• Berita
  • TECH
  • G | LIST
  • Review
  • Tutorial
  • OPINI
  • Video
    • TikTok
    • YouTube
    • Facebook
  • GB Live!
  • Freebies
    • Free Games
    • Giveaway
  • TopupNEW
No Result
View All Result
  • Android
  • iOS
  • PC
  • PS4
  • PS5
  • Switch
  • XBOX One
  • Xbox Series X
  • Genshin Impact
  • GTA
  • GB Live!
Gamebrott.com
  • Berita
  • TECH
  • G | LIST
  • Review
  • Tutorial
  • OPINI
  • Video
    • TikTok
    • YouTube
    • Facebook
  • GB Live!
  • Freebies
    • Free Games
    • Giveaway
  • TopupNEW
No Result
View All Result
Gamebrott.com
No Result
View All Result

Gamebrott > Berita > Jumlah Player Assassin’s Creed Unity Meningkat Pasca Pembukaan Olympic

Jumlah Player Assassin’s Creed Unity Meningkat Pasca Pembukaan Olympic

by Lauda Ifram
2 Agustus 2024
in Berita
Reading Time: 3 mins read
A A
0
Player Assassin's Creed Unity
0
SHARES
105
VIEWS
Bagikan ke FacebookShare on Twitter

Jumlah Player Assassin’s Creed Unity – Pesta olahraga Olympic kini tengah berlangsung yang membuatnya menjadi perbincangan hangat di dunia maya. Ajang olahraga tersebut dibuka dengan upacara dengan berbagai macam penampilan telah dipersiapkan.

Mengingat Olympic kali ini diselanggarakan di Perancis, tepatnya di ibukota Paris, pastinya pihak penyelenggara pun menyajikan sesuatu yang unik. Salah satunya yakni kehadiran sosok Assassin pembawa obor yang tentu terisnpirasi dari seri game Assassin’s Creed.

Jumlah Player Assassin’s Creed Unity Meningkat Drastis

Jumlah Player Assassin's Creed Unity
Ikut hype karena kemunculan Assassins di Opening Olympic Paris 2024

Ternyata kemunculan Assassin di upacara pembukaan Olympic pun mendapat perhatian para gamer, hingga membuat game Assassin’s Creed Unity mengalami pelonjakan pemain.

Berdasarkan data di SteamDB, jumlah Player Assassin’s Creed Unity terlihat mengalami pelonjakan yang cukup signifikan. Awalnya, rata-rata jumlah pemain hanya sekitar ratusan saja, namun semenjak kemunculan sosok Assassin di Olympic, kini jumlah pemain melonjak hingga menyentuh sekitar 2000 pemain.

Player Assassin's Creed Unity
Terjadi peningkatan Player yang main AC Unity

Terlebih lagi, saat ini game Assassins Creed Unity juga tengah mendapat diskon 75% di Steam yang tentu menjadi alasan lain jumlah pemain menjadi meningkat. Jumlah pemain juga memungkinkan lebih banyak lagi dari yang ditampilkan di SteamDB apabila digabungkan dengan pemain di Ubisoft Connect, Epic Games ataupun pemain di konsol.

Aksi “Arno” di Atap Paris dalam Acara Pembukaan Olympic

Jumlah Pemain Assassin's Creed Unity 2
Aksi Assassins yang mengejutkan banyak penonton, terlebih Gamer

Pembawaan obor memang sudah menjadi sebuah tradisi untuk ajang Olympic yang kini bertempat di Paris. Sebelumnya, sempat muncul rumor akan ada aksi pembawaan obor dengan aksi yang terinspirasi dari Assassin’s Creed.

Setelah acara berlangsung, rumor pun terbukti benar. Kehadiran sang Assassin pun cukup membuat sensasi di media sosial, bahkan akun resmi X dari Assassin’s Creed pun juga turut meramaikan melalui postingannya. Kalian bisa lihat tweet-nya di bawah ini.

Keep an eye on Paris' rooftops—Arno might just be watching from above. ?? pic.twitter.com/opqDU04Xgo

— Assassin's Creed (@assassinscreed) July 26, 2024

Assassin’s Creed Unity sendiri terbilang memiliki keunikan tersendiri dibanding dengan seri lainnya. Dimana menghadirkan gameplay parkour yang sering dikatakan terbaik. Tak lupa juga tampilan visual yang sangat detail dan indah, sehingga menjadi seri yang banyak di favoritkan oleh banyak fans.


Baca juga informasi menarik Gamebrott lainnya terkait Assassin’s Creed serta artikel terkini dari Lauda Ifram. For further information and other inquiries, you can contact us via author@gamebrott.com.

Tags: Assasin's Creedolympicsteam
SummarizeShareTweetSend
Previous Post

Build Prince of Lanling Honor of Kings Terbaik, Jago Curi Buff!

Next Post

Intel PHK Belasan Ribu Karyawannya, Ada Apa Gerangan?

Lauda Ifram

Lauda Ifram

Content Writer at Gamebrott. Enjoy gaming but suck at it.

Related Posts

Umamusume Pretty Derby Game Terlaris Steam 2025

Umamusume Pretty Derby dan Wuthering Waves Masuk Salah Satu Game Terlaris Steam 2025

by Muhammad Faisal
2 hari ago
0

Valve mengumumkan Game Terlaris Steam 2025 dimana salah satunya ada game Umamusume Pretty Derby dan Wuthering Waves. Serius, nih?!

game trending saat ini

10 Game Trending Saat Ini yang Populer di Steam – 12 Januari 2026

by Andi
2 hari ago
0

Game apa yang trending minggu ini?

Pendapatan Steam Desember 2025

Data Analis Sebut Pendapatan Steam Diestimasikan Mencapai $1,6 Miliar di Desember 2025

by Arif Gunawan
4 hari ago
0

Menurut data dari Analis, pendapatan Steam diestimasikan mencapai $1,6 Miliar pada bulan Desember 2025. Benarkah itu?

kreator danganronpa

Kreator Danganronpa Kazutaka Kodaka Sebut Game Wajib Rilis di PC

by Andi
6 hari ago
0

Steam sudah jadi platform wajib?

Load More
Please login to join discussion
Blue Protocol Star Resonance Rectangle Banner

Gamebrott Latest

Build Columbina Genshin Impact Terbaik

Build Columbina Genshin Impact Terbaik

by Sofie Diana
2 jam ago
0

Kode Redeem Ea Fc Mobile

Kode Redeem EA FC Mobile Terbaru Januari 2026, Ayo Langsung Klaim!

by Javier Ferdano
2 jam ago
0

Game Producer Assassin's Creed Shadows AAAA

Game Producer Assassin’s Creed Sebut AC Shadows Sebagai Game AAAA

by Muhammad Faisal
3 jam ago
0

Escape from Duckov x Tarkov

Escape from Duckov Goda Kolaborasi Bersama Tarkov

by Nadia Haudina
4 jam ago
0

Game Batman Monolith

Cuplikan Game Batman Monolith Bocor di Internet

by Javier Ferdano
5 jam ago
0

Gamebrott Live

Gamebrott Trending

Plugin Theotown

10 Plugin Theotown Bertema Indonesia yang Wajib Diunduh!

by Javier Ferdano
2 hari ago
0

Cheat GTA

200+ Cheat GTA Paling Lengkap Januari 2026 di PS2, PS3, PS4, PS5, PC dan Android

by Muhammad Faisal
2 minggu ago
0

Nama Squad Mobile Legends

2000+ Nama Squad Mobile Legends (ML) Keren dan Artinya yang Berkualitas

by Jeri Utama
2 minggu ago
0

Download Game PPSSPP Ukuran Kecil

120+ Game PPSSPP Ukuran Kecil Terbaik di Dunia yang Seru dan Tidak Cepat Bosan Tahun 2025

by Muhammad Faisal
1 tahun ago
0

Nickname Keren

1000+ Nickname Keren yang Bisa Kalian Pakai di Game Favoritmu 2026!

by Jendra
2 minggu ago
0

© Gamebrott.com Ltd. 
Untuk say hello, kerjasama, Press Release, dan kolaborasi lainnya silahkan hubungi;
Career
: hrd@gamebrott.com
Partnership: info@gamebrott.com
Press Release: pr@gamebrott.com
Phone/Whatsapp: (+62)-852-7134-8676

POWERED BY

Visit our GMA team:
Vietnam – EXP GG VN
Taiwan HK – EXP GG TW
Thailand – GamingDose

  • About Us
  • Contact Us
  • advertising
  • SITEMAP

© 2024 Gamebrott Limited

Share

Facebook

X

LinkedIn

WhatsApp

Copy Link
×
No Result
View All Result
  • Berita
  • Review
  • G | LIST
  • PLATFORM
    • Android
    • iOS
    • PC
    • PS4
    • PS5
    • Switch
  • TECH
  • Tutorial
  • Popular Games
    • Mobile Legends
    • Free Fire
    • PUBG Mobile
    • GTA
    • Genshin Impact
  • Videos
    • TikTok
    • YouTube
    • Facebook
  • GB Live!
  • Freebies
    • Free Games
    • Giveaway
  • Topup

© 2024 Gamebrott Limited