Game baru besutan Capcom yakni Resident Evil Village, kini telah mulai bagikan spesifikasi resminya untuk platform PC.
Melalui halaman Steam, Resident Evil Village bisa dibilang mempunyai spesifikasi yang tidak memerlukan performa PC “high end”. Namun Capcom memberikan sebuah catatan bahwa spesifikasi di bawah ini sekiranya akan mendapatkan 60FPS dalam resolusi 1080P dan ada kemungkinan akan mengalami framedrop pada sebuah adegan yang intens.
Tak hanya itu Capcom juga beritahukan kepada para gamer bila game ini juga akan mendapatkan adanya implementasi Ray-Tracing minimum tentunya dengan VGA sekelas Nvidia RTX 2060 ke atas, dan AMD Radeon RX 6700XT.
MINIMUM:
-
- Requires a 64-bit processor and operating system
- OS: Windows 10 (64 bit)
- Processor: Intel Core i5-7500 / AMD Ryzen 3 1200
- Memory: 8 GB RAM
- Graphics: NVIDIA GeForce GTX 1050 Ti with 4GB VRAM / AMD Radeon RX 560 with 4GB VRAM
- DirectX: Version 12
- Additional Notes: Estimated performance (when set to Prioritize Performance): 1080p/60fps. Framerate might drop in graphics-intensive scenes. NVIDIA GeForce RTX 2060 or AMD Radeon RX 6700 XT required to support ray tracing. System requirements subject to change during game development.
RECOMMENDED:
-
- Requires a 64-bit processor and operating system
- OS: Windows 10 (64 bit)
- Processor: Intel Core i7 8700 / AMD Ryzen 5 3600
- Memory: 16 GB RAM
- Graphics: NVIDIA GeForce GTX 1070 / AMD Radeon RX 5700
- DirectX: Version 12
- Additional Notes: Estimated performance: 1080p/60fps Framerate might drop in graphics-intensive scenes. NVIDIA GeForce RTX 2070 or AMD Radeon RX 6700 XT required to support ray tracing. System requirements subject to change during game development.
Perlu diingat, Capcom juga menginformasikan bahwa spesifikasi di atas dapat berubah seiring berjalannya pengembangan game tersebut. Game Resident Evil Village sendiri direncanakan akan rilis pada tanggal 7 Mei 2021.
Baca lebih lanjut tentang Resident Evil, dan juga ikuti berita-berita lainnya seputar Video Game bersama saya, Daffa Dhiya. For press release and further collaboration, Contact me at author@gamebrott.com