Sudah 10 tahun setelah Gears of war dirilis dan mendapat review yang baik dari para kritikus. Karena action packed gameplay nya serta multiplayer nya yang fun, game ini telah diremake untuk Xbox One tahun kemarin dan sudah direncanakan akan dirilis sekitaran bulan Maret.
Spefikasi berikut ini sempat muncul di Windows Store sebelum nya, namun langsung ditarik oleh Microsoft. Apakah PC anda dapat memainkan Remake game 10 tahun yang lalu ini?
Minimum Requirements
- OS: 64 bit Windows 10 – version 1511
- Processor: Intel Core i5 @ 2.7Ghz or AMD FX 6-core
- Memory: 8 GB RAM (2 GB VRAM)
- Graphics: Geforce GTX 650 Ti or Radeon R7 260x
- Hard Drive: 60 GB available space
- DirectX 12
Recommended untuk 1920X1080P
- OS: 64 bit Windows 10 – version 1511
- Processor: Intel Core i5 @3.5GHz+ or AMD FX 8-core
- Memory: 16 GB RAM (4 GB VRAM)
- Graphics: GeForce GTX 970 or Radeon R9 290X
- Hard Drive: 60 GB available space
- DirectX 12
Recommended untuk 4K
- OS: 64 bit Windows 10 – version 1511
- Processor: Intel Core i7 @ 4Ghz or AMD FX 8-core
- Memory: 16 GB RAM (6+ GB VRAM)
- Graphics: Geforce GTX 980 Ti or Radeon R9 390X
- Hard Drive: SSD + 60 GB available space
- DirectX 12
Melihat Microsoft langsung menarik informasi spefikasi ini dari store, kemungkinan akan ada perubahan dari spefikasi diatas. Namun tampaknya game ini akan sama seperti Quantum Break yang mengharuskan anda menggunakan Windows 10 dan hanya dijual di Windows Store.