Indonesia Gagal Peroleh Medali Emas di Cabang Esports FIFA Online 4 SEA Games 2021

Indonesia Gagal Peroleh Medali Emas di Cabang Esports FIFA Online 4 SEA Games 2021

Dilansir dari Instagram Garudaku, Indonesia gagal peroleh medali emas di cabang Esports FIFA Online 4 SEA Games 2021. Pada Group Stage hari ke-1, Indonesia harus kalah dari Singapura dengan skor 1 – 2.

Kemudian, pada Group Stage selanjutnya, Indonesia berhadapan dengan Thailand. Lagi, walaupun telah mengeluarkan strategi penuh, Indonesia harus kalah dengan skor akhir 3 – 0 dari Thailand.

Indonesia Gagal Peroleh Medali Emas di Cabang Esports FIFA Online 4 SEA Games 2021 7
Indonesia Gagal Peroleh Medali Emas di Cabang Esports FIFA Online 4 SEA Games 2021 8
Indonesia Gagal Peroleh Medali Emas di Cabang Esports FIFA Online 4 SEA Games 2021 9
Indonesia Gagal Peroleh Medali Emas di Cabang Esports FIFA Online 4 SEA Games 2021 10
Indonesia Gagal Peroleh Medali Emas di Cabang Esports FIFA Online 4 SEA Games 2021 11

Pada Match 1, Indonesia kalah dengan skor 1 – 0. Match 2, Indonesia juga mendapatkan skor yang tidak memusaikan, yaitu 3 – 0. Pada Match 3 dan terakhir, Indonesia harus kalah dengan skor 1 – 0.

Roster FIFA Online 4 SEA Games 2021

Indonesia Gagal Peroleh Medali Emas di Cabang Esports FIFA Online 4 SEA Games 2021 12

Kita ketahui bahwa Indonesia telah memberikan yang terbaik pada cabang Esports FIFA Online 4 SEA Games 2021 dengan menghadirkan Roster terbaiknya. Namun, belum dapat mendapatkan medali emas pada kesempatan kali ini.

Adapun Roster atau atlet yang berada di cabang ini adalah Aziz Muhammad Surya Jaya, Mohammad Ega Rahaditya, Pugu Mujahid Mantang, dan Rizky Faidan. Mereka merupakan Atlet kebanggan Indonesia pada cabang Esports ini di SEA Games 2021.

Mari berikan dukungan kepada mereka yang telah menghabiskan waktu, tenaga dan pikiran untuk meraih medali bagi Indonesia.

Nah, itulah berita seputar Indonesia gagal peroleh medali emas di cabang Esports FIFA Online 4 SEA Games 2021. Apakah kamu menonton dan mendukung Indonesia kemarin pada cabang ini brott? Silahkan komentar di bawah ya.


Baca juga informasi menarik lainnya terkait Mobile Legends atau artikel lainnya dari Jeri. For further information and other inquiries, you can contact us via author@gamebrott.com.

Exit mobile version