• Berita
  • TECH
  • G | LIST
  • Review
  • Tutorial
  • OPINI
  • Video
    • TikTok
    • YouTube
    • Facebook
  • GB Live!
  • Freebies
    • Free Games
    • Giveaway
  • TopupNEW
No Result
View All Result
  • Android
  • iOS
  • PC
  • PS4
  • PS5
  • Switch
  • XBOX One
  • Xbox Series X
  • Genshin Impact
  • GTA
  • GB Live!
Gamebrott.com
  • Berita
  • TECH
  • G | LIST
  • Review
  • Tutorial
  • OPINI
  • Video
    • TikTok
    • YouTube
    • Facebook
  • GB Live!
  • Freebies
    • Free Games
    • Giveaway
  • TopupNEW
No Result
View All Result
Gamebrott.com
No Result
View All Result

Gamebrott > Berita > GPU NVIDIA RTX 4060 Dikabarkan Bakal Setara dengan RTX 3070

GPU NVIDIA RTX 4060 Dikabarkan Bakal Setara dengan RTX 3070

by Bima
18 November 2022
in Berita, PC, TECH
Reading Time: 3 mins read
A A
0
Harga VGA Naik
0
SHARES
266
VIEWS
Bagikan ke FacebookShare on Twitter

Eksistensi dari GPU NVIDIA RTX 4000 Series masih dinanti, terutama versi yang lebih bersahabat secara value. Lompatan teknologi bahkan goda GPU NVIDIA RTX 4060 yang konon katanya bakal setara dengan RTX generasi terdahulu.

Lompatan Performa yang Ditawarkan GPU NVIDIA RTX 4060

Melansir informasi Wccftech, perwakilan dari Lenovo beberkan informasi di mana GPU NVIDIA RTX 4060 akan miliki kemampuan yang melebihi dari generasi sebelumnya. Gunakan username WolStame (yang mana post tersebut kini dihapus), katakan bahwa NVIDIA RTX 4000 Series akan luncur di tahun depan.

WolStame bahkan buka-bukaan bahwa GPU next-gen tersebut dikatakan akan maksimalkan potensi dari NVIDIA DLSS dan ray-tracing, bahkan dikatakan bakal kalahkan RTX 3070.

Evga Rtx Series 4000 Gpu

Untungnya, user dari Twitter ‘PosiPosi’, sukses abadikan postingan yang di-post oleh WolStame. Dalam cuitannya, ia tuliskan “Wolstame: Lenovo China Gaming Desktop Product Planning Manager.”

Wolstame Lenovo Rtx 4060 Gpu Nvidia
Sumber: Twitter

Tentunya, akan menarik ‘kan brott untuk menanti GPU NVIDIA RTX 4060 yang konon katanya bakal lebih kuat dari RTX 3070.

Setidaknya Lebih Kuat 20% dari NVIDIA RTX 3060

Berdasarkan gambar sebelumnya di atas, WolStame tekankan poin penting yang boleh jadi bahan evaluasi sebelum kalian membeli GPU NVIDIA RTX 4060 tersebut, di antaranya:

  1. Lompatan performa minimal 20% dari RTX 3060, alias setara dengan RTX 3070
  2. Estimasi konsumsi dayanya berada di kisaran 150-180W
  3. Bakal dilabeli sama layaknya RTX 3060 Ti
  4. Kemampuan DLSS NVEMC yang lebih optimal

Bila diasumsikan kemampuannya akan setara generasi terdahulu, kami taksir banderolnya akan ada di kisaran 5 Jutaan Rupiah, brott.

Wolstame Gpu Nvidia Dihapus

Sama halnya penerapan TGP alih-alih TDP, yang konon akan jadi standar konsumsi daya di zaman now. Kami merasa konsumsi dayanya akan bervariasi, tergantung dari manufaktur yang luncurkan GPU.

Gimana brott? Apakah kamu tertarik untuk miliki GPU ini sembari gunakan yang sudah ada?


Baca juga informasi menarik lainnya terkait Tech atau artikel lainnya dari Bima. For further information and other inquiries, you can contact us via author@gamebrott.com

SummarizeShareTweetSend
Previous Post

Review Goat Simulator 3 — The Goat is Back with More Style!

Next Post

Ubisoft dan Riot Games Kerja Sama Berantas Toxic dalam Game

Bima

Bima

Hello! I'm your tech-focused content writer. For the past years, my day job involved the intense world of content creation and editing. That life taught me exactly what makes content work and how to deliver complex ideas with clarity.

Related Posts

Build Xmas Oguri Cap Sagittarius Cup

Build Xmas Oguri Cap Sagittarius Cup Umamusume

by Javier Ferdano
22 jam ago
0

Pada artikel kali ini, Gamebrott akan membagikan Build Xmas Oguri Cap Sagittarius Cup Umamusume agar kamu tidak bingung lagi

Dottore Genshin Impact

Siapa itu Dottore Genshin Impact?

by Sofie Diana
20 jam ago
0

Siapa itu Dottore Genshin Impact? - Genshin Impact sebentar lagi akan sampai di versi 6.3 atau Luna IV yang mana...

Harga ARC Raiders Helldivers 2

Harga ARC Raiders Senilai $40 Terinspirasi dari Helldivers 2

by Arif Gunawan
2 hari ago
0

Dalam sebuah wawancara, harga ARC Raiders senilai $40 yang dipasang oleh developer ternyata terinspirasi dari game Helldivers 2. Kenapa?

Developer Clair Obscur Expedition 33 End Game

Developer Clair Obscur Menerima Masukan Fans Terkait Konten End Game yang Terasa Kurang

by Arif Gunawan
2 hari ago
0

Developer Clair Obscur Expedition 33 menerima masukan fans soal konten End Game yang terasa kurang bagi Gamer. Seperti apa tanggapannya?

Load More
Please login to join discussion
Blue Protocol Star Resonance Rectangle Banner

Gamebrott Latest

Dottore Genshin Impact

Siapa itu Dottore Genshin Impact?

by Sofie Diana
20 jam ago
0

Bypass Charging 2026

Apakah Fitur Bypass Charging Hanya Gimmick? Ini Penjelasannya!

by Bima
21 jam ago
0

Build Xmas Oguri Cap Sagittarius Cup

Build Xmas Oguri Cap Sagittarius Cup Umamusume

by Javier Ferdano
22 jam ago
0

Aktor Ben Starr

7 Karakter Video Game Disuarai Ben Starr, Sang Aktor Inggris Tampan!

by Nadia Haudina
23 jam ago
0

Harga ARC Raiders Helldivers 2

Harga ARC Raiders Senilai $40 Terinspirasi dari Helldivers 2

by Arif Gunawan
2 hari ago
0

Gamebrott Live

Gamebrott Trending

Cheat GTA

200+ Cheat GTA Paling Lengkap Januari 2026 di PS2, PS3, PS4, PS5, PC dan Android

by Muhammad Faisal
2 minggu ago
0

Nickname Keren

1000+ Nickname Keren yang Bisa Kalian Pakai di Game Favoritmu 2026!

by Jendra
2 minggu ago
0

Nama Squad Mobile Legends

2000+ Nama Squad Mobile Legends (ML) Keren dan Artinya yang Berkualitas

by Jeri Utama
2 minggu ago
0

Download Game PPSSPP Ukuran Kecil

120+ Game PPSSPP Ukuran Kecil Terbaik di Dunia yang Seru dan Tidak Cepat Bosan Tahun 2025

by Muhammad Faisal
1 tahun ago
0

Cheat The Sims 4

Kumpulan Cheat The Sims 4 Terlengkap Bahasa Indonesia Untuk PC, PS4, Xbox One 2026

by Ernard Anky
2 minggu ago
0

© Gamebrott.com Ltd. 
Untuk say hello, kerjasama, Press Release, dan kolaborasi lainnya silahkan hubungi;
Career
: hrd@gamebrott.com
Partnership: info@gamebrott.com
Press Release: pr@gamebrott.com
Phone/Whatsapp: (+62)-852-7134-8676

POWERED BY

Visit our GMA team:
Vietnam – EXP GG VN
Taiwan HK – EXP GG TW
Thailand – GamingDose

  • About Us
  • Contact Us
  • advertising
  • SITEMAP

© 2024 Gamebrott Limited

Share

Facebook

X

LinkedIn

WhatsApp

Copy Link
×
No Result
View All Result
  • Berita
  • Review
  • G | LIST
  • PLATFORM
    • Android
    • iOS
    • PC
    • PS4
    • PS5
    • Switch
  • TECH
  • Tutorial
  • Popular Games
    • Mobile Legends
    • Free Fire
    • PUBG Mobile
    • GTA
    • Genshin Impact
  • Videos
    • TikTok
    • YouTube
    • Facebook
  • GB Live!
  • Freebies
    • Free Games
    • Giveaway
  • Topup

© 2024 Gamebrott Limited