• Berita
  • TECH
  • G | LIST
  • Review
  • Tutorial
  • OPINI
  • Video
    • TikTok
    • YouTube
    • Facebook
  • GB Live!
  • Freebies
    • Free Games
    • Giveaway
  • TopupNEW
No Result
View All Result
  • Android
  • iOS
  • PC
  • PS4
  • PS5
  • Switch
  • XBOX One
  • Xbox Series X
  • Genshin Impact
  • GTA
  • GB Live!
Gamebrott.com
  • Berita
  • TECH
  • G | LIST
  • Review
  • Tutorial
  • OPINI
  • Video
    • TikTok
    • YouTube
    • Facebook
  • GB Live!
  • Freebies
    • Free Games
    • Giveaway
  • TopupNEW
No Result
View All Result
Gamebrott.com
No Result
View All Result

Gamebrott > Berita > Minh Le Kreator Counter Strike Ada Rasa Menyesal Tinggalkan Valve

Minh Le Kreator Counter Strike Ada Rasa Menyesal Tinggalkan Valve

by Seno Triadi
1 Januari 2026
in Berita
Reading Time: 3 mins read
A A
0
Minh Le Kreator Counter Strike
0
SHARES
177
VIEWS
Bagikan ke FacebookShare on Twitter

Minh Le Kreator Counter Strike – Siapa sih yang tidak kenal dengan game FPS Counter Strike milik Valve. Game yang pertama kali dibuat oleh Minh Le dan Jess Cliffe tersebut telah berjalan selama 25 tahun dan masih ramai dimainkan oleh Gamer.

Baru-baru ini muncul kabar bagaimana Kreator game CS mengungkap dirinya ada rasa menyesal telah meninggalkan Valve. Kenapa begitu?

Ada Rasa Menyesal Minh Le Kreator Counter Strike Meninggalkan Valve

Kreator Counter Strike
Rasa menyesal seperti apa yang dirasakan oleh Kreator CS?

Dalam sebuah wawancara terbaru Edge Magazine (via GamesRadar), Minh Le selaku salah satu Kreator Counter Strike menceritakan informasi menarik mengenai perasaannya setelah dia meninggalkan Valve pada tahun 2006 yang lalu.

Minh Le menjelaskan bagaimana dia menyesal mengambil keputusan untuk meninggalkan Valve. Le juga menjelaskan kondisi finansial rekan-rekannya yang memilih setia bersama pemilik platform Steam tersebut. Dia memperhatikan bahwa teman-teman lama yang masih ia hubungi di Valve kini memiliki kehidupan yang lebih mapan dan berkecukupan secara materi.

Minh Le Kreator Counter Strike
Sang Kreator membayangkan jika dirinya masih bertahan di Valve akan memiliki nasib yang berbeda dari sekarang

Menurutnya jika dia tetap bertahan di Valve, mungkin saja Le sudah bisa pensiun sekarang dalam industri video game saat ini.

Alasan Dirinya Keluar dari Valve

counter-strike
Apa alasan dia keluar dari Valve pada tahun 2006 yang lalu?

Keputusan Minh Le untuk keluar sebenarnya didasari oleh dorongan kreatif. Pada awal tahun 2000-an, Valve menawarinya kesempatan untuk menggarap CS: Source. Namun, Le menolak tawaran tersebut karena proyek itu hanyalah peningkatan grafis semata tanpa perubahan gameplay yang signifikan.

Menurutnya racikan game tersebut tidak banyak berubah selama enam tahun. Sementara itu Le sangat mendambakan tantangan untuk menciptakan judul yang benar-benar baru. Kala meninggalkan Valve, Gabe Newell sendiri menyarankan bahwa Le mungkin akan berkembang lebih baik jika bekerja secara independen di luar lingkungan korporat.

Meski melewatkan potensi kekayaan finansial yang di luar nalar, Le menegaskan bahwa jalur karier yang ia pilih memberikan kepuasan tersendiri. Pasca keluar dari Valve, ia sempat merilis Tactical Intervention, serta berkontribusi dalam pengembangan Rust dan bekerja di Pearl Abyss (pengembang Black Desert Online).

Dia menceritakan bagaimana jalan yang dia ambil justru lebih menantang ini sehingga bisa membentuk dirinya sebagai developer video game dan diri yang lebih baik. Ia melihat sisi lain dari industri game yang mungkin tidak akan pernah ia temui jika terus berada di zona nyaman Valve.

Mungkin tanpa tangan dingin sang mantan Kreator CS tersebut, skena game FPS bakal sangat berbeda dari yang gamer sekarang rasakan kini.


Baca juga informasi menarik Gamebrott lainnya terkait CS atau artikel lainnya dari Seno Triadi. For further information and other inquiries, you can contact us via author@gamebrott.com.

Tags: counter strikeCounter Strike 2valve
SummarizeShareTweetSend
Previous Post

Jumlah Player ARC Raiders yang Aktif Main di Steam Masih Sangat Ramai

Next Post

2000+ Nama Squad Mobile Legends (ML) Keren dan Artinya yang Berkualitas

Seno Triadi

Seno Triadi

Penggemar nasi goreng dan beberapa kultur nasi, namun masih bingung apakah nasi yang "itu" bisa diomongkan di depan publik?

Related Posts

Pendapatan Steam Desember 2025

Data Analis Sebut Pendapatan Steam Diestimasikan Mencapai $1,6 Miliar di Desember 2025

by Arif Gunawan
1 hari ago
0

Menurut data dari Analis, pendapatan Steam diestimasikan mencapai $1,6 Miliar pada bulan Desember 2025. Benarkah itu?

Support Windows 32-bit Steam

Support Windows 32-bit Steam akan Dihentikan Pada Awal Tahun 2026 Mendatang

by Muhammad Faisal
3 minggu ago
0

Valve mengumumkan bahwa Update Support Windows 32-bit Steam akan segera dihentikan pada awal tahun 2026 mendatang. Serius, nih?!

Half-Life 3 Steam Machine

[Rumor] Half-Life 3 akan Jadi Game Launch Title untuk Steam Machine

by Arif Gunawan
4 minggu ago
0

Baru-baru ini muncul rumor yang mengklaim kalau Half-Life 3 bakal menjadi game Launch Title untuk Steam Machine. Benarkah itu?

Harga Steam Machine

Valve Konfirmasi Harga Steam Machine Seperti PC, Tetap Kompetitif?

by Javier Ferdano
2 bulan ago
0

Valve telah memberikan konfirmasi Harga Steam Machine yang sepertinya tidak mengikuti harga seperti konsol pada umumnya.

Load More
Please login to join discussion
Blue Protocol Star Resonance Rectangle Banner

Gamebrott Latest

Dottore Genshin Impact

Siapa itu Dottore Genshin Impact?

by Sofie Diana
15 jam ago
0

Bypass Charging 2026

Apakah Fitur Bypass Charging Hanya Gimmick? Ini Penjelasannya!

by Bima
16 jam ago
0

Build Xmas Oguri Cap Sagittarius Cup

Build Xmas Oguri Cap Sagittarius Cup Umamusume

by Javier Ferdano
17 jam ago
0

Aktor Ben Starr

7 Karakter Video Game Disuarai Ben Starr, Sang Aktor Inggris Tampan!

by Nadia Haudina
18 jam ago
0

Harga ARC Raiders Helldivers 2

Harga ARC Raiders Senilai $40 Terinspirasi dari Helldivers 2

by Arif Gunawan
1 hari ago
0

Gamebrott Live

Gamebrott Trending

Cheat GTA

200+ Cheat GTA Paling Lengkap Januari 2026 di PS2, PS3, PS4, PS5, PC dan Android

by Muhammad Faisal
2 minggu ago
0

Nama Squad Mobile Legends

2000+ Nama Squad Mobile Legends (ML) Keren dan Artinya yang Berkualitas

by Jeri Utama
2 minggu ago
0

Nickname Keren

1000+ Nickname Keren yang Bisa Kalian Pakai di Game Favoritmu 2026!

by Jendra
1 minggu ago
0

player theotown indonesia

Player Theotown Indonesia Di-Notice oleh Developer Gamenya

by Andi
3 hari ago
0

Download Game PPSSPP Ukuran Kecil

120+ Game PPSSPP Ukuran Kecil Terbaik di Dunia yang Seru dan Tidak Cepat Bosan Tahun 2025

by Muhammad Faisal
1 tahun ago
0

© Gamebrott.com Ltd. 
Untuk say hello, kerjasama, Press Release, dan kolaborasi lainnya silahkan hubungi;
Career
: hrd@gamebrott.com
Partnership: info@gamebrott.com
Press Release: pr@gamebrott.com
Phone/Whatsapp: (+62)-852-7134-8676

POWERED BY

Visit our GMA team:
Vietnam – EXP GG VN
Taiwan HK – EXP GG TW
Thailand – GamingDose

  • About Us
  • Contact Us
  • advertising
  • SITEMAP

© 2024 Gamebrott Limited

Share

Facebook

X

LinkedIn

WhatsApp

Copy Link
×
No Result
View All Result
  • Berita
  • Review
  • G | LIST
  • PLATFORM
    • Android
    • iOS
    • PC
    • PS4
    • PS5
    • Switch
  • TECH
  • Tutorial
  • Popular Games
    • Mobile Legends
    • Free Fire
    • PUBG Mobile
    • GTA
    • Genshin Impact
  • Videos
    • TikTok
    • YouTube
    • Facebook
  • GB Live!
  • Freebies
    • Free Games
    • Giveaway
  • Topup

© 2024 Gamebrott Limited