• Berita
  • TECH
  • G | LIST
  • Review
  • Tutorial
  • OPINI
  • Video
    • TikTok
    • YouTube
    • Facebook
  • GB Live!
  • Freebies
    • Free Games
    • Giveaway
  • TopupNEW
No Result
View All Result
  • Android
  • iOS
  • PC
  • PS4
  • PS5
  • Switch
  • XBOX One
  • Xbox Series X
  • Genshin Impact
  • GTA
  • GB Live!
Gamebrott.com
  • Berita
  • TECH
  • G | LIST
  • Review
  • Tutorial
  • OPINI
  • Video
    • TikTok
    • YouTube
    • Facebook
  • GB Live!
  • Freebies
    • Free Games
    • Giveaway
  • TopupNEW
No Result
View All Result
Gamebrott.com
No Result
View All Result

Gamebrott > Berita > KONAMI Memperbarui Merek Dagangnya Termasuk Silent Hill

KONAMI Memperbarui Merek Dagangnya Termasuk Silent Hill

by Khrisnanda
17 Maret 2022
in Berita
Reading Time: 3 mins read
A A
0
KONAMI Memperbarui Merek Dagangnya
0
SHARES
376
VIEWS
Bagikan ke FacebookShare on Twitter

Kalau kita bicara mengenai Silent Hill, tentunya tidak mungkin terlepas dari kata horror yang mencekam dan cukup ampuh apabila kita tidak ingin tidur di malamnya.

Atmosfir yang sangat mencekam, dan desain musuh yang juga sama mengerikannya memberikan poin tambahan untuk menjadi game paling seram di masanya. Sehingga tidak heran kalau para fans sangat menantikan sekuel terbarunya, yang sayangnya harus pupus saat P.T yang digadang – gadang sebagai lanjutan dari seri tersebut akhirnya di-cancel oleh KONAMI.

Merek Dagang Silent Hill ikut diperbarui

Baru – baru ini, seorang user Reddit memberikan sebuah postingan yang berisikan tentang KONAMI memperbarui merek dagangnya.

KONAMI Memperbarui Merek Dagangnya
KONAMI Memperbarui Merek Dagangnya Termasuk Silent Hill 4

Salah satu hal yang sangat menarik adalah pembaruan merek dagang untuk Silent Hill. Dimana banyak spekulasi yang muncul bahwa, kemungkinan saja KONAMI berniat untuk melakukan sesuatu terhadap franchise horrornya tersebut.

Merek dagang yang diperbarui di franchise tersebut adalah Game Software dan VR Headset. Jikalau KONAMI memang akan membuat game terbaru dari franchise horror miliknya itu, kemungkinan besar platform yang akan dituju adalah VR.

Tentu saja lagi – lagi ini hanya merupakan spekulasi belaka yang bisa saja salah, karena ada kemungkinan dimana KONAMI hanya sekedar memperbaruinya saja secara rutin dalam rentang waktu tertentu.

KONAMI dirumorkan akan membangkitkan kembali game lamanya

KONAMI Memperbarui Merek Dagangnya Termasuk Silent Hill

Oh ya, ngomong – ngomong soal KONAMI, ternyata perusahaan ini pernah dirumorkan akan membangkitkan beberapa franchise game lamanya seperti Metal Gear, Silent Hill, dan Castlevania. Jadi mungkin saja pembaruan merek dagang ini bisa saja merujuk ke rumor tersebut, tapi tentu saja keep your expectations low and you’ll never be disappointed.

Selengkapnya bisa kalian baca di sini.

Bagaimana menurut kalian? Apakah ini benar – benar petunjuk mengenai game terbaru dari Silent Hill? Atau hanyalah sebuah rutinitas dari KONAMI untuk memperbarui merek dagangnya saja?

Kira – kira jikalau memang ini merupakan game Silent Hill, apakah kalian ingin gameplay yang sama seperti pendahulunya? Atau menginginkan gameplay terbaru seperti Resident Evil versi remake-nya?


Baca juga informasi menarik lainnya terkait berita game atau artikel lainnya dari Khrisnanda. For further information and other inquiries, you can contact us via author@gamebrott.com

Tags: Berita Game IndonesiakonamirumorSilent hill
SummarizeShareTweetSend
Previous Post

MiHoYo Hadirkan Kembali Event Hyakunin Ikki dalam Genshin Impact

Next Post

10 Game yang Asik untuk Di-Mod Sampai Crash

Khrisnanda

Khrisnanda

Hanya seorang gamer yang suka menulis sesuai imajinasinya

Related Posts

Tom Clancy's The Division 3

Tom Clancy’s The Division 3 akan Punya Pengaruh Besar dari Seri Sebelumnya

by Nadia Haudina
2 hari ago
0

Seberapa besar ya pengaruhnya untuk seri ketiga ini?

The Sims Project Rene

EA Ungkap The Sims: Project Rene Adalah Game Mobile Baru

by Nadia Haudina
2 hari ago
0

Menjadi game mobile baru dari seri game The Sims. Beneran?

Kinetic Publishing

Kinetic Publishing, Label Publisher Baru Developer Phasmophobia Diumumkan

by Nadia Haudina
3 hari ago
0

Label baru dari developer Phasmophobia sudah diresmikan!

Theotown

Theotown, Game Simulasi Kota yang Tiba-tiba Trending di Komunitas Gamer Indonesia

by Muhammad Faisal
4 hari ago
0

Belakangan ini, game simulasi kota berjudul Theotown sedang trending dikalangan komunitas Gamer Indonesia. Kenapa bisa begitu?

Load More
Please login to join discussion
Blue Protocol Star Resonance Rectangle Banner

Gamebrott Latest

Dottore Genshin Impact

Siapa itu Dottore Genshin Impact?

by Sofie Diana
21 jam ago
0

Bypass Charging 2026

Apakah Fitur Bypass Charging Hanya Gimmick? Ini Penjelasannya!

by Bima
22 jam ago
0

Build Xmas Oguri Cap Sagittarius Cup

Build Xmas Oguri Cap Sagittarius Cup Umamusume

by Javier Ferdano
23 jam ago
0

Aktor Ben Starr

7 Karakter Video Game Disuarai Ben Starr, Sang Aktor Inggris Tampan!

by Nadia Haudina
1 hari ago
0

Harga ARC Raiders Helldivers 2

Harga ARC Raiders Senilai $40 Terinspirasi dari Helldivers 2

by Arif Gunawan
2 hari ago
0

Gamebrott Live

Gamebrott Trending

Cheat GTA

200+ Cheat GTA Paling Lengkap Januari 2026 di PS2, PS3, PS4, PS5, PC dan Android

by Muhammad Faisal
2 minggu ago
0

Nickname Keren

1000+ Nickname Keren yang Bisa Kalian Pakai di Game Favoritmu 2026!

by Jendra
2 minggu ago
0

Nama Squad Mobile Legends

2000+ Nama Squad Mobile Legends (ML) Keren dan Artinya yang Berkualitas

by Jeri Utama
2 minggu ago
0

Download Game PPSSPP Ukuran Kecil

120+ Game PPSSPP Ukuran Kecil Terbaik di Dunia yang Seru dan Tidak Cepat Bosan Tahun 2025

by Muhammad Faisal
1 tahun ago
0

Cheat The Sims 4

Kumpulan Cheat The Sims 4 Terlengkap Bahasa Indonesia Untuk PC, PS4, Xbox One 2026

by Ernard Anky
2 minggu ago
0

© Gamebrott.com Ltd. 
Untuk say hello, kerjasama, Press Release, dan kolaborasi lainnya silahkan hubungi;
Career
: hrd@gamebrott.com
Partnership: info@gamebrott.com
Press Release: pr@gamebrott.com
Phone/Whatsapp: (+62)-852-7134-8676

POWERED BY

Visit our GMA team:
Vietnam – EXP GG VN
Taiwan HK – EXP GG TW
Thailand – GamingDose

  • About Us
  • Contact Us
  • advertising
  • SITEMAP

© 2024 Gamebrott Limited

Share

Facebook

X

LinkedIn

WhatsApp

Copy Link
×
No Result
View All Result
  • Berita
  • Review
  • G | LIST
  • PLATFORM
    • Android
    • iOS
    • PC
    • PS4
    • PS5
    • Switch
  • TECH
  • Tutorial
  • Popular Games
    • Mobile Legends
    • Free Fire
    • PUBG Mobile
    • GTA
    • Genshin Impact
  • Videos
    • TikTok
    • YouTube
    • Facebook
  • GB Live!
  • Freebies
    • Free Games
    • Giveaway
  • Topup

© 2024 Gamebrott Limited