu yang rank-nya lebih tinggi

big_1415465453_image

Agak memalukan, tapi, telah terbukti bahwa bermain dengan 4 temanmu (full party) yang ranknya lebih tinggi dapat mempercapat rank-mu naik menjadi lebih tinggi 🙂

5. Hindari Surrender atau Abandon Game

325655

Surrender atau menyerah dan abandon (mengakhiri)  karena kamu rage atau sudah tak tahan lagi bisa membuatmu menghambat proses rank-up, biasanya sih, gara-gara teammate kamu yang gak bisa diatur atau malah memakai bahasa asing yang gak kamu kenal, bener gak? i mean really…

Bagaimana menurutmu? apakah update beberapa bulan yang lalu membuatmu rage-quit dan mengabandon matchmu? apakah list ini membantu atau ingin menambahkan? silahkan komentar!

Sumber gambar: Kotaku,iFunny, dan imgur

Artikel ini ditulis oleh contributor. Gamebrott tidak bertanggung jawab atas ketidaktepatan, pernyataan, kekeliruan isi informasi dari contributor.

Tags: csgofps
SummarizeShareTweetSend
Previous Post

Developer Game Android HiClay Studio Membuat Game Selfie Saat Serangan Teroris Sarinah

Next Post

Who’s Your Daddy : Game 1v1 antara Ayah & Anak

Galih Kresnawan

Galih Kresnawan

Chief Editor. Senior Content Writer. Noob at almost every games. Certified Memes Maker | Work HARD, Play HARDER!! | Contact me at galihka@gamebrott.com

Related Posts

Mouse: P.I. For Hire Microtransaction

Game Mouse: P.I. For Hire Tidak akan Ada Fitur Microtransaction

by Reza Aprilianto
11 bulan ago
0

Developer game Mouse: P.I. For Hire mengatakan bahwa game mereka tidak akan memiliki fitur Microtransaction. Benarkah itu?

Cara Menampilkan Fps Di Pc

5 Cara Menampilkan FPS di PC yang Perlu Gamer Ketahui

by Andi
1 tahun ago
0

Cara menampilkan FPS di PC - Bagi para gamer sejati, performa PC adalah segalanya. Setiap frame yang tertinggal, setiap lag...

Open Beta Concord

Open Beta Concord Hanya Dimainkan 2000 Pemain, Ada Apa?

by Javier Ferdano
1 tahun ago
0

Open Beta Concord - Game Concord yang dikembangkan oleh Firewalk dan dipublikasi oleh Sony sedang mengadakan Open Beta sebelum perilisannya....

Piala Major Counter Strike 2

Oknum Penonton Hancurkan Piala Major Counter Strike 2, Agen Bayaran?

by Javier Ferdano
2 tahun ago
0

Piala Major Counter Strike 2 - PGL Major Copenhagen Counter-Strike 2 sedang berjalan. Turnamen resmi game dari Valve tersebut merupakan...

Load More
Please login to join discussion
Blue Protocol Star Resonance Rectangle Banner

Gamebrott Latest

Build Columbina Genshin Impact Terbaik

Build Columbina Genshin Impact Terbaik

by Sofie Diana
12 jam ago
0

Kode Redeem Ea Fc Mobile

Kode Redeem EA FC Mobile Terbaru Januari 2026, Ayo Langsung Klaim!

by Javier Ferdano
12 jam ago
0

Game Producer Assassin's Creed Shadows AAAA

Game Producer Assassin’s Creed Sebut AC Shadows Sebagai Game AAAA

by Muhammad Faisal
13 jam ago
0

Escape from Duckov x Tarkov

Escape from Duckov Goda Kolaborasi Bersama Tarkov

by Nadia Haudina
14 jam ago
0

Game Batman Monolith

Cuplikan Game Batman Monolith Bocor di Internet

by Javier Ferdano
14 jam ago
0

Gamebrott Live

Gamebrott Trending

Plugin Theotown

10 Plugin Theotown Bertema Indonesia yang Wajib Diunduh!

by Javier Ferdano
2 hari ago
0

Cheat GTA

200+ Cheat GTA Paling Lengkap Januari 2026 di PS2, PS3, PS4, PS5, PC dan Android

by Muhammad Faisal
2 minggu ago
0

Nama Squad Mobile Legends

2000+ Nama Squad Mobile Legends (ML) Keren dan Artinya yang Berkualitas

by Jeri Utama
2 minggu ago
0

Download Game PPSSPP Ukuran Kecil

120+ Game PPSSPP Ukuran Kecil Terbaik di Dunia yang Seru dan Tidak Cepat Bosan Tahun 2025

by Muhammad Faisal
1 tahun ago
0

Nickname Keren

1000+ Nickname Keren yang Bisa Kalian Pakai di Game Favoritmu 2026!

by Jendra
2 minggu ago
0

© Gamebrott.com Ltd. 
Untuk say hello, kerjasama, Press Release, dan kolaborasi lainnya silahkan hubungi;
Career
: hrd@gamebrott.com
Partnership: info@gamebrott.com
Press Release: pr@gamebrott.com
Phone/Whatsapp: (+62)-852-7134-8676

POWERED BY

Visit our GMA team:
Vietnam – EXP GG VN
Taiwan HK – EXP GG TW
Thailand – GamingDose

  • About Us
  • Contact Us
  • advertising
  • SITEMAP

© 2024 Gamebrott Limited

Share

Facebook

X

LinkedIn

WhatsApp

Copy Link
×
No Result
View All Result
  • Berita
  • Review
  • G | LIST
  • PLATFORM
    • Android
    • iOS
    • PC
    • PS4
    • PS5
    • Switch
  • TECH
  • Tutorial
  • Popular Games
    • Mobile Legends
    • Free Fire
    • PUBG Mobile
    • GTA
    • Genshin Impact
  • Videos
    • TikTok
    • YouTube
    • Facebook
  • GB Live!
  • Freebies
    • Free Games
    • Giveaway
  • Topup

© 2024 Gamebrott Limited