• Berita
  • TECH
  • G | LIST
  • Review
  • Tutorial
  • OPINI
  • Video
    • TikTok
    • YouTube
    • Facebook
  • GB Live!
  • Freebies
    • Free Games
    • Giveaway
  • TopupNEW
No Result
View All Result
  • Android
  • iOS
  • PC
  • PS4
  • PS5
  • Switch
  • XBOX One
  • Xbox Series X
  • Genshin Impact
  • GTA
  • GB Live!
Gamebrott.com
  • Berita
  • TECH
  • G | LIST
  • Review
  • Tutorial
  • OPINI
  • Video
    • TikTok
    • YouTube
    • Facebook
  • GB Live!
  • Freebies
    • Free Games
    • Giveaway
  • TopupNEW
No Result
View All Result
Gamebrott.com
No Result
View All Result

Gamebrott > Berita > Windows 7 Alami Kenaikan Pengguna Menjelang Masa Dukungan Windows 10 Berakhir

Windows 7 Alami Kenaikan Pengguna Menjelang Masa Dukungan Windows 10 Berakhir

by Andi
2 Oktober 2025
in Berita, PC, TECH
Reading Time: 2 mins read
A A
0
Windows 7 Alami Kenaikan
0
SHARES
1.1k
VIEWS
Bagikan ke FacebookShare on Twitter

Hanya menunggu hari hingga dukungan untuk Windows 10 resmi berakhir, tampaknya masih banyak yang tidak rela berpindah ke OS terbaru buatan Microsoft. Buktinya, bahkan OS lawas mereka turut mengalami kenaikan jumlah pengguna secara tiba-tiba.

OS Windows 7 Alami Kenaikan Pengguna Jelang Hitungan Hari Dukungan Windows 10 Usai

Image
OS Windows 7 alami kenaikan user

Laporan dari Statcounter menunjukkan kalau OS Windows 7 yang sudah lama mati ini ternyata hidup lagi setelah mengalami kenailan pengguna dalam waktu dekat ini. Setelah sebelumnya naik ke 3,35% dari Juli ke Agustus, angka tersebut kini mencapai 9,61% total pengguna di bulan September.

Ini berarti dalam satu bulan saja, sudah ada kenaikan 6,26% dan angka tersebut mendekati tanggal berakhirnya dukungan terhadap Windows 10. Namun, sangat mengejutkan mengapa OS yang telah kehilangan dukungan sejak 2020 silam ini tetap bisa menjadi pilihan beberapa pengguna ketimbang berpindah ke Windows 11.

Asumsi yang bisa ditarik adalah beberapa perangkat pengguna ini tidak memenuhi standar yang diberikan Microsoft untuk memasang Windows terbaru itu. Bahkan beberapa pengguna malah merasa kalau fitur-fitur AI yang dihadirkan di Windows 11 tidak mereka butuhkan. Untuk PC yang lebih jadul dengan spesifikasi seadanya, tambahan fitur semacam ini hanya akan membuat kinerja PC jadi lebih lambat.

Image
Ada apa gerangan bikin Windows 7 kembali populer

Belum dapat diasumsikan apakah bulan Oktober ini, angka adopsi WIndows 7 akan tetap naik atau stagnan. Namun melihat dari tren yang terus naik dalam beberapa bulan terakhir sejak Mei, kemungkinan jumlah pengguna OS lawas tersebut akan terus bertambah.

Windows 7 adalah sistem operasi buatan Microsoft yang rilis pada tahun 2009 silam menggantikan Windows Vista yang berumur pendek. OS ini banyak diminati karena membawakan tampilan Aero yang transparan. Desain seperti ini juga yang kembali diadopsi oleh Apple lewat Liquid Glass mereka. Microsoft pun mengganti desain Windows secara total setelah kehadiran Windows 8 yang lebih fokus pada modal input sentuh. Setelahnya, Windows 10 menjadi pengganti yang memberikan tampilan Windows modern yang kita kenal dan dicintai hingga sekarang.


Dapatkan informasi keren di Gamebrott terkait Tech atau artikel sejenis yang tidak kalah seru dari Andi. For further information and other inquiries, you can contact us via author@gamebrott.com.

Tags: windows 7
SummarizeShareTweetSend
Previous Post

Steam Hardware Survey September 2025 – RTX 4060M Jadi Pilihan Solid!

Next Post

Ada Player Minecraft Bikin ChatGPT Sederhana di Dalam Game

Andi

Andi

Menyukai game namun terhalang motion sickness, hampir tidak bisa memainkan game FPS karena itu. Pencinta Fate series dan Nasuverse in general

Related Posts

Steam Windows 7

Dukungan Steam Windows 7, 8 dan 8.1 Telah Resmi Dimatikan

by Lauda Ifram
2 tahun ago
0

Setelah beroperasi selama hampir 15 tahun, dukungan Steam Windows 7, 8 dan 8.1 ahirnya resmi dihentikan tepat di awal tahun...

Windows 7 Makin Tua

Windows 7 Makin Tua, Update Gratis ke 10 dan 11 Resmi Dihentikan

by Bima
2 tahun ago
0

Tidak terasa Windows 7 makin tua saja. Setelah diberikan waktu untuk melakukan upgrade secara gratis, kini Microsoft akhirnya telah resmi...

Windows 7

[OPINI] Kenapa Windows 7 dan Windows 8 Sudah Mulai Ditinggalkan untuk Standar OS di Tahun 2023?

by Bima
3 tahun ago
0

Tidak terasa empat belas tahun semenjak sistem operasi andalan Microsoft kala itu, Windows 7 diluncurkan untuk mudahkan produktivitas. Tampilannya bisa...

W11 Screen A

Pengguna Windows 7 Mungkin Mendapat Free Upgrade Ke Windows 11

by Bima
5 tahun ago
0

Dalam waktu dekat, pengguna Windows 7 mungkin tengah berpikir untuk melakukan upgrade atau tidak. Dilansir dari Windows Latest, Build Windows...

Load More
Please login to join discussion
Blue Protocol Star Resonance Rectangle Banner

Gamebrott Latest

Assassins Creed Codename Hexe Batman Arkham Origins

Proyek Assassins Creed Codename Hexe akan Dipimpin Game Director Batman Arkham Origins

by Arif Gunawan
59 menit ago
0

Game Digimon Berikutnya

Game Digimon Berikutnya Tidak akan Habiskan Waktu 8 Tahun Seperti Time Stranger

by Arif Gunawan
1 jam ago
0

build ye shunguang zenless zone zero terbaik

Build Ye Shunguang Zenless Zone Zero Terbaik

by Sofie Diana
2 jam ago
0

Raven Quest The Forge

Guide Raven Quest The Forge Roblox, Dapatkan Resep Armor Kuat!

by Javier Ferdano
3 jam ago
0

Redeem Code The Forge Roblox

Redeem Code The Forge Roblox Januari 2026 Terbaru!

by Javier Ferdano
6 jam ago
0

Gamebrott Live

Gamebrott Trending

Cheat GTA

200+ Cheat GTA Paling Lengkap Januari 2026 di PS2, PS3, PS4, PS5, PC dan Android

by Muhammad Faisal
5 hari ago
0

Mantan Boss Blizzard Handheld Gaming

Mantan Boss Blizzard Merekomendasikan Gamer Beli PS5 Pro Ketimbang Handheld Gaming

by Arif Gunawan
1 hari ago
0

Nama Squad Mobile Legends

2000+ Nama Squad Mobile Legends (ML) Keren dan Artinya yang Berkualitas

by Jeri Utama
5 hari ago
0

Nickname Keren

1000+ Nickname Keren yang Bisa Kalian Pakai di Game Favoritmu 2026!

by Jendra
5 hari ago
0

cover 39 low end games gamebrott

120 Game PC Ringan Terbaik di Dunia yang Takkan Buat Laptop dan PC Kentang Kalian Meleleh

by Muhammad Maulana
1 tahun ago
33

© Gamebrott.com Ltd. 
Untuk say hello, kerjasama, Press Release, dan kolaborasi lainnya silahkan hubungi;
Career
: hrd@gamebrott.com
Partnership: info@gamebrott.com
Press Release: pr@gamebrott.com
Phone/Whatsapp: (+62)-852-7134-8676

POWERED BY

Visit our GMA team:
Vietnam – EXP GG VN
Taiwan HK – EXP GG TW
Thailand – GamingDose

  • About Us
  • Contact Us
  • advertising
  • SITEMAP

© 2024 Gamebrott Limited

Share

Facebook

X

LinkedIn

WhatsApp

Copy Link
×
No Result
View All Result
  • Berita
  • Review
  • G | LIST
  • PLATFORM
    • Android
    • iOS
    • PC
    • PS4
    • PS5
    • Switch
  • TECH
  • Tutorial
  • Popular Games
    • Mobile Legends
    • Free Fire
    • PUBG Mobile
    • GTA
    • Genshin Impact
  • Videos
    • TikTok
    • YouTube
    • Facebook
  • GB Live!
  • Freebies
    • Free Games
    • Giveaway
  • Topup

© 2024 Gamebrott Limited