• Berita
  • TECH
  • G | LIST
  • Review
  • Tutorial
  • OPINI
  • Video
    • TikTok
    • YouTube
    • Facebook
  • GB Live!
  • Freebies
    • Free Games
    • Giveaway
  • TopupNEW
No Result
View All Result
  • Android
  • iOS
  • PC
  • PS4
  • PS5
  • Switch
  • XBOX One
  • Xbox Series X
  • Genshin Impact
  • GTA
  • GB Live!
Gamebrott.com
  • Berita
  • TECH
  • G | LIST
  • Review
  • Tutorial
  • OPINI
  • Video
    • TikTok
    • YouTube
    • Facebook
  • GB Live!
  • Freebies
    • Free Games
    • Giveaway
  • TopupNEW
No Result
View All Result
Gamebrott.com
No Result
View All Result

Gamebrott > Berita > Player Granblue Fantasy Versus Rising Kena Banned Karena Terlalu Jago Main

Player Granblue Fantasy Versus Rising Kena Banned Karena Terlalu Jago Main

by Friliando
26 Agustus 2025
in Berita
Reading Time: 4 mins read
A A
0
Player Granblue Fantasy Versus Rising Banned
0
SHARES
99
VIEWS
Bagikan ke FacebookShare on Twitter

Player Granblue Fantasy Versus Rising Banned – Game Granblue Fantasy Versus Rising cukup populer dikalangan komunitas pecinta genre fighting. Tentunya banyak Player yang jago main game ini dengan karakter favorit mereka masing-masing.

Namun apa jadinya jika ada salah satu dari Player tersebut yang terlalu jago main game ini sampai-sampai kena Banned. Wait, what?

Penyebab Player Granblue Fantasy Versus Rising Kena Banned

Player Granblue Fantasy
Terlalu cepat raih rank tertinggi diduga jadi penyebabnya dibanned

Seorang Player Granblue Fantasy Versus Rising (GBVSR) dan pengguna akun Twitter X beernama Ryazo baru-baru ini mengalami hal yang tidak biasa. Diketahui akun gamenya terkena banned setelah berhasil mencapai peringkat Grand Master dan mengumpulkan 10.000 kristal dengan karakter Anila. Perlu kalian ketahui, karakter ini dikenal lemah di komunitasnya karena punya serangan lambat dan terbatas dalam pertarungan udara.

Grinding yang dilakukan menggunakan karakter tersebut merupakan bagian dari Challenge yang ia lakukan dan disiarkan langsung di akun Twitch miliknya. Tak lama setelah menyelesaikan tantangan tersebut, seketika akunnya terkena banned dari game.

Ia segera segera membagikan hal tersebut ke sosial media dan melakukan berbagai cara untuk dapat membuka kembali akses akunnya. Sayang semua usaha itu tidak membuahkan hasil.

Kalian bisa lihat tweet-nya di bawah ini.

I GOT BANNED FROM GBVSR FOR HAVING 10K CRYSTALS ON ANILA I CANT ACCESS THE GAME pic.twitter.com/AptJauXsoG

— Ryazo (@RyazoGt) August 15, 2025

Beberapa hari setelah terkena banned, Ryazo kemudian membagikan pendapatnya akan kondisi ini. ia yakin bahwa salah satu alasan ia diblokir adalah karena ia menggunakan akun lain yang bukan akun utamanya untuk challange ini. Hal ini mungkin membuat developer tidak menyadari bahwa pemain yang meraih point tinggi dan cepat tersebut adalah Pro Player.

Still banned, still don't have details on it but I 100% believe the devs think I cheated Anila's crystals and didn't know it was my account cause I go under a different name in-game. Just a waiting game at this point. Thank you everyone for the support!

— Ryazo (@RyazoGt) August 17, 2025

Ryazo sendiri bukanlah nama asing di komunitas Granblue Fantasy Versus Rising. Dia merupakan pemain Pro yang aktif bertanding di berbagai turnamen. Selama perjalanan karirnya, ia telah meraih banyak gelar dan hasil baik di ajang besar, termasuk peringkat 3 di ajang third at the ARC World Tour Finals in 2024 serta meraih top 8 di ajang bergengsi EVO.

Pemain Gbvsr Dibanned Karena Terlalu Jago Di Game
Komunitas berikan gestur solidaritas dan dukungan terhadap Ryazo

Kejadian ini langsung menarik perhatian komunitas game fighting. Banyak penggemar menilai keputusan tersebut tidak adil, apalagi semua permainan Ryazo bisa disaksikan secara transparan di akun streaming miliknya.

Salah satu gelaran turnamen online yaitu Paragon bahkan menggelar turnamen khusus sebagai bentuk solidaritas. Dukungan juga datang dari luar komunitas kompetitif. Leona Renee selaku pengisi suara karakter Anila ikut menyampaikan simpatinya dan menyayangkan apa yang menimpa Ryazo.

Ryazo sendiri menegaskan bahwa ia tidak menggunakan cara curang apapun selama challenge tersebut. Adapun Tujuannya melakukan tantangan itu adalah membuktikan bahwa karakter yang dianggap lemah sekalipun bisa mencapai puncak jika dimainkan dengan kemampuan serta strategi yang tepat.

Respon dari Developer

Player Granblue Fantasy Versus Rising Banned
Granblue Fantasy Versus Rising

Tak lama setelah kasus ini ramai diperbincangkan, pihak developer akhirnya membuka kembali akses akunnya. Meski begitu ia mengaku khawatir pencapaiannya di leaderboard tidak akan dikembalikan.

Melalui akun resminya, pihak developer menjelaskan bahwa hal tersebut terjadi akibat sistem keamanan otomatis yang salah menafsirkan aktivitasnya. Dengan pencapaian point yang terlalu cepat dan masif, membuat sistem mendeteksi aktivitasnya sebagai tidak normal dan segera melakukan banned terhadap akunnya.

On August 15 (PT), we suspended online functionality for accounts detected to be in violation of our Terms of Service. However, it has come to our attention that one account was suspended in error, and we have since lifted the suspension.

We sincerely apologize for this…

— GBVS/Granblue Fantasy Versus (@gbvs_official) August 19, 2025

Itulah informasi tentang adanya Player GBVSR yang kena Banned karena terlalu jago main. Semoga dari kasus ini jadi pembelajaran bagi apra developer agar dapat mengembangkan sistem anti-cheat yang lebih baik dalam membedakan mana pemain yang curang dan mana yang tidak.


Baca juga informasi menarik Gamebrott lainnya terkait GBF atau artikel lainnya dari Friliando. For further information and other inquiries, you can contact us via author@gamebrott.com.

Tags: Granblue Fantasy
SummarizeShareTweetSend
Previous Post

Performa Unreal Engine 5 Mulai Diragukan Kualitasnya di Konsol Menurut Gamer

Next Post

Komdigi akan Panggil Platform Media Sosial, Ada Apa?

Friliando

Friliando

Suka nonton Esport (apa lagi kalau ada Indonesianya). "Game yang menyenangkan adalah game yang bisa dimenangkan"

Related Posts

Granblue Fantasy Steam

Pengumuman Granblue Fantasy di Steam Mendapat Respon Kurang Bagus dari Gamer

by Muhammad Faisal
2 minggu ago
0

Pengumuman game Granblue Fantasy di Steam justru mendapat respon kurang bagus dari Gamer dan komunitas Player-nya. Kenapa?

Mod Narmaya Granblue Fantasy Relink

Ada Mod Narmaya Granblue Fantasy Relink yang Nakal, Ras Draph Memang yang Terbaik

by Muhammad Faisal
2 tahun ago
0

Seorang Modder membuat mod Narmaya Granblue Fantasy Relink yang dapat mengubah penampilan model karakternya menjadi nakal.

2B Granblue Fantasy Versus Rising

Kehadian Karakter 2B di Granblue Fantasy Versus Rising Bikin Gamer Salah Fokus

by Muhammad Faisal
2 tahun ago
0

Kehadiran karakter 2B di Granblue Fantasy Versus Rising sedang ramai menjadi bahan perbincangan Gamer karena bisa bikin mereka salah fokus.

Mod Granblue Fantasy Relink

Mod Granblue Fantasy Relink Mulai Banyak di Internet, Ada Juga yang ‘Nakal’

by Muhammad Faisal
2 tahun ago
0

Komunitas Modder mulai banyak membuat Mod Granblue Fantasy Relink dengan mengubah banyak hal, termasuk ada yang 'nakal' juga.

Load More
Please login to join discussion
Blue Protocol Star Resonance Rectangle Banner

Gamebrott Latest

Build Columbina Genshin Impact Terbaik

Build Columbina Genshin Impact Terbaik

by Sofie Diana
49 menit ago
0

Kode Redeem Ea Fc Mobile

Kode Redeem EA FC Mobile Terbaru Januari 2026, Ayo Langsung Klaim!

by Javier Ferdano
1 jam ago
0

Game Producer Assassin's Creed Shadows AAAA

Game Producer Assassin’s Creed Sebut AC Shadows Sebagai Game AAAA

by Muhammad Faisal
2 jam ago
0

Escape from Duckov x Tarkov

Escape from Duckov Goda Kolaborasi Bersama Tarkov

by Nadia Haudina
2 jam ago
0

Game Batman Monolith

Cuplikan Game Batman Monolith Bocor di Internet

by Javier Ferdano
3 jam ago
0

Gamebrott Live

Gamebrott Trending

Plugin Theotown

10 Plugin Theotown Bertema Indonesia yang Wajib Diunduh!

by Javier Ferdano
2 hari ago
0

Cheat GTA

200+ Cheat GTA Paling Lengkap Januari 2026 di PS2, PS3, PS4, PS5, PC dan Android

by Muhammad Faisal
2 minggu ago
0

Nama Squad Mobile Legends

2000+ Nama Squad Mobile Legends (ML) Keren dan Artinya yang Berkualitas

by Jeri Utama
2 minggu ago
0

Nickname Keren

1000+ Nickname Keren yang Bisa Kalian Pakai di Game Favoritmu 2026!

by Jendra
2 minggu ago
0

Download Game PPSSPP Ukuran Kecil

120+ Game PPSSPP Ukuran Kecil Terbaik di Dunia yang Seru dan Tidak Cepat Bosan Tahun 2025

by Muhammad Faisal
1 tahun ago
0

© Gamebrott.com Ltd. 
Untuk say hello, kerjasama, Press Release, dan kolaborasi lainnya silahkan hubungi;
Career
: hrd@gamebrott.com
Partnership: info@gamebrott.com
Press Release: pr@gamebrott.com
Phone/Whatsapp: (+62)-852-7134-8676

POWERED BY

Visit our GMA team:
Vietnam – EXP GG VN
Taiwan HK – EXP GG TW
Thailand – GamingDose

  • About Us
  • Contact Us
  • advertising
  • SITEMAP

© 2024 Gamebrott Limited

Share

Facebook

X

LinkedIn

WhatsApp

Copy Link
×
No Result
View All Result
  • Berita
  • Review
  • G | LIST
  • PLATFORM
    • Android
    • iOS
    • PC
    • PS4
    • PS5
    • Switch
  • TECH
  • Tutorial
  • Popular Games
    • Mobile Legends
    • Free Fire
    • PUBG Mobile
    • GTA
    • Genshin Impact
  • Videos
    • TikTok
    • YouTube
    • Facebook
  • GB Live!
  • Freebies
    • Free Games
    • Giveaway
  • Topup

© 2024 Gamebrott Limited