Gamebrott.com
  • Berita
  • TECH
  • G | LIST
  • Review
  • Tutorial
  • OPINI
  • Video
    • TikTok
    • YouTube
    • Facebook
  • GB Live!
  • Freebies
    • Free Games
    • Giveaway
  • TopupNEW
No Result
View All Result
  • Android
  • iOS
  • PC
  • PS4
  • PS5
  • Switch
  • XBOX One
  • Xbox Series X
  • Genshin Impact
  • GTA
  • GB Live!
Gamebrott.com
  • Berita
  • TECH
  • G | LIST
  • Review
  • Tutorial
  • OPINI
  • Video
    • TikTok
    • YouTube
    • Facebook
  • GB Live!
  • Freebies
    • Free Games
    • Giveaway
  • TopupNEW
No Result
View All Result
Gamebrott.com
No Result
View All Result

Ghost of Tsushima: Director’s Cut Review – Mengenal Jin Lebih Dalam

Javier Ferdano by Javier Ferdano
28 Agustus 2021
in Game Review, PS 5
0
Ghost Of Tsushima

Ghost of Tsushima adalah salah satu game Eksklusif Playstation 4 terakhir yang rilis sebelum peluncuran Playstation 5. Game yang dikembangkan oleh Sucker Punch ini adalah game Samurai Open World yang sangat populer dan memiliki review yang baik.

Kali ini, Sucker Punch membawa game populer ini ke konsol Next-Gen yaitu Playstation 5 dengan judul Ghost of Tsushima: Director’s Cut. Tentunya versi Director’s Cut ini memberikan pengalaman bermain yang jauh lebih memukau dari versi PS4.

Ghost of Tsushima: Director’s Cut juga tersedia untuk PS4, namun untuk mendapatkan pengalaman bermain yang maksimal tentunya harus memainkan versi PS5 dari game ini. Penulis akan memberikan review untuk Ghost of Tsushima: Director’s Cut untuk platform PS5.

Daftar isi

  • Peningkatan Peforma yang Drastis
  • Cerita Baru Tentang Jin dan Pulau Iki
  • Penambahan Gameplay yang Cukup Bagus
  • Penilaian Penulis

Peningkatan Peforma yang Drastis

Ghost Of Tsushima 20210824004938
Ghost of Tsushima: Director's Cut Review - Mengenal Jin Lebih Dalam 6

Ghost of Tsushima: Director’s Cut untuk PS5 memberikan peningkatan grafis dan peforma yang baik. Dengan grafis resolusi 4K dan stabil di 60 Frame per Second, game ini berjalan sangat mulus di PS5. Penulis telah memainkan game ini di PS4, namun setelah memainkannya di PS5, Penulis lebih merasa nyaman berpetualang di pulau Tsushima (dan Iki) di platform PS5.

Tidak hanya itu saja, Ghost of Tsushima: Director’s Cut juga memberikan enhancements yang lebih baik lagi. Dengan menggunakan fitur – fitur unik dari PS5 seperti Haptic Feedback, Adaptive Triggers, dan lainnya, Game ini benar benar memberikan pengalaman bermain yang begitu nyata. Dengan adanya Haptic Feedback, Penulis merasakan getaran ketika bertarung dan menebas musuh, serta merasakan feeling memanah yang lebih baik dari PS4 dengan adanya Adaptive Triggers.

Dan penggunaan SSD pada PS5 tentunya memberikan peforma yang lebih baik lagi ketika memainkan game ini. Loading time pada game ini juga seperti tidak ada. Tentunya ini cukup berbeda dengan versi PS4 nya dimana ada loading time ketika menggunakan Fast Travel ataupun ketika memulai permainan.

Cerita Baru Tentang Jin dan Pulau Iki

Ghost Of Tsushima 20210824011510
Ghost of Tsushima: Director's Cut Review - Mengenal Jin Lebih Dalam 7

Pada versi Director’s Cut ini, ada satu pulau tambahan dimana pemain dapat berpetualang di pulau Tersebut. Pulau ini bernama Pulau Iki. Pulau Iki adalah pulau yang telah dikuasai oleh Seorang mongol bernama Eagle.

Eagle adalah seorang Shaman yang menguasai Pulau Iki menggunakan ramuan halusinasi yang dapat meracuni orang yang meminumnya. Anggap saja Eagle ini adalah Scarecrow dari serial Batman dalam petualangan Jin.

Pemain pun nantinya dapat memahami masa kecil Jin pada DLC ini. DLC Journey to Iki ini memberikan sejarah masa lalu kelam Jin sehingga pemain akan mengenal jin lebih dalam lagi.

Penambahan Gameplay yang Cukup Bagus

Ghost Of Tsushima 20210826221339
Ghost of Tsushima: Director's Cut Review - Mengenal Jin Lebih Dalam 8

Meskipun Peningkatan peforma di versi PS5 ini cukup signifikan, tapi pada dasarnya Ghost of Tsushima: Director’s Cut adalah game yang sama dengan versi normalnya. Pemain dapat berpetualang di pulau Tsushima pada abad ke-12 secara Open World, bertarung melawan bandit dan mongol, serta menyelesaikan quest – quest menarik yang nantinya dapat meningkatkan skill dari Karakter utama kita, Jin.

Beberapa skill tambahan juga hadir ketika kita berpetualang di Pulau Iki, seperti Assassinate menggunakan Kunai, Horse Charge dimana kita dapat menabrak musuh yang berkumpul sampai mati, dan sebagainya.

Namun seperti kebanyakan game Open World lainnya, Ghost of Tsushima masih terasa terlalu repetitive. Penulis terkadang sedikit bosan harus melakukan hal yang sama berkali – kali seperti menyerang Markas Mongol. Penulis yang lebih suka menggunakan stealth ketika menyerang markas Mongol terkadang harus menyerang secara langsung agar tidak bosan meggunakan cara yang sama berulang kali.

Penilaian Penulis

Ghost of Tsushima 20210826221208
Ghost of Tsushima: Director's Cut Review - Mengenal Jin Lebih Dalam 9

Ghost of Tsushima: Director’s Cut memberikan banyak tambahan, mulai dari cerita baru, fitur baru, bahkan gameplay tambahan. Tidak hanya itu saja, Legends’ Rival Mode juga akan hadir nantinya pada tanggal 3 September 2021. Mode ini merupakan mode Multiplayer dimana pemain nantinya akan menjadi 2 Tim dan saling bertarung memenangkan pertandingan.

Meskipun versi Director’s Cut ini memberikan banyak tambahan, namun gameplay yang diberikan pada dasarnya tetap sama seperti versi sebelumnya. Pemain masih tetap mengerjakan rutinitas yang sama seperti menyerang camp Mongol dan lainnnya.

Akan tetapi, Ghost of Tsushima: Director’s Cut memberikan pengalaman bermain yang sangat seru secara keseluruhan. Sucker Punch telah memberikan yang terbaik untuk versi ini dan wajar saja banyak gamers yang mengatakan bahwa game ini layak menjadi Game of The Year.


Baca juga informasi menarik lainnya terkait Game PC atau artikel lainnya dari Javier Ferdano. For further information and other inquiries, you can contact us via author@gamebrott.com

Tags: game ps5Ghost of Tsushima
Previous Post

Cuplikan Gameplay Game The Mandalorian Bocor di YouTube, Terlihat Menarik ?

Next Post

Desainer Console Nintendo Hengkang Setelah 39 Tahun Berkarir

Related Posts

Oblivion Remastered Game Terlaris 2025

Game Oblivion Remastered Masuk Salah Satu Game Terlaris 2025 di Amerika

by Arif Gunawan
2 hari ago
0

Berdasarkan info yang didapatkan, game Oblivion Remastered masuk dalam daftar salah satu game terlaris di tahun 2025. Benarkah itu?

Game Jrpg Terbaik 2025

10 Rekomendasi Game JRPG Terbaik 2025

by Andi
5 hari ago
0

Tidak dapat dipungkiri game JRPG masih menjadi salah satu genre yang banyak peminatnya. Meski jumlah game baru tidak lagi sebanyak...

Gamer GTA VI Ditunda

GTA VI Ditunda oleh Rockstar, Begini Reaksi Para Gamer Saat Ini

by Arif Gunawan
6 hari ago
0

Pengumuman jadwal rilis GTA VI ditunda oleh Rockstar memunculkan berbagai macam reaksi para Gamer. Seperti apa reaksi mereka, ya?

Review Kiborg

Review KIBORG — Baku Hantam Ketemu Roguelike

by Javier Ferdano
1 minggu ago
0

Pada Artikel kali ini, Gamebrott akan membagikan Review KIBORG yang akan keluar sebentar lagi. Kuy langsung aja kita bahas.

Load More
Please login to join discussion

Gamebrott Latest

Rrq Rekrut Jdcr

Buka Divisi Tekken 8, RRQ Rekrut JDCR!

by Javier Ferdano
42 menit ago
0

Hideo Kojima Death Stranding 3

Hideo Kojima Kemungkinan Ada Rencana untuk Death Stranding 3

by Nadia Haudina
56 menit ago
0

mafia the old country bukan game open world

Mafia The Old Country Fokus ke Cerita, Tapi Tanpa Open World

by Sofie Diana
56 menit ago
0

Game-Key Card

Director Far Cry 4 Kritik Game-Key Card Nintendo Switch 2

by Andi
1 jam ago
0

Stardew Valley 2 ConcernedApe

Stardew Valley 2 Bisa Saja Dibuat oleh ConcernedApe, Tapi Tidak Dilakukannya

by Muhammad Faisal
1 jam ago
0

Gamebrott Live

Gamebrott Trending

Cheat GTA

Cheat GTA Terlengkap Bahasa Indonesia Terbaru Mei 2025!

by Muhammad Faisal
1 minggu ago
0

Location GTA VI

Mengenal Lokasi GTA VI yang Harus Kalian Ketahui

by Muhammad Faisal
2 hari ago
0

Product Manager Microsoft Merill Fernando

Product Manager Microsoft Lebih Memilih Gunakan macOS Ketimbang Windows 11

by Bima
1 hari ago
0

Download Game PPSSPP Ukuran Kecil

120+ Game PPSSPP Ukuran Kecil Terbaik di Dunia yang Seru dan Tidak Cepat Bosan Tahun 2025

by Muhammad Faisal
4 bulan ago
0

cover 39 low end games gamebrott

120 Game PC Ringan Terbaik di Dunia yang Takkan Buat Laptop dan PC Kentang Kalian Meleleh

by Muhammad Maulana
4 bulan ago
33

© Gamebrott.com Ltd. 
Untuk say hello, kerjasama, Press Release, dan kolaborasi lainnya silahkan hubungi;
Career
: hrd@gamebrott.com
Partnership: info@gamebrott.com
Press Release: pr@gamebrott.com
Phone/Whatsapp: (+62)-852-7134-8676

POWERED BY

Visit our GMA team:
Vietnam – EXP GG VN
Taiwan HK – EXP GG TW
Thailand – GamingDose

  • About Us
  • Contact Us
  • advertising
  • SITEMAP

© 2024 Gamebrott Limited

No Result
View All Result
  • Berita
  • Review
  • G | LIST
  • PLATFORM
    • Android
    • iOS
    • PC
    • PS4
    • PS5
    • Switch
  • TECH
  • Tutorial
  • Popular Games
    • Mobile Legends
    • Free Fire
    • PUBG Mobile
    • GTA
    • Genshin Impact
  • Videos
    • TikTok
    • YouTube
    • Facebook
  • GB Live!
  • Freebies
    • Free Games
    • Giveaway
  • Topup

© 2024 Gamebrott Limited