GUIDE

Dragon Nest M: Mahir menggunakan Velskud di Battle of Heroes

Kali ini Rush akan memberi sedikit trik Battle Of Heroes(BOH) dengan menggunakan Hero velskud. Velskud adalah ksatria terkuat di saint havent yang bergabung dengan six heroes yang berperang melawan black dragon, sebenarnya dia adalah manusia tapi dia mengambil Dragon Lustre ia menjadi black dragon dan memiliki kekuatan yang sangat kuat. karena kekuatan nya itu velskud masuk menjadi hero di BOH Dragon Nest M, skill yang dia punya terkesan simpel karena gerakan yang digunakan tidak terlalu banyak namun memberi damage yang banyak,nah untuk mahir menggunakan velskud kita harus tau apa aja skillnya

  • skill pertama, saat skill digunakan velskud akan menebaskan pedangnya ke arah depan dengan sangat cepat sambil dash jauh kedepan memberi damage yang cukup besar walau tidak mengenai langsung hero lawan
  • skill kedua, saat skill digunakan velskud akan melompat ke atas dan turun sambil menusuk tanah dengan pedang yang menghasilkan ledakan berdamage area
  • skill ketiga,dengan skill ini velskud menggandakan diri dengan bayangan yang terlihat sangat mirip (berbeda dengan bayangan milik assasin) yang memiliki sebagian damage dan hp dari hero
  • skill keempat,saat skill diaktifkan akan menambah critical pada hero yang berlansung beberapa waktu
  • skill kelima,skill ini hampir sama seperti skill pertama tapi hero akan menebaskan pedang sebanyak 3-4 kali hero lawan yang berada di dekat velskud akan terkena damage

nah dengan itu kalian bisa menggunakan combo agar bisa multikill dalam bebereapa serangan, berbagi pengalaman biasa saat menggunakan velskud saya akan berada di luar area yang direbutkan sambil melihat suasana dan membiarkan bayangan dari skill tiga untuk maju menyerang saat skill empat dan lima siap, gunakan skill empat untuk menambah critical pada hero dan maju kedepan dengan skill lima karena dash yang hero lakukan saat mengunakan ini sangat cepat dan memiliki jarak yang jauh serta damage besar, berikutnya saat berada di tengah musuh jangan panik kalian bisa memberi damage dengan skill dua dari velskud yang menyebabkan damage area lalu pergi menjauh dengan skill pertama jangan lupa untuk mencari daging atau buff lain yang bisa menambah jumla hp,dmg,dan def dari hero.

saat mengunakan ini usahakan memberi jarak saat akan memulai skill karena setiap skill ditekan akan ada jeda sebentar untuk melakuakn serangan (karena velskud sangat santai saat bertarung) jauhi archer (asssasin) yang dapat membekukan gerakan,berikan serangan dengan skill dua saat berhadapan dengan musuh dan langsung menambahkan skill satu guna lari sambil memberi damage lebih.

pernah beberapa kali dipertarungan saat saya sedang mencari buff heal rekan setim di hajar musuh tak tersisa nah saat itu yang bisa kalian lakukan masuk menerobos formasi musuh dengan skill pertama atau kelima jangan lupa tambah attribut critikal dengan skill enpat minta bantuan bayangan untuk memberi damage, saat berada ditengah tengah terus gunakan skill ke dua untuk menghasilkan ledakan yang membuat panik lawan saat melompat di udara damage yang diterima velskud akan berkurang.

Share
Published by
Rush Zone

Recent Posts

Strategi Melawan Jenis-Jenis The Infected di The Last of Us Part 2

Naughty Dog akhirnya merilis sekuel kedua dari game The Last of Us pada Juni 2020…

3 years yang lalu

Turnamen Clash of clans Indonesia Champion Cup

Turnamen Clash of Clans Indonesia Champion Cup Season 2. Indonesia Champion Cup (ICC) kembali hadir.…

4 years yang lalu

CCG Baru Legends Of Runeterra

Seperti yang kita tahu, banyak game CCG (Collectible Card Game) yang mulai banyak keluar beberapa tahun ini seperti hearthstone,…

4 years yang lalu

Football Manager, Perspektif Berbeda Dari Game Sepak Bola Lainnya

Mungkin kebanyakan para penggemar game sepakbola lebih mengenal Pro Evolution Soccer dan FIFA sebagai salah…

4 years yang lalu