• Berita
  • TECH
  • G | LIST
  • Review
  • Tutorial
  • OPINI
  • Video
    • TikTok
    • YouTube
    • Facebook
  • GB Live!
  • Freebies
    • Free Games
    • Giveaway
  • TopupNEW
No Result
View All Result
  • Android
  • iOS
  • PC
  • PS4
  • PS5
  • Switch
  • XBOX One
  • Xbox Series X
  • Genshin Impact
  • GTA
  • GB Live!
Gamebrott.com
  • Berita
  • TECH
  • G | LIST
  • Review
  • Tutorial
  • OPINI
  • Video
    • TikTok
    • YouTube
    • Facebook
  • GB Live!
  • Freebies
    • Free Games
    • Giveaway
  • TopupNEW
No Result
View All Result
Gamebrott.com
No Result
View All Result

Gamebrott > Berita > Modder Ini Ciptakan Catridge SNES Berteknologi Ray-Tracing!

Modder Ini Ciptakan Catridge SNES Berteknologi Ray-Tracing!

by Yuda Sanjaya
19 Desember 2020
in Berita
Reading Time: 2 mins read
A A
0
202012161040598 1
0
SHARES
14
VIEWS
Bagikan ke FacebookShare on Twitter

Belakangan ini, teknologi pada dunia game telah semakin berkembang pesat terlebih pada perkembangan grafisnya. Dimana keberadaan teknologi Ray Tracing menjadi salah satu teknologi terbaru yang menjadi daya tarik. Bahkan perusahaan konsol pun berlomba-lomba menambahkan fitur tersebut pada platform terbarunya. Namun, pernahkah para gamer-gamer menyangka bila teknologi Ray Tracing ini ternyata juga dapat diterapkan pada konsol lama ? Bahkan untuk konsol yang telah lama muncul pada pra-era konsol PS1 sekalipun ?

Percaya tidak percaya, ada salah satu modder yang telah berhasil membuat mod pengaplikasian  Ray-Tracing di konsol berusia 30 tahun sekelas SNES (Super Nintendo Entertainment System). Bernama Carter, ia mengunggah video hasil karyanya ini pada akun Youtubenya yang bernama Shironeko Labs. Dalam video tersebut, diperlihatkan bagaimana modifikasi yang bernama Super RT ini berjalan pada game Star Fox.

Objek-objek yang digunakan sangat simpel, yakni seperti bola dan pesawat yang bentuknya geometris. Modifkasi ini berjalan pada resolusi 200×160 pixel dengan 100% Ray-Tracing.

Tak hanya itu, Carter pun menjelaskan bagaimana modifikasi tersebut dapat dibuat pada video lain yang telah ia unggah di akun Youtubenya. Pada video yang berdurasi 9 menit, ia menjelaskan bagaimana proses Ray-Tracing tersebut berjalan bahkan tanpa rasterisasi. Modder tersebut menjelaskan mulai dari fitur, arsitektur, hingga unit yang digunakan untuk membuat modifikasi ini. 

Kunci dari modifikasi tersebut terletak pada Extension Chip yang bahkan dapat dijumpai di banyak game SNES. Walaupun begitu, Carter mengambil langkah sulit dalam Modifikasi ini. Contohnya, ia agak kesultan ketika mendapatkan tegangan chip sebesar 3 volt yang biasanya berjalan 5 volt pada SNES. Tak hanya itu, sistem rendering yang ia buat dalam modifikasi ini cukup rumit. Menurut carter, Super RT miliknya masih dapat dikembangkan menjadi lebih baik dan ia juga yakin dapat mengembangkan chip tersebut agar berjalan lebih optimal.

Melihat konsol tua klasik yang dapat menjalankan Ray-Tracing agaknya cukup menarik bagi para gamer. Bahkan jika catridge dengan teknologi seperti itu dipasarkan kemungkinan akan menarik perhatian para gamers classic atau bahkan kolektor di sana.


Jangan lupa untuk baca artikel menarik seputar Nintendo dan artikel keren lainnya dari saya, Yuda Sanjaya. For any further collaboration, Contact me at author@gamebrott.com

 

Tags: ChipsetNintendoray tracingteknologi
SummarizeShareTweetSend
Previous Post

Paksakan Cyberpunk 2077 Rilis, Staf CD Projekt Red Marah Besar dengan Manajemen

Next Post

Doom Eternal Bakal Dapatkan Banyak Update Baru di Sepanjang Tahun 2021

Yuda Sanjaya

Yuda Sanjaya

Person who Comeback to the Gaming world after 4 years get out to find the meaning of life.

Related Posts

Nintendo Studio Singapore

Nintendo Umumkan Rencana Akuisisi Bandai Namco Singapore

by Javier Ferdano
3 minggu ago
0

Baru-baru ini Nintendo mengumumkan bahwa mereka berencana untuk mengakuisisi Bandai Namco Singapore.

Total Penjualan Nintendo Switch 2

Total Penjualan Nintendo Switch 2 Mencapai 10 Juta Unit Setelah 4 Bulan Dirilis

by Arif Gunawan
1 bulan ago
0

Berdasarkan informasi yang didapat, total penjualan Nintendo Switch 2 telah mencapai 10 juta unit setelah 4 bulan rilis. Serius, nih?!

adaptasi film

Presiden Nintendo Sebut Adaptasi Film Cocok dengan Game Mereka

by Andi
1 bulan ago
0

Adaptasi film IP Nintendo akan terus lanjut?

Paten Nintendo Ditolak Lagi

Paten Nintendo Akan Diperiksa Ulang di Amerika Serikat, Akibat Tak Lolos di Jepang?

by Javier Ferdano
1 bulan ago
0

USPTO atau kantor paten Amerika Serikat kini mengumumkan bahwa mereka akan melakukan pemeriksaan Ulang untuk paten Nintendo.

Load More
Please login to join discussion
Blue Protocol Star Resonance Rectangle Banner

Gamebrott Latest

Build Banyue Zenless Zone Zero

Build Banyue Zenless Zone Zero Terbaik

by Sofie Diana
12 jam ago
0

CEO Larian Studios RAM

CEO Larian Sebut Krisis RAM Membuat Timnya Harus Bekerja Lebih Keras Optimalisasi Game Barunya

by Muhammad Faisal
13 jam ago
0

CEO Mozilla Browser AI

CEO Mozilla Ungkap Firefox akan Dirombak Menjadi Browser Berbasis AI

by Bima
13 jam ago
0

build the dahlia honkai star rail terbaik

Build The Dahlia Honkai Star Rail Terbaik

by Sofie Diana
14 jam ago
0

Fans Meisho Doto Umamusume

Fans Meisho Doto Umamusume Berhasil Kumpulkan Dana ¥94 Juta untuk Bangun Kembali Kandang Kuda Aslinya

by Muhammad Faisal
15 jam ago
0

Gamebrott Live

Gamebrott Trending

Cheat GTA

200+ Cheat GTA Paling Lengkap Desember 2025 Mulai dari PS2, PS3, PS4, dan PC

by Muhammad Faisal
2 minggu ago
0

Nama Squad Mobile Legends

2000+ Nama Squad Mobile Legends (ML) Keren dan Artinya yang Berkualitas

by Jeri Utama
2 tahun ago
0

Nickname Keren

1000+ Nickname Keren yang Bisa Kalian Pakai di Game Favoritmu 2025!

by Jendra
9 bulan ago
0

cover 39 low end games gamebrott

120 Game PC Ringan Terbaik di Dunia yang Takkan Buat Laptop dan PC Kentang Kalian Meleleh

by Muhammad Maulana
12 bulan ago
33

Download Game PPSSPP Ukuran Kecil

120+ Game PPSSPP Ukuran Kecil Terbaik di Dunia yang Seru dan Tidak Cepat Bosan Tahun 2025

by Muhammad Faisal
12 bulan ago
0

© Gamebrott.com Ltd. 
Untuk say hello, kerjasama, Press Release, dan kolaborasi lainnya silahkan hubungi;
Career
: hrd@gamebrott.com
Partnership: info@gamebrott.com
Press Release: pr@gamebrott.com
Phone/Whatsapp: (+62)-852-7134-8676

POWERED BY

Visit our GMA team:
Vietnam – EXP GG VN
Taiwan HK – EXP GG TW
Thailand – GamingDose

  • About Us
  • Contact Us
  • advertising
  • SITEMAP

© 2024 Gamebrott Limited

Share

Facebook

X

LinkedIn

WhatsApp

Copy Link
×
No Result
View All Result
  • Berita
  • Review
  • G | LIST
  • PLATFORM
    • Android
    • iOS
    • PC
    • PS4
    • PS5
    • Switch
  • TECH
  • Tutorial
  • Popular Games
    • Mobile Legends
    • Free Fire
    • PUBG Mobile
    • GTA
    • Genshin Impact
  • Videos
    • TikTok
    • YouTube
    • Facebook
  • GB Live!
  • Freebies
    • Free Games
    • Giveaway
  • Topup

© 2024 Gamebrott Limited