• Berita
  • TECH
  • G | LIST
  • Review
  • Tutorial
  • OPINI
  • Video
    • TikTok
    • YouTube
    • Facebook
  • GB Live!
  • Freebies
    • Free Games
    • Giveaway
  • TopupNEW
No Result
View All Result
  • Android
  • iOS
  • PC
  • PS4
  • PS5
  • Switch
  • XBOX One
  • Xbox Series X
  • Genshin Impact
  • GTA
  • GB Live!
Gamebrott.com
  • Berita
  • TECH
  • G | LIST
  • Review
  • Tutorial
  • OPINI
  • Video
    • TikTok
    • YouTube
    • Facebook
  • GB Live!
  • Freebies
    • Free Games
    • Giveaway
  • TopupNEW
No Result
View All Result
Gamebrott.com
No Result
View All Result

Gamebrott > Berita > Pembajak Game Switch Hindari Gugatan Nintendo, Selamat 5 Kali?

Pembajak Game Switch Hindari Gugatan Nintendo, Selamat 5 Kali?

by Javier Ferdano
16 Desember 2024
in Berita
Reading Time: 3 mins read
A A
0
Pembajak Game Switch Jesse Keighin
0
SHARES
1.3k
VIEWS
Bagikan ke FacebookShare on Twitter

Pembajak Game Switch – Sebelumnya, diketahui bahwa Nintendo telah mengirim gugatan kepada Streamer dan YouTuber yang terindikasi telah membagikan cuplikan gameplay berkali-kali terhadap game-game Nintendo sebelum rilis.

Nintendo telah mengirim gugatan terhadap Jesse Keighin alias EveryGameGuru melalui Nintendo of America. Namun sayangnya terdapat sedikit halangan karena Jesse menghindar dari gugatan. Ada apa?

Pembajak Game Switch Hindari Gugatan Nintendo

Update Gugatan Terbaru
Update Gugatan Terbaru

Pembajak Game Switch ini telah digugat oleh Nintendo dengan mengirim gugatan kepada U.S District Court pada awal November kemarin. Gugatan tersebut menyebutkan bahwa Jesse Keighin berulang kali melakukan stream game pre-release di platform seperti YouTube dan Twitch dan itu menyakiti Nintendo serta mempromosikan pembajakan.

Namun setelah satu bulan berlalu, sepertinya Nintendo memiliki permasalahan untuk menggapai pria yang telah digugat tersebut. Setiap percobaan dari perusahaan ini untuk menggugat Keighin telah gagal.

Laporan terbaru dari Overkill terkait gugatan ini menjelaskan bahwa perusahaan asal Jepang tersebut telah gagal sebanyak 5 kali percobaan untuk menggugat Jesse Keighin selama satu bulan terakhir ini.

Menurut dokumen terbaru ini, Nintendo mengetahui bahwa pria berusia 38 tahun tersebut terindikasi bekerja dari rumah atau tidak memiliki pekerjaan dan hal tersebut membuat mereka tidak memiliki alaman tempat kerja dimana surat tersebut dapat dikirimkan.

Nintendo ajukan Permohonan Untuk Kirim Gugatan ke Kolega Jesse Keighin

Telah Mengetahui Gugatan Namun Menghindar
Telah Mengetahui Gugatan Namun Menghindar

Atas halangan tersebut, Nintendo kini memohon izin lebih lanjut kepada persidangan untuk mengirim dokumen legal kepada keluarga terdekat Keighin termasuk pasangan, ibu, atau bahkan neneknya.

Dokumen terbaru ini juga menjelaskan bagaimana Nintendo telah mencoba untuk menghubungi Keighin melalui alamat email yang telah ia gunakan sebagai sarana komunikasi langsung dengan Nintendo di masa lampau.

Jesse Keighin tidak hanya mengabaikan permasalahan tersebut, dirinya bahkan mengejek perusahaan dan tim hukum terkait yang membantu gugatan tersebut. Bukti Screenshot memperlihatkan sang Streamer membuat post memamerkan dan menjelekkan Nintendo di platform Online melalui respon secara tidak langsung.

Postingan Online ini menjelaskan bahwa dirinya akan menghindari gugatan dan memiliki rencana untuk menghindari kerugian yang ia dapatkan dari kasus ini dengan cara melaporkan bahwa dirinya bangkrut.

Bisa Hindari Dengan Laporan Bangkrut
Bisa Hindari Dengan Laporan Bangkrut

Hal ini secara tidak langsung membuat Jesse Keighin telah mengkonfirmasi bahwa dirinya mengetahui gugatan dan bahkan dirinya sempat berbicara dengan media berita lokal di kota tempat ia tinggal.

Diketahui dari laporan media lokal 9News bahwa Jesse Pembajak game Nintendo ini telah menghapus banyak postingan online yang ia buat berhubungan dengan gugatan yang dikirimkan.

Nintendo kemudian memberikan argumen bahwa mengirim gugatan melalui keluarga Keighin kini layak saja karena sang Streamer telah menghindar berkali-kali meskipun mengetahui dirinya telah mendapat gugatan.

Saat ini, laporan telah memasuki tahap review ulang dan menunggu keputusan apakah pengiriman gugatan kepada keluarga terdekat akan disetujui atau tidak. Dan jika hal ini disetujui, maka Jesse Keighin tidak memiliki banyak opsi lagi.


Baca juga informasi menarik Gamebrott lainnya terkait Berita atau artikel lainnya dari Javier Ferdano. For further information and other inquiries, you can contact us via author@gamebrott.com

Tags: Nintendo
SummarizeShareTweetSend
Previous Post

Build Karrie Tersakit di Mobile Legends, Piring Terbang Melayang!

Next Post

[RUMOR] Leak Castorice Honkai Star Rail Dibocorkan

Javier Ferdano

Javier Ferdano

Gamer, Weebs, Kpoper, Wrestling Marks, and Comic Nerds. Also Auto Chess Moderator and E-sport Caster. Formerly Known as Sultan Jepi.

Related Posts

Nintendo Studio Singapore

Nintendo Umumkan Rencana Akuisisi Bandai Namco Singapore

by Javier Ferdano
3 minggu ago
0

Baru-baru ini Nintendo mengumumkan bahwa mereka berencana untuk mengakuisisi Bandai Namco Singapore.

Total Penjualan Nintendo Switch 2

Total Penjualan Nintendo Switch 2 Mencapai 10 Juta Unit Setelah 4 Bulan Dirilis

by Arif Gunawan
1 bulan ago
0

Berdasarkan informasi yang didapat, total penjualan Nintendo Switch 2 telah mencapai 10 juta unit setelah 4 bulan rilis. Serius, nih?!

adaptasi film

Presiden Nintendo Sebut Adaptasi Film Cocok dengan Game Mereka

by Andi
1 bulan ago
0

Adaptasi film IP Nintendo akan terus lanjut?

Paten Nintendo Ditolak Lagi

Paten Nintendo Akan Diperiksa Ulang di Amerika Serikat, Akibat Tak Lolos di Jepang?

by Javier Ferdano
1 bulan ago
0

USPTO atau kantor paten Amerika Serikat kini mengumumkan bahwa mereka akan melakukan pemeriksaan Ulang untuk paten Nintendo.

Load More
Please login to join discussion
Blue Protocol Star Resonance Rectangle Banner

Gamebrott Latest

Build Banyue Zenless Zone Zero

Build Banyue Zenless Zone Zero Terbaik

by Sofie Diana
4 jam ago
0

CEO Larian Studios RAM

CEO Larian Sebut Krisis RAM Membuat Timnya Harus Bekerja Lebih Keras Optimalisasi Game Barunya

by Muhammad Faisal
5 jam ago
0

CEO Mozilla Browser AI

CEO Mozilla Ungkap Firefox akan Dirombak Menjadi Browser Berbasis AI

by Bima
5 jam ago
0

build the dahlia honkai star rail terbaik

Build The Dahlia Honkai Star Rail Terbaik

by Sofie Diana
7 jam ago
0

Fans Meisho Doto Umamusume

Fans Meisho Doto Umamusume Berhasil Kumpulkan Dana ¥94 Juta untuk Bangun Kembali Kandang Kuda Aslinya

by Muhammad Faisal
7 jam ago
0

Gamebrott Live

Gamebrott Trending

Cheat GTA

200+ Cheat GTA Paling Lengkap Desember 2025 Mulai dari PS2, PS3, PS4, dan PC

by Muhammad Faisal
2 minggu ago
0

Nama Squad Mobile Legends

2000+ Nama Squad Mobile Legends (ML) Keren dan Artinya yang Berkualitas

by Jeri Utama
2 tahun ago
0

Nickname Keren

1000+ Nickname Keren yang Bisa Kalian Pakai di Game Favoritmu 2025!

by Jendra
9 bulan ago
0

cover 39 low end games gamebrott

120 Game PC Ringan Terbaik di Dunia yang Takkan Buat Laptop dan PC Kentang Kalian Meleleh

by Muhammad Maulana
12 bulan ago
33

Cheat The Sims 4

Kumpulan Cheat The Sims 4 Terlengkap Bahasa Indonesia Untuk PC, PS4, Xbox One 2025

by Ernard Anky
12 bulan ago
0

© Gamebrott.com Ltd. 
Untuk say hello, kerjasama, Press Release, dan kolaborasi lainnya silahkan hubungi;
Career
: hrd@gamebrott.com
Partnership: info@gamebrott.com
Press Release: pr@gamebrott.com
Phone/Whatsapp: (+62)-852-7134-8676

POWERED BY

Visit our GMA team:
Vietnam – EXP GG VN
Taiwan HK – EXP GG TW
Thailand – GamingDose

  • About Us
  • Contact Us
  • advertising
  • SITEMAP

© 2024 Gamebrott Limited

Share

Facebook

X

LinkedIn

WhatsApp

Copy Link
×
No Result
View All Result
  • Berita
  • Review
  • G | LIST
  • PLATFORM
    • Android
    • iOS
    • PC
    • PS4
    • PS5
    • Switch
  • TECH
  • Tutorial
  • Popular Games
    • Mobile Legends
    • Free Fire
    • PUBG Mobile
    • GTA
    • Genshin Impact
  • Videos
    • TikTok
    • YouTube
    • Facebook
  • GB Live!
  • Freebies
    • Free Games
    • Giveaway
  • Topup

© 2024 Gamebrott Limited