• Berita
  • TECH
  • G | LIST
  • Review
  • Tutorial
  • OPINI
  • Video
    • TikTok
    • YouTube
    • Facebook
  • GB Live!
  • Freebies
    • Free Games
    • Giveaway
  • TopupNEW
No Result
View All Result
  • Android
  • iOS
  • PC
  • PS4
  • PS5
  • Switch
  • XBOX One
  • Xbox Series X
  • Genshin Impact
  • GTA
  • GB Live!
Gamebrott.com
  • Berita
  • TECH
  • G | LIST
  • Review
  • Tutorial
  • OPINI
  • Video
    • TikTok
    • YouTube
    • Facebook
  • GB Live!
  • Freebies
    • Free Games
    • Giveaway
  • TopupNEW
No Result
View All Result
Gamebrott.com
No Result
View All Result

Gamebrott > Berita > Proses Refund Google Stadia Sudah Dibuka

Proses Refund Google Stadia Sudah Dibuka

by Ananda Pratama
11 November 2022
in Berita
Reading Time: 4 mins read
A A
0
Refund Google Stadia

Proses Refund Google Stadia Sudah Dibuka

0
SHARES
104
VIEWS
Bagikan ke FacebookShare on Twitter

Refund Google Stadia – Google sudah membuka proses refund Stadia yang layanannya akan tutup pada pertengahan Januari nanti. Proses refund ini sudah berjalan 2 hari yang lalu. Refund tersebut meliputi hardware, game serta DLC yang sudah kamu beli.

Daftar isi

  • Refund Google Stadia Sudah Dibuka, Bagaimana Prosesnya?
    • Produk Google Stadia yang Masuk Kedalam Refund
    • Developer Game Siapkan Transfer Akun Player Menjelang Stadia Mati

Refund Google Stadia Sudah Dibuka, Bagaimana Prosesnya?

Refund Google Stadia
Proses Refund Google Stadia

Sayangnya, kamu hanya bisa melakukan proses refund apabila hardware yang kamu beli berasal dari Google Store. Pengajuan refund kamu ditolak apabila konsol dan controller Stadia yang kamu beli berasal dari reseller maupun pihak ketiga lainnya.

Bagi kamu pemilik device Stadia yang dibeli dari Google Store resmi, nantinya kamu akan mendapatkan email dari Google. Proses refund akan dilakukan secara otomatis dengan metode pembayaran yang sudah disediakan Google. Proses refund akan berlangsung 10 hingga 15 hari.

Sementara bagi pengguna yang memiliki kurang dari 20 game ataupun DLC di library Stadia, kamu akan mendapatkan email terpisah untuk setiap device dan game yang kamu beli. Jadi, apabila kamu hanya memiliki 6 game dan 3 DLC di library Stadia, kamu akan mendapatkan 9 email terpisah untuk proses refund setiap produk digital yang sudah dibeli.

Produk Google Stadia yang Masuk Kedalam Refund

Produk Google Stadia Yang Masuk Refund
Produk Google Stadia

Ada dua kategori yang bisa kamu kamu claim, yaitu hardware meliputi konsol dan controller Stadia serta game-game yang sudah kamu beli. Untuk langganan Stadia Pro tidak masuk dalam refund ini, namun kamu masih bisa menikmati game-game yang disediakan hingga hari terakhir layanan Google Stadia.

Hardware dari Stadia sendiri masuk dalam kategori refund dan kamu tak perlu memulangkannya ke Google, itu artinya Controller dan konsol Stadia sudah milik kamu sepenuhnya. Berikut Hardware yang bisa mendapatkan refund.

  • Stadia Controller
  • Founders Edition
  • Premiere Edition
  • Play and Watch with Google TV
Konsol Google Stadia
Google Stadia

Google berjanji akan menyelesaikan proses refund pada saat hari penutupan Stadia. Tepatnya pada 18 Januari 2023. Dan untuk refund game dan DLC ditargetkan rampung pada pertengahan November ini, tentunya waktu tersebut akan berbeda tiap negaranya.

Meskipun sudah menerima refund, kamu masih bisa memainkan game-game yang sudah kami beli hingga layanan cloud gaming tersebut dimatikan.

Developer Game Siapkan Transfer Akun Player Menjelang Stadia Mati

Developer Game Siapkan Transfer Akun Player
Developer Game Siapkan Transfer Akun Player

Beberapa developer game seperti Bungie, IO Interactive dan Ubisoft mulai mempersiapkan fitur transfer akun Player yang ada di Google Stadia menuju platform PC game buatan mereka.

Informasi ini tentunya menjadi angin segar bagi gamers yang sudah memiliki progress panjang di game-game yang mereka mainkan pada Platform Cloud gaming ini. Tentunya akan menjadi kekecewaan terbesar apabila ribuan jam kamu hangus sia-sia kerena platform tempat kamu bermain sudah dimatikan.

No you don't understand how seriously pissed off I am pic.twitter.com/UZ157WLmru

— Colour (@ItsColourTV) September 29, 2022

Seperti contohnya gamer Red Dead Redemption 2 yang merasa kesal ketika mengetahui Stadia akan segera mati. Itu karena progress bermain game RDR2 telah mencapai hampir 6000 jam. Untuk mengetahui lebih lanjut, kalian bisa baca selengkapnya di sini.

Bagi Kamu pemilik Stadia, semoga proses refund bisa berjalan dengan lancar yah!


Baca berita terupdate terkait Google, Google Stadia dan informasi menarik lainnya dari saya Ananda Pratama. For any further collaboration, Contact me at author@gamebrott.com.

Tags: Google Stadia
SummarizeShareTweetSend
Previous Post

Server Dark Souls Remastered Kembali Aktif Setelah 10 Bulan Offline

Next Post

Review Secretlab Lumbar Pillow Pro — Peningkat Kenyamanan Terbaik!

Ananda Pratama

Ananda Pratama

Penggiat Rainbow Six: SIege meskipun rank stuck di gold, 2 tahun terakhir keracunan game gacha berkedok open world kayak yang punya Nintendo

Related Posts

Baldur's Gate 3 Stadia

Founder Larian Studios Ungkap Baldur’s Gate 3 di Stadia Adalah Kesepakatan B**oh

by Muhammad Faisal
2 tahun ago
0

Swen Vincke selaku Founder Larian Studios buka-bukaan mengatakan rencana perilisan Baldur's Gate 3 di Stadia adalah kesepakatan b**oh.

Cloud Gaming Dari Google

Pengganti Layanan Cloud Gaming dari Google Setelah Stadia Mungkin adalah YouTube

by Andi
3 tahun ago
0

Kepergian Google Stadia sebagai layanan cloud gaming dari Google mungkin tidak begitu membuat rindu gamer. Namun, yang jelasnya, Google belum...

Google Stadia Tutup

Google Stadia Tutup Bukan Akhir dari Perjalanan Google di Industri Gaming

by Andi
3 tahun ago
0

Google memang terkenal dengan mesin pencari dan juga software Androidnya. Kepedeannya ini juga menjadikan mereka berani merambah ke industri Cloud...

Controller Google Stadia

Layanan Server Mati, Controller Google Stadia Masih Bisa Dipakai Gamer

by Muhammad Maulana
3 tahun ago
0

Controller Google Stadia - Meski dapat dibilang inovatif, Google Stadia pada akhirnya gagal menarik perhatian pasar. Kurangnya lini game yang...

Load More
Please login to join discussion
Blue Protocol Star Resonance Rectangle Banner

Gamebrott Latest

Build Columbina Genshin Impact Terbaik

Build Columbina Genshin Impact Terbaik

by Sofie Diana
4 jam ago
0

Kode Redeem Ea Fc Mobile

Kode Redeem EA FC Mobile Terbaru Januari 2026, Ayo Langsung Klaim!

by Javier Ferdano
4 jam ago
0

Game Producer Assassin's Creed Shadows AAAA

Game Producer Assassin’s Creed Sebut AC Shadows Sebagai Game AAAA

by Muhammad Faisal
5 jam ago
0

Escape from Duckov x Tarkov

Escape from Duckov Goda Kolaborasi Bersama Tarkov

by Nadia Haudina
6 jam ago
0

Game Batman Monolith

Cuplikan Game Batman Monolith Bocor di Internet

by Javier Ferdano
6 jam ago
0

Gamebrott Live

Gamebrott Trending

Plugin Theotown

10 Plugin Theotown Bertema Indonesia yang Wajib Diunduh!

by Javier Ferdano
2 hari ago
0

Cheat GTA

200+ Cheat GTA Paling Lengkap Januari 2026 di PS2, PS3, PS4, PS5, PC dan Android

by Muhammad Faisal
2 minggu ago
0

Nama Squad Mobile Legends

2000+ Nama Squad Mobile Legends (ML) Keren dan Artinya yang Berkualitas

by Jeri Utama
2 minggu ago
0

Nickname Keren

1000+ Nickname Keren yang Bisa Kalian Pakai di Game Favoritmu 2026!

by Jendra
2 minggu ago
0

Download Game PPSSPP Ukuran Kecil

120+ Game PPSSPP Ukuran Kecil Terbaik di Dunia yang Seru dan Tidak Cepat Bosan Tahun 2025

by Muhammad Faisal
1 tahun ago
0

© Gamebrott.com Ltd. 
Untuk say hello, kerjasama, Press Release, dan kolaborasi lainnya silahkan hubungi;
Career
: hrd@gamebrott.com
Partnership: info@gamebrott.com
Press Release: pr@gamebrott.com
Phone/Whatsapp: (+62)-852-7134-8676

POWERED BY

Visit our GMA team:
Vietnam – EXP GG VN
Taiwan HK – EXP GG TW
Thailand – GamingDose

  • About Us
  • Contact Us
  • advertising
  • SITEMAP

© 2024 Gamebrott Limited

Share

Facebook

X

LinkedIn

WhatsApp

Copy Link
×
No Result
View All Result
  • Berita
  • Review
  • G | LIST
  • PLATFORM
    • Android
    • iOS
    • PC
    • PS4
    • PS5
    • Switch
  • TECH
  • Tutorial
  • Popular Games
    • Mobile Legends
    • Free Fire
    • PUBG Mobile
    • GTA
    • Genshin Impact
  • Videos
    • TikTok
    • YouTube
    • Facebook
  • GB Live!
  • Freebies
    • Free Games
    • Giveaway
  • Topup

© 2024 Gamebrott Limited