• Berita
  • TECH
  • G | LIST
  • Review
  • Tutorial
  • OPINI
  • Video
    • TikTok
    • YouTube
    • Facebook
  • GB Live!
  • Freebies
    • Free Games
    • Giveaway
  • TopupNEW
No Result
View All Result
  • Android
  • iOS
  • PC
  • PS4
  • PS5
  • Switch
  • XBOX One
  • Xbox Series X
  • Genshin Impact
  • GTA
  • GB Live!
Gamebrott.com
  • Berita
  • TECH
  • G | LIST
  • Review
  • Tutorial
  • OPINI
  • Video
    • TikTok
    • YouTube
    • Facebook
  • GB Live!
  • Freebies
    • Free Games
    • Giveaway
  • TopupNEW
No Result
View All Result
Gamebrott.com
No Result
View All Result

Gamebrott > Berita > Serial TV Vice City 50 Cent Tak Ada Hubungannya dengan GTA!

Serial TV Vice City 50 Cent Tak Ada Hubungannya dengan GTA!

by Javier Ferdano
10 Maret 2023
in Berita
Reading Time: 3 mins read
A A
0
Serial Tv Vice City 50 Cent
0
SHARES
245
VIEWS
Bagikan ke FacebookShare on Twitter

Serial TV Vice City 50 Cent – Sebelumnya, Rapper legendaris 50 Cent menghapus sebuah post yang kabarnya berhubungan dengan Proyek GTA Vice City Live Action. Penghapusan post tersebut masih memberikan tanda tanya kepada para gamer.

Penggunaan logo game tersebut pada akun Instagram dirinya tersebut memang seperti memberi harapan bahwa akan ada film ataupun serial TV bertemakan GTA Vice City. Namun, ternyata Serial TV Vice City 50 Cent tersebut tidak berhubungan dengan game buatan Rockstar.

Serial TV Vice City 50 Cent akan Dikembangkan Paramount+

Serial Tv Vice City 50 Cent Tidak Berhubungan Dengan Game Gta
Serial Tv Vice City Tidak Berhubungan Dengan Game Gta

Dilansir melalui Deadline, 50 Cent memang secara langsung terkait dengan sebuah serital TV baru yang berjudul Vice City. Namun serial TV tersebut tidak ada hubungannya sama sekali dengan GTA meskipun memiliki judul yang sama.

Dengan begitu, mungkin saja rapper legendaris ini memang tidak memiliki hubungan apapun dengan game GTA ini maupun GTA 6 yan dirumorkan bahwa dirinya akan berada didalam proses pengembangan game tersebut.

Pada penjelasan Deadline tersebut, disebutkan bahwa Paramount+, Lionsgate Entertainment, dan Paramount Television Studios bekerja sama dengan 50 Cent untuk mengerjakan proyek dengan nama Vice City.

Proyek ini hadir dari orang – orang dibalik Transformers serta John Wick. 50 Cent pun juga mengatakan pada post yang telah dihapus tersebut bahwa proyek ini akan lebih besar dari proyek sebelumnya yaitu serial TV Power yang telah memiliki 6 musim.

Memang 50 Cent sendiri merupakan producer film Power yang cukup populer hingga menghasilkan 6 musim yang cukup menarik. Film ini pun menjadi salah satu alasan mengapa dirinya dapat terlibat dalam proyek besar ini.

Serial TV Vice City 50 Cent ini kabarnya bercerita tentang tiga orang teman yang merupakan mantan tentara yang kembali ke Miami pada tahun 80-an setelah dipecat secara tidak hormat karena skandal Iran Contra.

Ketiga orang tersebut bekerja sama dengan imigran Kolombia dan membentuk tim untuk merampok karena alasan finansial. Serial ini akan menceritakan perjalanan 4 orang tersebut yang dipenuhi kekerasan dan hal – hal berbahaya.

Mungkin hal ini terdengar mirip meskipun kedua proyek ini tidak berhubungan sama sekali. Faktanya, Vice City merupakan kalimat slang untuk menyebut kota Miami di Amerika Serikat yang juga merupakan inspirasi dari game GTA tersebut.

Dengan adanya konfirmasi ini, para fans 50 Cent tentunya tetap setia menunggu serial terbaru yang sedang dikerjakan. Namun sayangnya bagi para Fans GTA sepertinya harus menunggu informasi lainnya terlebih dahulu.


Baca juga informasi menarik lainnya terkait Game Android atau artikel lainnya dari Javier Ferdano. For further information and other inquiries, you can contact us via author@gamebrott.com

Tags: Grand Theft AutoGTA
SummarizeShareTweetSend
Previous Post

Kreator Fatal Frame Ungkap Kejadian Mistis Pernah Terjadi Saat Pengembangan Gamenya

Next Post

Xiaomi Redmi 12C Diluncurkan, Ini Spesifikasi dan Harganya

Javier Ferdano

Javier Ferdano

Gamer, Weebs, Kpoper, Wrestling Marks, and Comic Nerds. Also Auto Chess Moderator and E-sport Caster. Formerly Known as Sultan Jepi.

Related Posts

Jadwal Rilis GTA VI

[Rumor] Jadwal Rilis GTA VI Mungkin akan Mengalami Penundaan Lagi

by Muhammad Faisal
5 hari ago
0

Baru-baru ini muncul rumor mengklaim kalau jadwal rilis GTA VI mungkin akan mengalami penundaan lagi. Darimana rumor ini berasal?

Mantan Technical Director Rockstar GTA 4

Mantan Technical Director Rockstar Mengaku Tidak Suka Kualitas GTA 4

by Lazuardi Rahadian Soenarto
1 minggu ago
0

Baru-baru ini, ada pengakuan dari mantan Technical Director Rockstar mengenai kualitas game GTA 4 yang membuatnya tidak suka. Kenapa?

Mantan Director Call of Duty GTA VI

Mantan Director Call of Duty Sebut Warzone akan Kewalahan Saat GTA VI Rilis

by Arif Gunawan
3 minggu ago
0

Mantan Director Call of Duty menilai COD Warzone akan kewalahan ketika GTA VI rilis nanti. Kira-kira apa alasannya, ya?

Grand Theft Auto Tokyo

Mantan Pengembang Rockstar Ungkap Grand Theft Auto: Tokyo Hampir Terjadi

by Javier Ferdano
3 minggu ago
0

Mantan pengembang Rockstar mengungkapkan bahwa Grand Theft Auto: Tokyo hampir saja terjadi meskipun pada akhirnya proyek dibatalkan.

Load More
Please login to join discussion
Blue Protocol Star Resonance Rectangle Banner

Gamebrott Latest

Build Columbina Genshin Impact Terbaik

Build Columbina Genshin Impact Terbaik

by Sofie Diana
4 jam ago
0

Kode Redeem Ea Fc Mobile

Kode Redeem EA FC Mobile Terbaru Januari 2026, Ayo Langsung Klaim!

by Javier Ferdano
4 jam ago
0

Game Producer Assassin's Creed Shadows AAAA

Game Producer Assassin’s Creed Sebut AC Shadows Sebagai Game AAAA

by Muhammad Faisal
5 jam ago
0

Escape from Duckov x Tarkov

Escape from Duckov Goda Kolaborasi Bersama Tarkov

by Nadia Haudina
5 jam ago
0

Game Batman Monolith

Cuplikan Game Batman Monolith Bocor di Internet

by Javier Ferdano
6 jam ago
0

Gamebrott Live

Gamebrott Trending

Plugin Theotown

10 Plugin Theotown Bertema Indonesia yang Wajib Diunduh!

by Javier Ferdano
2 hari ago
0

Cheat GTA

200+ Cheat GTA Paling Lengkap Januari 2026 di PS2, PS3, PS4, PS5, PC dan Android

by Muhammad Faisal
2 minggu ago
0

Nama Squad Mobile Legends

2000+ Nama Squad Mobile Legends (ML) Keren dan Artinya yang Berkualitas

by Jeri Utama
2 minggu ago
0

Nickname Keren

1000+ Nickname Keren yang Bisa Kalian Pakai di Game Favoritmu 2026!

by Jendra
2 minggu ago
0

Download Game PPSSPP Ukuran Kecil

120+ Game PPSSPP Ukuran Kecil Terbaik di Dunia yang Seru dan Tidak Cepat Bosan Tahun 2025

by Muhammad Faisal
1 tahun ago
0

© Gamebrott.com Ltd. 
Untuk say hello, kerjasama, Press Release, dan kolaborasi lainnya silahkan hubungi;
Career
: hrd@gamebrott.com
Partnership: info@gamebrott.com
Press Release: pr@gamebrott.com
Phone/Whatsapp: (+62)-852-7134-8676

POWERED BY

Visit our GMA team:
Vietnam – EXP GG VN
Taiwan HK – EXP GG TW
Thailand – GamingDose

  • About Us
  • Contact Us
  • advertising
  • SITEMAP

© 2024 Gamebrott Limited

Share

Facebook

X

LinkedIn

WhatsApp

Copy Link
×
No Result
View All Result
  • Berita
  • Review
  • G | LIST
  • PLATFORM
    • Android
    • iOS
    • PC
    • PS4
    • PS5
    • Switch
  • TECH
  • Tutorial
  • Popular Games
    • Mobile Legends
    • Free Fire
    • PUBG Mobile
    • GTA
    • Genshin Impact
  • Videos
    • TikTok
    • YouTube
    • Facebook
  • GB Live!
  • Freebies
    • Free Games
    • Giveaway
  • Topup

© 2024 Gamebrott Limited