• Berita
  • TECH
  • G | LIST
  • Review
  • Tutorial
  • OPINI
  • Video
    • TikTok
    • YouTube
    • Facebook
  • GB Live!
  • Freebies
    • Free Games
    • Giveaway
  • TopupNEW
No Result
View All Result
  • Android
  • iOS
  • PC
  • PS4
  • PS5
  • Switch
  • XBOX One
  • Xbox Series X
  • Genshin Impact
  • GTA
  • GB Live!
Gamebrott.com
  • Berita
  • TECH
  • G | LIST
  • Review
  • Tutorial
  • OPINI
  • Video
    • TikTok
    • YouTube
    • Facebook
  • GB Live!
  • Freebies
    • Free Games
    • Giveaway
  • TopupNEW
No Result
View All Result
Gamebrott.com
No Result
View All Result

Gamebrott > Guide > Build Phainon Honkai Star Rail Terbaik

Build Phainon Honkai Star Rail Terbaik

by Sofie Diana
2 Juli 2025
in Guide
Reading Time: 5 mins read
A A
0
Build Phainon Honkai Star Rail Terbaik
0
SHARES
440
VIEWS
Bagikan ke FacebookShare on Twitter

Build Phainon HSR – Honkai Star Rail sudah sampai di versi 3.4 yang mana resmi debutkan Phainon sebagai karakter baru. Phainon adalah karakter B5 Honkai Star Rail yang hadir dengan elemen Physicla dan path Destruction.

Secara kit, Phainon adalah DPS yang sangat kuat dan bisa masuk ke mode Enhanced untuk ngasih damage Skill yang besar. Di mode ini, Phainon juga jadi sangat tahan banting dan hampir nggak ada masalah buat bertahan dari serangan berat.

Maka, artikel kali ini akan membahas panduan build Phainon Honkai Star Rail terbaik, lengkap dengan rekomendasi Light Cone, Relic, dan komposisi tim terkuatnya!

Daftar isi

  • Build Phainon Honkai Star Rail
    • Light Cone Phainon
    • Relic Phainon
    • Ornament Phainon
    • Best Team Phainon

Build Phainon Honkai Star Rail

build phainon honkai star rail terbaik
Build Phainon HSR

Di bawah ini adalah build Phainon Honkai Star Rail:

Light Cone Phainon

build phainon honkai star rail terbaik
Thus Burns The Dawn
  • Thus Burns the Dawn: Light Cone terbaik untuk Phainon karena bisa bantu dia nembus DEF musuh dan ningkatin DMG setelah dia pake Ultimate. Bonus tambahan berupa peningkatan SPD dasar juga cocok banget buat nge-dukung Ultimate-nya Phainon.
  • On the Fall of an Aeon: Pilihan terbaik kedua untuk Phainon karena ngasih buff ATK dan ningkatin DMG saat dia ngasih Weakness Break ke musuh.
  • A Trail of Bygone Blood: Light Cone bintang 4 terbaik untuk Phainon karena ngasih tambahan CRIT Rate dan ningkatin DMG dari Skill dan Ultimate-nya.
  • Something Irreplaceable: Opsi yang masih bisa cocok untuk Phainon karena Light Cone ini ningkatin DMG-nya saat dia nyerang atau kena serangan.
  • Under the Blue Sky: Light Cone bintang 4 terbaik untuk Phainon karena ngasih bonus ATK% dan CRIT Rate.

Relic Phainon

build phainon honkai star rail terbaik
Wavestrider Captain
  • 4-pc Wavestrider Captain: Set ini berikan stack Help yang bisa dipakai Phainon saat dia pakai Ultimate-nya untuk dapat buff ATK. Buff ATK ini bakal bertahan sampai Phainon keluar dari Enhanced State-nya.
  • 4-pc Scholar Lost in Erudition: MEmberikan Phainon buff CRIT Rate dan juga ningkatin DMG dari Skill dan Ultimate-nya.
  • 4-pc Champion of Streetwise Boxing: Cocok banget buat early game karena set ini ningkatin ATK Phainon setiap kali dia kena serangan.

Adapun stat yang harus kalian kejar adalah:

  • Body: CRIT Rate
  • Feet: ATK% or SPD
  • Substat: CRIT Rate, CRIT DMG, ATK%, SPD

Ornament Phainon

build phainon honkai star rail terbaik
Arcadia Of Woven Dreams
  • Arcadia of Woven Dreams: Ornament terbaik buat Phainon karena set ini memberikan buff DMG saat jumlah anggota party yang bertarung lebih sedikit. Karena saat Phainon masuk Enhanced State, dia bakal sementara waktu bikin anggota lain keluar dari pertarungan, jadi buff DMG-nya bisa maksimal.
  • Rutilant Arena: Juga cocok banget buat Phainon karena set ini ningkatin CRIT Rate, Basic ATK DMG, dan Skill DMG-nya. Buff ini juga tetap aktif saat dia masuk ke Enhanced State.
  • Space Sealing Station: Cocok buat early game karena set ini ngasih tambahan ATK selama dia punya SPD minimal 120.

Dan stat ornament yang harus kalian berikan untuk Phainon adalah:

  • Sphere: Physical DMG
  • Rope: ATK%
  • Substat: CRIT Rate, CRIT DMG, ATK%, SPD

Best Team Phainon

build phainon honkai star rail terbaik
  • F2P Team: Phainon, Trailblazer Remembrance, Tingyun, Lynx
  • Generalist Team: Phainon, Sunday, Bronya, Huohuo
  • Sustainless Team: Phainon, Sunday, Bronya, Tingyun

Itulah informasi panduan build Phainon HSR yang bisa kalian coba. Usahakan untuk fokus utamain CRIT Rate untuk Body Phainon karena dia sudah dapat tambahan CRIT DMG dari Traces-nya.

Semoga panduan ini bisa bantu kalian memaksimalkan potensi yang dimiliki Phainon, ya!


Baca juga informasi menarik Gamebrott lainnya terkait Honkai Star Rail atau artikel lainnya dari Sofie Diana. For further information and other inquiries, you can contact us via author@gamebrott.com

Tags: Honkai Star RailHonkai: Star Rail
SummarizeShareTweetSend
Previous Post

DLC Enchanted by Nature The Sims 4 Resmi Diumumkan, Ada Peri!

Next Post

[Rumor] Game Ghost Recon Terbaru akan Kembali Jadi FPS dan Sesi Alpha Dipersiapkan

Sofie Diana

Sofie Diana

So, you come here to read a couple of useful articles? Welcome welcome! !Friendly Warning! Contain much amount of Lambe Genshin Impact. Read at your own risk, because the article might not spoiler-free.

Related Posts

Sparkle dan Black Swan Honkai Star Rail Akan Dapatkan Buff

Sparkle dan Black Swan Honkai Star Rail Akan Dapatkan Buff

by Sofie Diana
7 hari ago
0

Powercreep merupakan hal yang umum terjadi di game per-gacha-an, dan Honkai Star Rail bukanlah pengecualian. Menyadari hal ini, developer meluncurkan...

Drip Marketing Yao Guang Honkai Star Rail

Drip Marketing Yao Guang Honkai Star Rail Resmi Diumumkan!

by Sofie Diana
1 minggu ago
0

Drip Marketing Yao Guang HSR - Setelah sekian lama penantian, akhirnya Honkai Star Rail mengumumkan adanya drip marketing karakter baru...

corey landis va eng welt honkai star rail

Corey Landis, VA Eng Welt Umumkan Tak Akan Kembali ke Honkai Star Rail

by Sofie Diana
3 minggu ago
0

Belum lama ini, komunitas penggemar Honkai Star Rail dikejutkan oleh pengumuman yang datang dari Corey Landis, voice actor untuk karakter...

build the dahlia honkai star rail terbaik

Build The Dahlia Honkai Star Rail Terbaik

by Sofie Diana
3 minggu ago
0

Build The Dahlia HSR - Honkai Star Rail sudah sampai di versi 3.8 yang resmi hadirkan The Dahlia sebagai playable...

Load More
Please login to join discussion
Blue Protocol Star Resonance Rectangle Banner

Gamebrott Latest

Dottore Genshin Impact

Siapa itu Dottore Genshin Impact?

by Sofie Diana
15 jam ago
0

Bypass Charging 2026

Apakah Fitur Bypass Charging Hanya Gimmick? Ini Penjelasannya!

by Bima
16 jam ago
0

Build Xmas Oguri Cap Sagittarius Cup

Build Xmas Oguri Cap Sagittarius Cup Umamusume

by Javier Ferdano
17 jam ago
0

Aktor Ben Starr

7 Karakter Video Game Disuarai Ben Starr, Sang Aktor Inggris Tampan!

by Nadia Haudina
18 jam ago
0

Harga ARC Raiders Helldivers 2

Harga ARC Raiders Senilai $40 Terinspirasi dari Helldivers 2

by Arif Gunawan
1 hari ago
0

Gamebrott Live

Gamebrott Trending

Cheat GTA

200+ Cheat GTA Paling Lengkap Januari 2026 di PS2, PS3, PS4, PS5, PC dan Android

by Muhammad Faisal
2 minggu ago
0

Nama Squad Mobile Legends

2000+ Nama Squad Mobile Legends (ML) Keren dan Artinya yang Berkualitas

by Jeri Utama
2 minggu ago
0

Nickname Keren

1000+ Nickname Keren yang Bisa Kalian Pakai di Game Favoritmu 2026!

by Jendra
1 minggu ago
0

player theotown indonesia

Player Theotown Indonesia Di-Notice oleh Developer Gamenya

by Andi
3 hari ago
0

Download Game PPSSPP Ukuran Kecil

120+ Game PPSSPP Ukuran Kecil Terbaik di Dunia yang Seru dan Tidak Cepat Bosan Tahun 2025

by Muhammad Faisal
1 tahun ago
0

© Gamebrott.com Ltd. 
Untuk say hello, kerjasama, Press Release, dan kolaborasi lainnya silahkan hubungi;
Career
: hrd@gamebrott.com
Partnership: info@gamebrott.com
Press Release: pr@gamebrott.com
Phone/Whatsapp: (+62)-852-7134-8676

POWERED BY

Visit our GMA team:
Vietnam – EXP GG VN
Taiwan HK – EXP GG TW
Thailand – GamingDose

  • About Us
  • Contact Us
  • advertising
  • SITEMAP

© 2024 Gamebrott Limited

Share

Facebook

X

LinkedIn

WhatsApp

Copy Link
×
No Result
View All Result
  • Berita
  • Review
  • G | LIST
  • PLATFORM
    • Android
    • iOS
    • PC
    • PS4
    • PS5
    • Switch
  • TECH
  • Tutorial
  • Popular Games
    • Mobile Legends
    • Free Fire
    • PUBG Mobile
    • GTA
    • Genshin Impact
  • Videos
    • TikTok
    • YouTube
    • Facebook
  • GB Live!
  • Freebies
    • Free Games
    • Giveaway
  • Topup

© 2024 Gamebrott Limited