Anak Ini Berhasil Membeli Casing PC Idaman Dengan Uang Receh Hasil Tabungannya

Untitled 2 2

Sebuah toko komputer dari Medan dikagetkan dengan kedatangan seorang anak yang ingin membeli sebuah Casing PC. Didampingi orangtuanya anak itu memilih sebuah casing PC dan langsung kekasir sambil menyuguhkan sebuah kantung berisikan ratusan bahkan ribuan uang logam atau uang receh yang membuat sang kasir keherenan. Ternyata seluruh uang logam itu adalah anak uang hasil tabungan anak itu  yang sudah dikumpulkannya dalam waktu lama untuk membeli sebuah casing PC yang sudah ia idam-idamkan. Sang kasirpun langsung menghitung uang logam yang digunakan anak itu untuk membayar Casing PC idamannya tersebut. Berikut adalah foto-foto yang diambil oleh pihak toko komputer tersebut:

Hal ini langsung mendapatkan perhatian dari SADES Indonesia selaku distributor Casing PC yang dibeli si anak setelah pihak dealer mengabarkan berita ini. Sebagai bentuk apresiasi atas hasil kerja keras anak ini untuk menabung, SADES Indonesia juga memberikannya sebuah Headset edisi terbaru dari SADES untuk dibawa pulang bersama Casing PCnya.

Berikut postingan dari Facebook pihak SADES Indonesia:

Buat kamu yang pengen topup Google Play, Steam Wallet, PlayStation Network, ataupun Nintendo eShop yang paling murah dan terjamin, coba cek RRQ TopUp ya! Jangan lupa juga, gunakan kode voucher “GAMEBROTT” di RRQ TopUp untuk dapet potongan harga spesial buat kamu.

Memang usaha anak ini untuk mendapatkan sesuatu yang dia mau sangatlah patut diapresiasi. Kalau dulu mungkin ada juga anak yang nabung untuk beli GTA 5 dan berhasil membelinya. Mungkin kalian juga pernah seperti anak ini untuk mendapatkan game-game yang kalian idamkan ? Coba komen aja, nanti kita bahas bersama!

Exit mobile version