[TOP 5] Game Online Yang Pernah Berjaya di Masanya dan Sulit Dilupakan


72

1. Counter Strike 1.6

2. O2 Jam

[TOP 5] Game Online Yang Pernah Berjaya di Masanya dan Sulit Dilupakan
Jauh sebelum adanya Game Online Ayodance atau sejenisnya, sudah lebih dulu ada O2 Jam , game online yang bertema musik serta membutuhkan skill dan mata lihai yang harus tajam untuk melihat dan mendengarkan beatnya. Game ini juga pernah berjaya pada masanya, namun mungkin untuk saat ini O2 Jam hanya bisa ditemukan Offline , kalo kalian Gamer pernah tahu atau memainkan ini seperti ane pasti rasanya pingin maen lagi tapi sudah gak ada Onlinenya di Indonesia, tapi kabarnya kalo untuk di Jepang sepertinya masih ada, tapi TS sendiri sudah kurang dapet infonya lagi.
Btw game ini jika dilhat memang seperti pay to play tapi ini lebih ke free to play, karena beberapa yang top up hanya untuk memperindah diri saja dengan kostum – kostum yang unik.


3. Ragnarok

 [TOP 5] Game Online Yang Pernah Berjaya di Masanya dan Sulit Dilupakan
4. DOTA 1 [ Defense Of The Ancients ]
Jauh sebelum adanya Mobile Legend/AOV/HON/DOTA 2, dll. Ini lah DOTA 1 atau dota awal sebelum DOTA 2, game ini dibutuhkan skill dari sang pemain sama seperti DOTA 2, dengan banyaknya Hero dan Skill serta pembelian equip , DOTA 1 diminati dan berjaya sangat lama.
Dengan tampilan yang masih 2D dan tetap dengan style 5 vs 5 atau bisa 3 vs 3 atau bahkan 1 vs 1 / Versus AI/Computer. Untuk belajar atau latihan, DOTA menjadi yang sudah dilupakan, bahkan terkadang kalau TS mampir – mampir ke warnet, masih ada yang tetap memainkannya, entah untuk  nostalgia atau yang lainnya, di game ini free to play, lebih ke skill to play, dan ini game yang bisa bikin diwarnet waktu gak terasa berjalan, karena untuk durasi permainannya bisa setengah jam atau bahkan lebih dari sejam.


5. RisingForce / RF

Nah yang terakhir menurut TS adalah RF atau RisingForce, game yg bertema tentang pertempuran tiada akhir dengan 3 bangsa yakni Accretia / sejenis robot, Bellato / Manusia, dan Cora / Half Elf. Ini adalah Game yang termasuk free to play alias maen tanpa berbayar tapi bisa menghasilkan duit kalo buat yang sering farming atau hunting, dengan cara menjual gold/ mata uang didalam Gamenya kepada Player lain dan biasanya digunakan untuk membeli equip / item langka atau yang susah dicari, buat yang modal pc+jaringan bisa dicoba nih, mayan buat beli indomie hihihi.

Like it? Share with your friends!

72
satriawido

0 Comments