• Berita
  • TECH
  • G | LIST
  • Review
  • Tutorial
  • OPINI
  • Video
    • TikTok
    • YouTube
    • Facebook
  • GB Live!
  • Freebies
    • Free Games
    • Giveaway
  • TopupNEW
No Result
View All Result
  • Android
  • iOS
  • PC
  • PS4
  • PS5
  • Switch
  • XBOX One
  • Xbox Series X
  • Genshin Impact
  • GTA
  • GB Live!
Gamebrott.com
  • Berita
  • TECH
  • G | LIST
  • Review
  • Tutorial
  • OPINI
  • Video
    • TikTok
    • YouTube
    • Facebook
  • GB Live!
  • Freebies
    • Free Games
    • Giveaway
  • TopupNEW
No Result
View All Result
Gamebrott.com
No Result
View All Result

Gamebrott > Berita > ConcernedApe Ungkap Mengapa Pengembangan Haunted Chocolatier Sangat Lama

ConcernedApe Ungkap Mengapa Pengembangan Haunted Chocolatier Sangat Lama

by Sofie Diana
18 Mei 2024
in Berita
Reading Time: 2 mins read
A A
0
pengembangan haunted chocolatier
0
SHARES
75
VIEWS
Bagikan ke FacebookShare on Twitter

Sosok indie di balik kesuksesan Stardew Valley, ConcernedApe, diketahui juga sedang menggarap game keduanya yang bertajuk Haunted Chocolatier. Tentulah berita tentang cikal bakal kehadiran game barunya ini membuat para penggemar setia menjadi antusias.

Bahkan, di tengah banyaknya konten Stardew Valley sejak perilisan update 1.6, masih banyak ditemukan penggemar yang terus menanyakan kabar mengenai game keduanya ini.

Pengembangan Haunted Chocolatier Membutuhkan Waktu

pengembangan haunted chocolatier

Haunted Chocolatier diumumkan ke publik sejak 2021 lalu, yang mana mengantarkan vibes yang lebih gelap dibandingkan Stardew Valley. Dan deskripsinya sendiri berbunyi: “kumpulkan bahan, membuat cokelat, dan menjalankan toko cokelat.”

Dalam wawancaranya bersama Aftermath, ConcernedApe a.k.a Eric Barone mengaku bahwa dia cukup merasakan tekanan yang diberikan penggemar mengenai game barunya ini. Akan tetapi, dia kemudian ingat akan satu kutipan dari Shigeru Miyamoto:

“Lebih baik game yang tertunda tapi hasilnya bagus, daripada game terburu-buru akan selamanya jadi jelek.”

Shigeru Miyamoto, video game designer.
pengembangan haunted chocolatier

Kutipan tersebut dia pakai untuk menjawab pertanyaan dan tekanan dari para penggemar yang terus-menerus menayakan soal game barunya. Barone juga menambahkan dia tidak terlalu tertekan dengan permintaan penggemar dan merasa tidak berhutang apapun soal game Haunted Chocolatier.

“Ini adalah game yang mau aku bikin, bukan game yang harus aku bikin.”

  • Eric Barone

Bagaimana menurut kalian sendiri, brott? Apakah kalian setuju dengan Eric Barone? Tampaknya developer solo yang satu ini memang ‘santuy’ saja dalam mengembangkan game barunya. Dengan sedikit demi sedikit bagikan teaser konten in-game yang akan ditemui nanti.


Baca juga informasi menarik Gamebrott lainnya terkait Stardew Valley atau artikel lainnya dari Sofie Diana. For further information and other inquiries, you can contact us via author@gamebrott.com

SummarizeShareTweetSend
Previous Post

[RUMOR] Total War Star Wars Tengah Dikembangkan

Next Post

Summer Game Fest 2024 Konfirmasi Line-Up 55 Studio!

Sofie Diana

Sofie Diana

So, you come here to read a couple of useful articles? Welcome welcome! !Friendly Warning! Contain much amount of Lambe Genshin Impact. Read at your own risk, because the article might not spoiler-free.

Related Posts

Build Xmas Oguri Cap Sagittarius Cup

Build Xmas Oguri Cap Sagittarius Cup Umamusume

by Javier Ferdano
20 jam ago
0

Pada artikel kali ini, Gamebrott akan membagikan Build Xmas Oguri Cap Sagittarius Cup Umamusume agar kamu tidak bingung lagi

Dottore Genshin Impact

Siapa itu Dottore Genshin Impact?

by Sofie Diana
18 jam ago
0

Siapa itu Dottore Genshin Impact? - Genshin Impact sebentar lagi akan sampai di versi 6.3 atau Luna IV yang mana...

Harga ARC Raiders Helldivers 2

Harga ARC Raiders Senilai $40 Terinspirasi dari Helldivers 2

by Arif Gunawan
1 hari ago
0

Dalam sebuah wawancara, harga ARC Raiders senilai $40 yang dipasang oleh developer ternyata terinspirasi dari game Helldivers 2. Kenapa?

Developer Clair Obscur Expedition 33 End Game

Developer Clair Obscur Menerima Masukan Fans Terkait Konten End Game yang Terasa Kurang

by Arif Gunawan
1 hari ago
0

Developer Clair Obscur Expedition 33 menerima masukan fans soal konten End Game yang terasa kurang bagi Gamer. Seperti apa tanggapannya?

Load More
Please login to join discussion
Blue Protocol Star Resonance Rectangle Banner

Gamebrott Latest

Dottore Genshin Impact

Siapa itu Dottore Genshin Impact?

by Sofie Diana
18 jam ago
0

Bypass Charging 2026

Apakah Fitur Bypass Charging Hanya Gimmick? Ini Penjelasannya!

by Bima
19 jam ago
0

Build Xmas Oguri Cap Sagittarius Cup

Build Xmas Oguri Cap Sagittarius Cup Umamusume

by Javier Ferdano
20 jam ago
0

Aktor Ben Starr

7 Karakter Video Game Disuarai Ben Starr, Sang Aktor Inggris Tampan!

by Nadia Haudina
21 jam ago
0

Harga ARC Raiders Helldivers 2

Harga ARC Raiders Senilai $40 Terinspirasi dari Helldivers 2

by Arif Gunawan
1 hari ago
0

Gamebrott Live

Gamebrott Trending

Cheat GTA

200+ Cheat GTA Paling Lengkap Januari 2026 di PS2, PS3, PS4, PS5, PC dan Android

by Muhammad Faisal
2 minggu ago
0

Nama Squad Mobile Legends

2000+ Nama Squad Mobile Legends (ML) Keren dan Artinya yang Berkualitas

by Jeri Utama
2 minggu ago
0

Nickname Keren

1000+ Nickname Keren yang Bisa Kalian Pakai di Game Favoritmu 2026!

by Jendra
2 minggu ago
0

Download Game PPSSPP Ukuran Kecil

120+ Game PPSSPP Ukuran Kecil Terbaik di Dunia yang Seru dan Tidak Cepat Bosan Tahun 2025

by Muhammad Faisal
1 tahun ago
0

Cheat The Sims 4

Kumpulan Cheat The Sims 4 Terlengkap Bahasa Indonesia Untuk PC, PS4, Xbox One 2026

by Ernard Anky
2 minggu ago
0

© Gamebrott.com Ltd. 
Untuk say hello, kerjasama, Press Release, dan kolaborasi lainnya silahkan hubungi;
Career
: hrd@gamebrott.com
Partnership: info@gamebrott.com
Press Release: pr@gamebrott.com
Phone/Whatsapp: (+62)-852-7134-8676

POWERED BY

Visit our GMA team:
Vietnam – EXP GG VN
Taiwan HK – EXP GG TW
Thailand – GamingDose

  • About Us
  • Contact Us
  • advertising
  • SITEMAP

© 2024 Gamebrott Limited

Share

Facebook

X

LinkedIn

WhatsApp

Copy Link
×
No Result
View All Result
  • Berita
  • Review
  • G | LIST
  • PLATFORM
    • Android
    • iOS
    • PC
    • PS4
    • PS5
    • Switch
  • TECH
  • Tutorial
  • Popular Games
    • Mobile Legends
    • Free Fire
    • PUBG Mobile
    • GTA
    • Genshin Impact
  • Videos
    • TikTok
    • YouTube
    • Facebook
  • GB Live!
  • Freebies
    • Free Games
    • Giveaway
  • Topup

© 2024 Gamebrott Limited