• Berita
  • TECH
  • G | LIST
  • Review
  • Tutorial
  • OPINI
  • Video
    • TikTok
    • YouTube
    • Facebook
  • GB Live!
  • Freebies
    • Free Games
    • Giveaway
  • TopupNEW
No Result
View All Result
  • Android
  • iOS
  • PC
  • PS4
  • PS5
  • Switch
  • XBOX One
  • Xbox Series X
  • Genshin Impact
  • GTA
  • GB Live!
Gamebrott.com
  • Berita
  • TECH
  • G | LIST
  • Review
  • Tutorial
  • OPINI
  • Video
    • TikTok
    • YouTube
    • Facebook
  • GB Live!
  • Freebies
    • Free Games
    • Giveaway
  • TopupNEW
No Result
View All Result
Gamebrott.com
No Result
View All Result

Gamebrott > Berita > Review REPO Dapat Overwhelmingly Positive di Steam, Kini Bisa Gratis Dimainkan!

Review REPO Dapat Overwhelmingly Positive di Steam, Kini Bisa Gratis Dimainkan!

by Sofie Diana
1 November 2025
in Berita
Reading Time: 2 mins read
A A
0
Review REPO Dapat Overwhelmingly Positive di Steam
0
SHARES
101
VIEWS
Bagikan ke FacebookShare on Twitter

Belum genap satu tahun REPO dirilis, tapi game garapan Semiwork ini jadi salah satu judul yang paling banyak dibicarakan di komunitas gamer. Semua itu berkat atmosfer seramnya, gameplay yang seru, dan rating “Overwhelmingly Positive” dari ribuan ulasan.

Dan banyak yang menganggap REPO sebagai salah satu faktor di balik meningkatnya pendapatan Steam dari genre co-op.

Review REPO Dapat Overwhelmingly Positive di Steam

Review REPO Dapat Overwhelmingly Positive di Steam

Dalam unggahannya di Twitter, developer Semiwork mengumumkan bahwa REPO bisa dimainkan gratis hingga 3 November, memberi waktu bagi penggemarnya untuk menikmati game ini sepanjang akhir pekan.

Promo ini diadakan untuk merayakan perilisan update besar kedua REPO yang berjudul “Monster” yang rilis pada 30 Oktober kemarin. Dimana update ini menghadirkan banyak konten baru seperti ruangan tambahan, musuh baru, serta berbagai upgrade.

Yang menarik, akses gratis ini tidak dibatasi sama sekali, jadi pemain bisa menikmati semua konten dari update sebelumnya plus patch “Monster” terbaru.

Oh, guys btw – we forgot to mention a little little thing and that is that R.E.P.O. IS FREE THIS ENTIRE WEEKEND STARTING NOW! ?

That's right! Gather your friends, try the game out and enjoy The Monster Update together! ?? pic.twitter.com/KiEpMANFcr

— semiwork (@semiworkstudios) October 30, 2025

Bagi yang penasaran, gameplay REPO berfokus pada misi di mana tim berisi hingga enam pemain akan masuk ke lokasi-lokasi menyeramkan untuk mengambil barang berharga. Secara konsep, game ini mirip dengan Lethal Company lah. Jadi, kalau kamu suka Lethal Company yang ada unsur lelucuannya, kemungkinan besar kamu juga bakal doyan sama game ini.

Dengan 96% pemain merekomendasikannya di Steam, REPO sudah membuktikan diri sebagai salah satu game horor terbaik di platform tersebut, khususnya kalau kamu lagi cari game mabar.

Game ini juga sedang diskon 35%, yang semula harganya Rp. 90.999 saat ini menjadi Rp. 59.149 saja. Dan promo diskon ini berlaku sampai 13 November, jadi kamu masih punya waktu untuk pertimbangkan dengan cara mainin versi gratis dulu sebelum putuskan untuk beli atau tidak.


Baca juga informasi menarik Gamebrott lainnya terkait Berita Game atau artikel lainnya dari Sofie Diana. For further information and other inquiries, you can contact us via author@gamebrott.com

Tags:
SummarizeShareTweetSend
Previous Post

[RUMOR] Netflix Tertarik Untuk Beli Warner Bros Discovery

Next Post

Nintendo Menang Gugatan Terhadap Streamer yang Main Game Bajakan di Channel-nya

Sofie Diana

Sofie Diana

So, you come here to read a couple of useful articles? Welcome welcome! !Friendly Warning! Contain much amount of Lambe Genshin Impact. Read at your own risk, because the article might not spoiler-free.

Related Posts

Build Columbina Genshin Impact Terbaik

Build Columbina Genshin Impact Terbaik

by Sofie Diana
34 menit ago
0

Build Columbina Genshin Impact — Genshin Impact sudah sampai di versi 6.3 atau Luna IV yang mana resmi hadirkan Columbina...

Redeem Code Dueling Grounds Roblox

Redeem Code Dueling Grounds Roblox Januari 2026 Terbaru!

by Javier Ferdano
2 hari ago
0

Pada artikel kali ini, Gamebrott akan membagikan Redeem Code Dueling Grounds Roblox terbaru yang bisa kamu klaim sekarang juga.

Kode Redeem Ea Fc Mobile

Kode Redeem EA FC Mobile Terbaru Januari 2026, Ayo Langsung Klaim!

by Javier Ferdano
51 menit ago
0

Pada artikel kali ini, Gamebrott akan membagikan Kode Redeem FC Mobile terbaru bulan September 2025 yang dapat diklaim oleh para...

Game Producer Assassin's Creed Shadows AAAA

Game Producer Assassin’s Creed Sebut AC Shadows Sebagai Game AAAA

by Muhammad Faisal
2 jam ago
0

Pada profil akun LinkedIn, Game Producer Assassin's Creed menyebutkan kalau game Assassin's Creed Shadows sebagai game AAAA. Serius?

Load More
Please login to join discussion
Blue Protocol Star Resonance Rectangle Banner

Gamebrott Latest

Build Columbina Genshin Impact Terbaik

Build Columbina Genshin Impact Terbaik

by Sofie Diana
34 menit ago
0

Kode Redeem Ea Fc Mobile

Kode Redeem EA FC Mobile Terbaru Januari 2026, Ayo Langsung Klaim!

by Javier Ferdano
51 menit ago
0

Game Producer Assassin's Creed Shadows AAAA

Game Producer Assassin’s Creed Sebut AC Shadows Sebagai Game AAAA

by Muhammad Faisal
2 jam ago
0

Escape from Duckov x Tarkov

Escape from Duckov Goda Kolaborasi Bersama Tarkov

by Nadia Haudina
2 jam ago
0

Game Batman Monolith

Cuplikan Game Batman Monolith Bocor di Internet

by Javier Ferdano
3 jam ago
0

Gamebrott Live

Gamebrott Trending

Plugin Theotown

10 Plugin Theotown Bertema Indonesia yang Wajib Diunduh!

by Javier Ferdano
2 hari ago
0

Cheat GTA

200+ Cheat GTA Paling Lengkap Januari 2026 di PS2, PS3, PS4, PS5, PC dan Android

by Muhammad Faisal
2 minggu ago
0

Nama Squad Mobile Legends

2000+ Nama Squad Mobile Legends (ML) Keren dan Artinya yang Berkualitas

by Jeri Utama
2 minggu ago
0

Nickname Keren

1000+ Nickname Keren yang Bisa Kalian Pakai di Game Favoritmu 2026!

by Jendra
2 minggu ago
0

Download Game PPSSPP Ukuran Kecil

120+ Game PPSSPP Ukuran Kecil Terbaik di Dunia yang Seru dan Tidak Cepat Bosan Tahun 2025

by Muhammad Faisal
1 tahun ago
0

© Gamebrott.com Ltd. 
Untuk say hello, kerjasama, Press Release, dan kolaborasi lainnya silahkan hubungi;
Career
: hrd@gamebrott.com
Partnership: info@gamebrott.com
Press Release: pr@gamebrott.com
Phone/Whatsapp: (+62)-852-7134-8676

POWERED BY

Visit our GMA team:
Vietnam – EXP GG VN
Taiwan HK – EXP GG TW
Thailand – GamingDose

  • About Us
  • Contact Us
  • advertising
  • SITEMAP

© 2024 Gamebrott Limited

Share

Facebook

X

LinkedIn

WhatsApp

Copy Link
×
No Result
View All Result
  • Berita
  • Review
  • G | LIST
  • PLATFORM
    • Android
    • iOS
    • PC
    • PS4
    • PS5
    • Switch
  • TECH
  • Tutorial
  • Popular Games
    • Mobile Legends
    • Free Fire
    • PUBG Mobile
    • GTA
    • Genshin Impact
  • Videos
    • TikTok
    • YouTube
    • Facebook
  • GB Live!
  • Freebies
    • Free Games
    • Giveaway
  • Topup

© 2024 Gamebrott Limited