Square-Enix mengumumkan hari ini bahwa, livestream Active Time Report berikutnya dari Final Fantasy XV akan dilaksanakan pada tanggal 31 Januari jam 11 siang WIB di akun YouTube resmi Square-Enix. Pada Active Time Report kali ini Square-Enix akan mendatangkan sutradara FFXV Tabata Hajime dan global marketing director Fuji Akio, topik pada Active Time Report kali ini adalah Niflheim Empire. Selain membahas mengenai Niflheim Empire, Active Time Report kali ini juga akan memberikan sneak peek dari battle dan magic FFXV. Berikut beberapa screenshot FFXV terbaru yang diberikan Square-Enix.
Final Fantasy XV Active Time Report Tanggal 31 Januari
- Categories: Berita, Featured
- Tags: FFXVPS4square enix
Related Content
Director Dragon Age the Veilguard Sebut Diversitas Itu Penting dalam Video Game
by
Muhammad Faisal
23 Desember 2024
[RUMOR] Genshin Impact 6.0 Tak Akan Langsung Hadirkan Snezhnaya
by
Sofie Diana
23 Desember 2024
Trump Ingin Pertahankan TikTok dari Pemblokiran di AS
by
Andi
23 Desember 2024
Developer War Thunder Temukan Gamer Bocorkan Dokumen Militer Lagi di Forum
by
Muhammad Faisal
23 Desember 2024