• Berita
  • TECH
  • G | LIST
  • Review
  • Tutorial
  • OPINI
  • Video
    • TikTok
    • YouTube
    • Facebook
  • GB Live!
  • Freebies
    • Free Games
    • Giveaway
  • TopupNEW
No Result
View All Result
  • Android
  • iOS
  • PC
  • PS4
  • PS5
  • Switch
  • XBOX One
  • Xbox Series X
  • Genshin Impact
  • GTA
  • GB Live!
Gamebrott.com
  • Berita
  • TECH
  • G | LIST
  • Review
  • Tutorial
  • OPINI
  • Video
    • TikTok
    • YouTube
    • Facebook
  • GB Live!
  • Freebies
    • Free Games
    • Giveaway
  • TopupNEW
No Result
View All Result
Gamebrott.com
No Result
View All Result

Gamebrott > Berita > Kolaborasi Fortnite x MrBeast Hadirkan Game Mode Berhadiah $1 Juta

Kolaborasi Fortnite x MrBeast Hadirkan Game Mode Berhadiah $1 Juta

by Ananda Pratama
13 Desember 2022
in Berita, PC, PS 4, PS 5, XBOX One, Xbox Series X
Reading Time: 3 mins read
A A
0
Kolaborasi Fortnite X Mrbeast
0
SHARES
203
VIEWS
Bagikan ke FacebookShare on Twitter

Kolaborasi Fortnite x MrBeast – Kita semua tahu bahwa Fortnite adalah rajanya collab dalam dunia gaming. Baru-baru ini, Fortnite melakukan kolaborasi bersama Youtuber dunia MrBeast yang bulan lalu berhasil membalap jumlah subscribers PewDiePie. Tak tanggung-tanggung, layaknya challenge-challenge yang sering dilakukan MrBeast dalam kontennya, Fornite mengadakan game mode yang berhadiah $1 juta.

Kolaborasi Fortnite x MrBeast Dengan Challenge ala MrBeast Pula

Kolaborasi Fortnite x MrBeast
Fortnite X MrBeast

Kali ini Fortnite bekerja sama dengan MrBeast yang terkenal suka bagi-bagi uang lewat serangkaian tantangan dalam menghadirkan game mode berjudul MrBeast’s Extreme Survival Challenge. Sama seperti challenge MrBeast yang bertemakan bertahan hidup di sebuah pulau terpencil, Epic Games ingin membuat versi Fortnite sendiri yang nantinya akan berisikan berbagai macam stage dan rintangan khas Fortnite.

Challenge ini akan dimulai pada 17 Desember 2022 dari pukul 12:00 hingga 15:00 waktu pasifik. Untuk mengikutinya, akun Fortnite kamu harus mengaktifkan two-factor authentication agar nantinya pihak Epic Games bisa menghitung skor kamu, serta akun level akun minimal sudah menginjak level 15.

Spray Logo Mrbeast
Spray Logo MrBeast

Agar para player bisa berlatih, mulai tanggal 13 Desember 2022 dari pukul 12:00 Hingga 15:00 waktu pasifik akan ada challenge-challenge kecil untuk membiasakan diri dengan pulau baru tersebut. Masukkan kode khusus agar kamu bisa mengakses pulau collab MrBeast yang nanti akan muncul pada menu “Fortnite Competitive”.

Tantangan yang diberikan pun beragam nantinya. Mulai dari mengumpulkan koin, balapan melewati rintangan layaknya Fall Guys, dan masih banyak lagi. Kalian bisa mengikuti challenge dari MrBeast ini sebanyak yang kalian bisa.

Pemenang utama akan ditentukan dari banyaknya skor yang berhasil dikumpulkan dan akan mememangkan hadiah sebesar $1.000.000 langsung dari MrBeast. Bagi player top 100.000 nantinya bisa bertanding ulang untuk mendapatkan hadiah runner up dalam bentuk item in-game eksklusif. Sementara sebagai hadiah hiburan, kamu bisa tukarkan skor kamu dengan skin-skin kosmetik bertemakan MrBeast.

Untuk kamu yang ingin tahu peraturannya lebih lanjut, kamu bisa lihat di situs resmi Fortnite disini.

Pemain Sepak Bola Piala Dunia ini Bawa PC Gaming ke Qatar Agar Tetap Bisa Bermain Fortnite

Kiper Timnas Inggris
Kiper Timnas Inggris

Popularitas Fortnite seakan tak pernah redup berkat strategi collab mereka yang selalu saja bisa menghadirkan game mode dan hal baru hingga para fans tetap betah berlama-lama di gamenya. Demam Fortnite tersebut tak hanya digandrungi oleh bocah-bocah seperti yang digambarkan banyak meme, namun juga sampai ke seorang pemain sepak bola timnas Inggris yang bermain di Piala Dunia Qatar. Kecintaannya terhadap game battle royale tersebut membuatnya membawa PC gaming rumahnya ke tempat diselenggarakannya Piala Dunia tersebut.

Jordan Pickford, adalah kiper yang membela timnas Inggris mengaku di sebuah wawancara bahwa ia rela membawa PC gamingnya sendiri kedalam sebuah koper besar lengkap dengan monitor dan gaming gears juga. Pickford mengaku bahwa dia ingin pengalaman bermain yang sama persis dengan di rumah sendiri.

Itu tadi Kolaborasi mengejutkan Fortnite bersama MrBeast. Apakah kamu tertarik untuk mengikuti challenger berhadikan 1 juta dollar ini?


Baca berita terupdate Gamebrott terkait Fortnite dan informasi seputar gaming menarik lainnya dari saya Ananda Pratama. For any further collaboration, Contact me at author@gamebrott.com.

Tags: Fortnite
SummarizeShareTweetSend
Previous Post

Seorang Gamer Buat Keyboard Bertemakan Neural Cloud Layaknya Senjata Asli

Next Post

[OPINI] Konsep Karakter Wanderer Genshin Impact Terinspirasi dari Lagu Bohemian Rhapsody

Ananda Pratama

Ananda Pratama

Penggiat Rainbow Six: SIege meskipun rank stuck di gold, 2 tahun terakhir keracunan game gacha berkedok open world kayak yang punya Nintendo

Related Posts

Shroud Arc Raiders

Shroud Sebut Arc Raiders Game Terbesar Semenjak Fortnite

by Javier Ferdano
1 minggu ago
0

Shroud mengatakan bahwa Arc Raiders adalah game terbesar setelah Fortnite dan akan lebih besar dari game lainnya. Apa benar?

Fitur Fortnite Sidekicks

Fitur Baru Fortnite Bernama Sidekicks Hadirkan Hewan Pendamping Player

by Arif Gunawan
2 bulan ago
0

Baru-baru ini telah diperkenalkan fitur baru Fortnite bernama "Sidekick" yang menghadirkan hewan pendamping Player. Seperti apa fiturnya?

Dungeonauts Fortnite Island FI

Mantan Bos Bungie Rilis Game di Dalam Fortnite, Bertajuk Dungeonauts

by Andy Julianto
2 bulan ago
0

Timnya telah bereksperimen dengan Unreal Editor for Fortnite semenjak 2023.

fortnite x resident evil requiem

Epic Games Umumkan Kolaborasi Fortnite x Resident Evil Requiem

by Sofie Diana
2 bulan ago
0

Fortnite memang sudah sering menghadirkan kolaborasi bertema horor, apalagi sejak dimulainya event Fortnitemares yang masih berlangsung untuk perayaan Halloween. Dalam...

Load More
Please login to join discussion
Blue Protocol Star Resonance Rectangle Banner

Gamebrott Latest

Harga ARC Raiders Helldivers 2

Harga ARC Raiders Senilai $40 Terinspirasi dari Helldivers 2

by Arif Gunawan
8 jam ago
0

Developer Clair Obscur Expedition 33 End Game

Developer Clair Obscur Menerima Masukan Fans Terkait Konten End Game yang Terasa Kurang

by Arif Gunawan
8 jam ago
0

Pendapatan Steam Desember 2025

Data Analis Sebut Pendapatan Steam Diestimasikan Mencapai $1,6 Miliar di Desember 2025

by Arif Gunawan
9 jam ago
0

Tom Clancy's The Division 3

Tom Clancy’s The Division 3 akan Punya Pengaruh Besar dari Seri Sebelumnya

by Nadia Haudina
9 jam ago
0

Player Armored Core VI ICE WORM

Player Armored Core VI Ini Kalahkan ‘Cacing Besar Alaska’ dengan Tangan Kosong dan Tanpa Damage

by Seno Triadi
10 jam ago
0

Gamebrott Live

Gamebrott Trending

player theotown indonesia

Player Theotown Indonesia Di-Notice oleh Developer Gamenya

by Andi
2 hari ago
0

Cheat GTA

200+ Cheat GTA Paling Lengkap Januari 2026 di PS2, PS3, PS4, PS5, PC dan Android

by Muhammad Faisal
1 minggu ago
0

Nama Squad Mobile Legends

2000+ Nama Squad Mobile Legends (ML) Keren dan Artinya yang Berkualitas

by Jeri Utama
1 minggu ago
0

Download Game PPSSPP Ukuran Kecil

120+ Game PPSSPP Ukuran Kecil Terbaik di Dunia yang Seru dan Tidak Cepat Bosan Tahun 2025

by Muhammad Faisal
1 tahun ago
0

Nickname Keren

1000+ Nickname Keren yang Bisa Kalian Pakai di Game Favoritmu 2026!

by Jendra
1 minggu ago
0

© Gamebrott.com Ltd. 
Untuk say hello, kerjasama, Press Release, dan kolaborasi lainnya silahkan hubungi;
Career
: hrd@gamebrott.com
Partnership: info@gamebrott.com
Press Release: pr@gamebrott.com
Phone/Whatsapp: (+62)-852-7134-8676

POWERED BY

Visit our GMA team:
Vietnam – EXP GG VN
Taiwan HK – EXP GG TW
Thailand – GamingDose

  • About Us
  • Contact Us
  • advertising
  • SITEMAP

© 2024 Gamebrott Limited

Share

Facebook

X

LinkedIn

WhatsApp

Copy Link
×
No Result
View All Result
  • Berita
  • Review
  • G | LIST
  • PLATFORM
    • Android
    • iOS
    • PC
    • PS4
    • PS5
    • Switch
  • TECH
  • Tutorial
  • Popular Games
    • Mobile Legends
    • Free Fire
    • PUBG Mobile
    • GTA
    • Genshin Impact
  • Videos
    • TikTok
    • YouTube
    • Facebook
  • GB Live!
  • Freebies
    • Free Games
    • Giveaway
  • Topup

© 2024 Gamebrott Limited