10 Cara untuk Melawan dan Menghindari Pembajakan Game bagi Pelajar/Mahasiswa

Kamu masih sekolah/kuliah dan suka main game? sama dong saya juga. Apa saja sih hal yang bisa kita lakuin buat menghindari/melawan pembajakan game? check this out!


79

Dalam dunia industri game, sudah tidak asing lagi jika kita harus membeli game-nya dulu sebelum memainkannya, sama seperti layaknya kita membeli barang di mall. Apalagi kalo kamu pemain game console, seperti PS4. Sudah pasti kamu harus beli setiap keping game-nya.

Gamebrott Editorial

Kita harus beli game-nya karena memang pihak developer bertujuan untuk mendapatkan penghasilan dari game yang telah mereka buat. Sang developer berusaha keras membuat dan memasarkan game miliknya, agar dapat menarik minat kita para gamers untuk memainkan game buatannya. Sehingga, pastinya ada orang-orang yang tertarik dan ingin memainkan game tersebut.

Namun yang fakta yang terjadi, mayoritas orang lebih memilih jalan lain untuk mendapatkan apa yang dia inginkan. Khususnya jika game itu berbayar. Siapa sih yang gak suka kalo dikasih gratisan? Semua orang senang yang gratisan. Yap. Maka, terjadilah pembajakan. Hal ini juga terjadi dalam dunia industri game.

Walaupun memang jika dikaji, pembajakan game itu sendiri memberikan dampak pro dan kontra, baik bagi sang developer maupun sang player itu sendiri. Sehingga sampai saat ini, pembajakan game masih menjadi perdebatan yang tak berujung.

Kita ini masih seorang pelajar/mahasiswa yang notabene masih dibiayain orang tua. Kita suka main game tapi belum mampu buat beli game yang mana mayoritas harganya diatas rata-rata uang jajan kita semua. Nah, berikut ini 10 hal yang bisa kita lakuin buat ngehindarin & ngelawan pembajakan game. Sederhana dan bisa dilakuin mulai dari diri kita masing-masing, yaitu:

[zombify_post]


Like it? Share with your friends!

79
syakirarifu

0 Comments