• Berita
  • TECH
  • G | LIST
  • Review
  • Tutorial
  • OPINI
  • Video
    • TikTok
    • YouTube
    • Facebook
  • GB Live!
  • Freebies
    • Free Games
    • Giveaway
  • TopupNEW
No Result
View All Result
  • Android
  • iOS
  • PC
  • PS4
  • PS5
  • Switch
  • XBOX One
  • Xbox Series X
  • Genshin Impact
  • GTA
  • GB Live!
Gamebrott.com
  • Berita
  • TECH
  • G | LIST
  • Review
  • Tutorial
  • OPINI
  • Video
    • TikTok
    • YouTube
    • Facebook
  • GB Live!
  • Freebies
    • Free Games
    • Giveaway
  • TopupNEW
No Result
View All Result
Gamebrott.com
No Result
View All Result

Gamebrott > G | LIST > 7 HP Gaming Murah 2025, Main Game Dijamin Makin Betah!

7 HP Gaming Murah 2025, Main Game Dijamin Makin Betah!

by Bima
20 Februari 2025
in G | LIST, Android, TECH
Reading Time: 5 mins read
A A
0
Hp Gaming Murah 2025
0
SHARES
559
VIEWS
Bagikan ke FacebookShare on Twitter

Di tahun baru ini, mencari HP gaming murah 2025 semakin menarik saja untuk dibahas. Alasannya sudah jelas, karena selain perkembangan teknologi yang pesat, kita sudah bisa mendapatkan smartphone berspesifikasi mumpuni untuk memainkan game dengan budget yang lebih ramah di kantong.

Ditambah kehadiran chipset entry-level yang masih worth seperti Helio G99, kebanyakan smartphone saat ini memang telah menawarkan kombinasi price to performance yang kian menggoda.

Meski pada saat ini harga smartphone saat ini kian terjangkau, masih banyak saja yang tampaknya masih terjebak genjutsu salah satu brand smartphone, alih-alih menilainya berdasarkan performa.

Buat kalian yang merasa penasaran apa-apa saja rekomendasinya, berikut adalah beberapa rekomendasi HP gaming murah 2025 versi Gamebrott.

Daftar isi

  • Rekomendasi HP Gaming Murah 2025
    • 1. Infinix Note 40S
    • 2. Tecno Pova 6
    • 3. Samsung Galaxy A16
    • 4. Infinix Hot 50 Pro+
    • 5. Poco M6 Pro
    • 6. Redmi Note 13 4G
    • 7. Realme C65

Rekomendasi HP Gaming Murah 2025

Rekomendasi Hp Gaming Murah 2025

Ketimbang kalian makin penasaran, berikut adalah beberapa rekomendasi HP gaming murah yang bisa kalian pertimbangkan untuk tahun 2025.

1. Infinix Note 40S

Hp Infinix Note 40s

Kalau kamu cari HP gaming murah yang kencang buat main game seperti Mobile Legends atau PUBG Mobile, smartphone satu ini tentunya bisa jadi pilihan. HP ini pakai chipset Helio G99, yang udah terbukti kuat buat gaming di kelasnya.

Ditambah RAM 8 GB dan storage 256 GB, kamu nggak perlu khawatir kehabisan tempat buat install game. Layar AMOLED 6,8 inci dengan refresh rate tinggi juga bikin gameplay makin smooth dan responsif. Harganya yang hanya berkisar IDR 2.600.000, membuat smartphone ini dapat jadi pilihan.

2. Tecno Pova 6

Hp Tecno Pova 6

Buat kamu yang butuh HP gaming dengan baterai awet, Pova 6 pastinya bakal cocok banget. Chipset Helio G99 Ultimate di dalamnya bikin performa gaming lebih stabil tanpa harus takut patah-patah.

RAM 8 GB juga membantu multitasking biar tetap lancar, dan storage 256 GB cukup luas buat simpan game favoritmu. Layar AMOLED 6,8 inci memberikanmu pengalaman visual yang imersif saat main game. Smartphone ini dibanderol IDR 2.235.000, menjadikannya salah satu smartphone gaming yang cocok untuk semua kalangan.

3. Samsung Galaxy A16

Hp Samsung Galaxy A16

Samsung juga punya opsi HP gaming murah yang lumayan oke, yaitu Galaxy A16. Meski terlihat sederhana, HP ini tetap bisa diandalkan buat main game ringan sampai menengah.

Dengan chipset Exynos 850 dan RAM 8 GB, performanya bisa dibilang masih cukup buat main game seperti Free Fire atau Mobile Legends. Layarnya yang berukuran 6,5 inci juga nyaman buat gaming sehari-hari. Buatmu yang suka merk ini, HP gaming ini dilabeli harga IDR 2.500.000, yang tentunya cukup menarik.

4. Infinix Hot 50 Pro+

Hp Infinix Hot 50 Pro

Kalau kamu lagi mencari HP dengan layar besar buat gaming, Hot 50 Pro+ mungkin bisa jadi pilihan. HP ini pakai Helio G99, jadi udah aman buat main game populer dengan setting menengah ke atas.

RAM 8 GB dan storage 256 GB juga bikin HP ini tetap lancar, apalagi ditambah baterai besar yang tahan lama membuatmu makin betah berlama-lama ketika bermain game tapa harus takut kehabisan daya. Dengan harganya yang mepet IDR 2.400.000 saja, gamer tentunya akan jatuh hati dengan smartphone murah meriah satu ini.

5. Poco M6 Pro

Hp Poco M6 Pro

Poco cukup terkenal menawarkan HP performa tinggi di harga terjangkau. Smartphone satu ini dibekali chipset Helio G99, RAM 8 GB, dan storage 256 GB, yang sudah lebih dari cukup untuk gaming harian.

Layarnya yang berukuran 6,7 inci, ditambah dengan refresh rate tinggi pastinya akan membuat pengalaman bermain game lebih smooth, apalagi kalau kamu suka main game FPS atau MOBA, dijamin cocok deh. M6 Pro dibanderol IDR 1.950.000, jadikannya salah satu alternatif terbaik untuk gamer.

6. Redmi Note 13 4G

Hp Redmi Note 13 4g

Siapa sangka, Xiaomi juga masih jadi salah satu pilihan orang yang inginkan smartphone terbaik di kelasnya tanpa harus merogoh kocek dalam-dalam.

Dengan Helio G99, RAM 6 GB, dan storage 128 GB, performanya bisa diandalkan buat main game tanpa gangguan. Layarnya juga udah FHD+ 6,7 inci, jadi makin nyaman buat main game berlama-lama. Harganya ada di kisaran IDR 2.350.000, membuatnya jadi salah satu smartphone dengan harga yang menarik untuk dilirik.

7. Realme C65

Hp Realme C65

Buat kamu yang cari HP gaming dengan budget terbatas, C65 juga bisa menjadi salah satu alternatif dari sekian banyak rekomendasi yang kami hadirkan.

Dengan Helio G99, RAM 4 GB, dan storage 64 GB, HP ini cukup buat game ringan sampai menengah. Layar 6,5 inci juga nyaman buat dipakai sehari-hari, karena tidak terlalu kecil dan tidak terlalu besar pula. Dengan harga IDR 1.900.000 saja, membuat smartphone satu ini jadi yang termurah di antara rekomendasi kami lainnya.

Itulah dia beberapa rekomendasi HP gaming murah 2025 versi Gamebrott. Dari beberapa rekomendasi smartphone di atas, kira-kira manakah yang akan kamu jadikan pilihan untuk  temani hari-harimu dan tentunya main game?


Baca juga informasi menarik Gamebrott lainnya terkait Tech atau artikel lainnya dari Bima. For further information and other inquiries, you can contact us via author@gamebrott.com.

Tags: androidHPhp gamingsmartphone
SummarizeShareTweetSend
Previous Post

Microsoft Konfirmasi Notepad Tidak Butuh Akun Microsoft untuk Dapat Digunakan

Next Post

Apple iPhone 16e Resmi! Bawa Chip A18 dan Apple Intelligence

Bima

Bima

Hello! I'm your tech-focused content writer. For the past years, my day job involved the intense world of content creation and editing. That life taught me exactly what makes content work and how to deliver complex ideas with clarity.

Related Posts

HP Gaming Terbaik 2026 Berdasarkan Skor Antutu

10 HP Gaming Terbaik 2026 Berdasarkan Skor Antutu, Cek Sebelum Beli!

by Bima
1 hari ago
0

HP Gaming Terbaik 2026 Berdasarkan Skor Antutu kini didominasi oleh perangkat yang menggunakan chipset generasi terbaru dengan fabrikasi yang semakin...

Bypass Charging 2026

Apakah Fitur Bypass Charging Hanya Gimmick? Ini Penjelasannya!

by Bima
3 hari ago
0

Penjelasan membahas fitur Bypass Charging mulai dari fungsi sampai ke pembahasan terkait fitur ini hanya gimmick atau tidak.

Cara Tampilkan Hero di Profil Mobile Legends

Cara Tampilkan Hero di Profil Mobile Legends

by Jeri Utama
4 tahun ago
0

Bagi kamu yang sedang kebingungan tentang cara tampilkan Hero di profil Mobile Legends, berikut akan kami berikan secara rinci. Mobile...

Nama Squad Mobile Legends

2000+ Nama Squad Mobile Legends (ML) Keren dan Artinya yang Berkualitas

by Jeri Utama
2 minggu ago
0

Nama Squad Mobile Legends keren memang banyak sekali dicari oleh para pemain. Apabila kamu mencari referensi, cek selengkapnya di sini.

Load More
Please login to join discussion
Blue Protocol Star Resonance Rectangle Banner

Gamebrott Latest

Build Columbina Genshin Impact Terbaik

Build Columbina Genshin Impact Terbaik

by Sofie Diana
1 jam ago
0

Kode Redeem Ea Fc Mobile

Kode Redeem EA FC Mobile Terbaru Januari 2026, Ayo Langsung Klaim!

by Javier Ferdano
2 jam ago
0

Game Producer Assassin's Creed Shadows AAAA

Game Producer Assassin’s Creed Sebut AC Shadows Sebagai Game AAAA

by Muhammad Faisal
2 jam ago
0

Escape from Duckov x Tarkov

Escape from Duckov Goda Kolaborasi Bersama Tarkov

by Nadia Haudina
3 jam ago
0

Game Batman Monolith

Cuplikan Game Batman Monolith Bocor di Internet

by Javier Ferdano
4 jam ago
0

Gamebrott Live

Gamebrott Trending

Plugin Theotown

10 Plugin Theotown Bertema Indonesia yang Wajib Diunduh!

by Javier Ferdano
2 hari ago
0

Cheat GTA

200+ Cheat GTA Paling Lengkap Januari 2026 di PS2, PS3, PS4, PS5, PC dan Android

by Muhammad Faisal
2 minggu ago
0

Nama Squad Mobile Legends

2000+ Nama Squad Mobile Legends (ML) Keren dan Artinya yang Berkualitas

by Jeri Utama
2 minggu ago
0

Download Game PPSSPP Ukuran Kecil

120+ Game PPSSPP Ukuran Kecil Terbaik di Dunia yang Seru dan Tidak Cepat Bosan Tahun 2025

by Muhammad Faisal
1 tahun ago
0

Nickname Keren

1000+ Nickname Keren yang Bisa Kalian Pakai di Game Favoritmu 2026!

by Jendra
2 minggu ago
0

© Gamebrott.com Ltd. 
Untuk say hello, kerjasama, Press Release, dan kolaborasi lainnya silahkan hubungi;
Career
: hrd@gamebrott.com
Partnership: info@gamebrott.com
Press Release: pr@gamebrott.com
Phone/Whatsapp: (+62)-852-7134-8676

POWERED BY

Visit our GMA team:
Vietnam – EXP GG VN
Taiwan HK – EXP GG TW
Thailand – GamingDose

  • About Us
  • Contact Us
  • advertising
  • SITEMAP

© 2024 Gamebrott Limited

Share

Facebook

X

LinkedIn

WhatsApp

Copy Link
×
No Result
View All Result
  • Berita
  • Review
  • G | LIST
  • PLATFORM
    • Android
    • iOS
    • PC
    • PS4
    • PS5
    • Switch
  • TECH
  • Tutorial
  • Popular Games
    • Mobile Legends
    • Free Fire
    • PUBG Mobile
    • GTA
    • Genshin Impact
  • Videos
    • TikTok
    • YouTube
    • Facebook
  • GB Live!
  • Freebies
    • Free Games
    • Giveaway
  • Topup

© 2024 Gamebrott Limited