Prediksi Chipset yang Bakal Ngetren di Tahun 2024, Bukan Mediatek Helio G99!

Prediksi Chipset Hp 2024

Dominasi chipset Mediatek Helio G99 tampaknya akan berhenti. Hal tersebut bukannya tanpa alasan, karena terdapat prediksi chipset yang bakal ngetren di tahun 2024, dengan kemampuan yang tak kalah kuat dengan label harga yang sayang untuk dilewatkan. Apa saja chipset tersebut, yuk kita ulik bersama!

Bukan Mediatek Helio G99, Ini Prediksi Chipset yang Bakal Tren Tahun 2024

Prediksi chipset yang akan menjadi tren di tahun 2024 ternyata ada banyak!

Yogesh Brar, salah satu pemerhati perkembangan teknologi asal India, melalui cuitannya baru-baru ini membeberkan prediksi chipset yang sekiranya bakal menjadi tren di tahun 2024.

Prediksi chipset yang akan meroket di tahun 2024

Dalam cuitannya, setidaknya ia membeberkan belasan chipset smartphone yang berbeda-beda banderol harganya. Ia membagikannya jadi tiga kategori, mulai dari 20.000 Rupee (3 Jutaan Rupiah), 30.000 Rupee (5 Jutaan Rupiah), dan 40.000 Rupee (7 Jutaan Rupiah).

Untuk informasi lebih jelasnya, dapat kalian lihat daftarnya di bawah:

3 Jutaan Rupiah:

5 Jutaan Rupiah:

7 Jutaan Rupiah:

Pastinya prediksi chipset yang dibuatnya ini bukan tanpa alasan, terlebih bila memperhatikan kualitas dan performa yang ditawarkan oleh bermacam chipset yang ada di pasaran saat ini, rasanya tidak berlebihan jika prediksi ini kelak akan menjadi kenyataan.

Masih Sebatas Prediksi Saja

Masih sebatas prediksi, namun tak boleh diremehkan!

Tentu, prediksi ini masih bisa berubah seiring dengan dinamika perkembangan teknologi smartphone. Bisa jadi, ada chipset lain yang mampu menggeser dominasi Qualcomm dan Mediatek.

Jadi, mari kita nantikan saja bagaimana perkembangan teknologi chipset di masa mendatang. Satu hal yang pasti, evolusi teknologi akan selalu membawa kita ke era baru yang lebih canggih dan inovatif.

Itulah prediksi tentang chipset yang akan menjadi trend di tahun 2024. Apakah kamu setuju dengan prediksi ini ataukah memiliki prediksi sendiri? Bagaimanapun, tak ada salahnya untuk terus mengikuti perkembangan teknologi smartphone agar selalu mendapatkan informasi terbaru.


Baca juga informasi menarik Gamebrott lainnya terkait Tech atau artikel lainnya dari Bima. For further information and other inquiries, you can contact us via author@gamebrott.com.

Exit mobile version