• Berita
  • TECH
  • G | LIST
  • Review
  • Tutorial
  • OPINI
  • Video
    • TikTok
    • YouTube
    • Facebook
  • GB Live!
  • Freebies
    • Free Games
    • Giveaway
  • TopupNEW
No Result
View All Result
  • Android
  • iOS
  • PC
  • PS4
  • PS5
  • Switch
  • XBOX One
  • Xbox Series X
  • Genshin Impact
  • GTA
  • GB Live!
Gamebrott.com
  • Berita
  • TECH
  • G | LIST
  • Review
  • Tutorial
  • OPINI
  • Video
    • TikTok
    • YouTube
    • Facebook
  • GB Live!
  • Freebies
    • Free Games
    • Giveaway
  • TopupNEW
No Result
View All Result
Gamebrott.com
No Result
View All Result

Gamebrott > Berita > Sempat Dihapus, Tony Hawk Bawa Bam Margera Hadir di THPS 3+4

Sempat Dihapus, Tony Hawk Bawa Bam Margera Hadir di THPS 3+4

by Javier Ferdano
25 Maret 2025
in Berita
Reading Time: 3 mins read
A A
0
Thps 3+4 Bam Margera
0
SHARES
32
VIEWS
Bagikan ke FacebookShare on Twitter

THPS 3+4 – Activision belum lama ini telah mengumumkan Tony Hawk’s Pro Skater 3+4 Remaster (THPS 3+4) dengan menghadirkan semua fitur dari versi orisinal dan juga beberapa tambahan fitur menarik.

Salah satu skater legenda menghilang dari game terbaru ini yaitu Bam Margera yang dikenal dari acara-acara ekstrim seperti Jackass dan Viva la Bam. Dan sepertinya Tony Hawk tidak tinggal diam dan berusaha membawa kembali temannya.

Tony Hawk Bawa Bam Margera Hadir di THPS 3+4

Skater Ikonik Pada Zamannya
Skater Ikonik Pada Zamannya

Dilansir dari livestream podcast skater The Live Club, diketahui bahwa Bam Margera akan ditambahkan dalam game di menit-menit terakhir pengembangan setelah Tony Hawk mendesak agar Bam juga ditambahkan.

Menurut co-host podcast yaitu Roger Bagley, yang terjadi adalah game telah selesai dikembangkan dan Tony Hawk kemudian menghubungi Activision sembari mengatakan “hey, kita memasukkan Bam dalam hal ini (THPS 3+4)” dan Activision membalas “hey, kita tidak bisa”.

Lalu Roger melanjutkan informasi yang ia dapat dimana Tony Hawk mengatakan “tidak, kalian akan melakukannya” dan membuat mereka (Activision) menerbangkan Bam Margera ke studio untuk mendapat body-scan dan hal lainnya, dan membawa kembali dirinya ke dalam game.

Klaim dari Roger Bagley ini cukup menarik dan menjadi jawab mengapa Bam tidak hadir di roster karakter THPS 3+4 yang telah diumumkan. Dan sepertinya jika ini benar, dirinya akan hadir saat gamenya rilis.

Alasan Bam Margera Awalnya Tak Dibawa

Pastikan Bawa Bam Dalam Game
Pastikan Bawa Bam Dalam Game

Bam Margera merupakan skater yang juga menjadi aktor di beberapa seri seperti Jackass dan juga Viva La Bam. Dirinya kerap mendapat kontroversi terkait kesehatannya dan juga permasalahan legal lainnya.

Ia juga terkena masalah dan dipecat dari Jackass Forever karena penyalahgunaan obat-obatan meskipun sebelumnya ia diusahakan oleh sutradara film tersebut untuk membawanya kedalam film selama bertahun-tahun.

Akrab Dari Dulu
Akrab Dari Dulu

Beberapa permasalahan inilah yang dirumorkan menjadi alasan Bam Margera menghilang dari roster THPS 3+4. Namun menariknya, setelah pengumuman game, beredar foto di internet dimana Bam dan Tony berada di arena skateboard yang menjadi spekulasi bahwa Bam mungkin akan hadir.

Activision sendiri saat ini masih belum memberikan konfirmasi mengenai kehadiran Bam. THPS 3+4 sendiri direncanakan rilis pada tanggal 11 juli 2025 untuk Xbox Series, Xbox One, PS 5, PS4, Switch, dan PC serta Game Pass Ultimate/ PC Game Pass saat hari perilisan.


Baca juga informasi menarik Gamebrott lainnya terkait Berita atau artikel lainnya dari Javier Ferdano. For further information and other inquiries, you can contact us via author@gamebrott.com

Tags: ActivisionTony Hawk’s Pro Skater
SummarizeShareTweetSend
Previous Post

NVIDIA Dirumorkan Akan Rilis RTX 5060Ti dalam Waktu Dekat

Next Post

Daftar Redeem Code King Legacy Roblox Terbaru Maret 2025!

Javier Ferdano

Javier Ferdano

Gamer, Weebs, Kpoper, Wrestling Marks, and Comic Nerds. Also Auto Chess Moderator and E-sport Caster. Formerly Known as Sultan Jepi.

Related Posts

Update Call of Duty Black Ops 7 Season 1

Ukuran Update Call of Duty Black Ops 7 Season 1 Reloaded Dilaporkan Lebih dari 170GB

by Arif Gunawan
5 hari ago
0

Berdasarkan laporan yang didapat, ukuran update Call of Duty Black Ops 7 Season 1 Reloaded bisa mencapai lebih dari 170GB....

Perilisan Call of Duty Modern Warfare Series

Perilisan Call of Duty Modern Warfare dan Black Ops Series Tidak Lagi Secara Berurutan

by Arif Gunawan
1 bulan ago
0

Activision mengumumkan mereka tidak akan lagi melakukan perilisan Call of Duty Modern Warfare dan Black Ops secara berurutan. Kenapa?

Skin Call of Duty Activision

Skin Call of Duty Semakin Aneh, Activision Berikan Klarifikasi Resminya

by Muhammad Faisal
5 bulan ago
0

Skin Call of Duty yang semakin aneh dan jadi banyak pembicaraan para Gamer, pihak Activision berikan klarifikasi terkait hal ini.

Call Of Duty Battlefield Activision

Petinggi Activision Tak Khawatir Call of Duty Bersaing dengan Battlefield 6

by Javier Ferdano
5 bulan ago
0

Diketahui bahwa petinggi Activision tidak khawatir terhadap persaingan game mereka yaitu Call of Duty Black Ops 7 dengan Battlefield 6.

Load More
Please login to join discussion
Blue Protocol Star Resonance Rectangle Banner

Gamebrott Latest

Dottore Genshin Impact

Siapa itu Dottore Genshin Impact?

by Sofie Diana
17 jam ago
0

Bypass Charging 2026

Apakah Fitur Bypass Charging Hanya Gimmick? Ini Penjelasannya!

by Bima
18 jam ago
0

Build Xmas Oguri Cap Sagittarius Cup

Build Xmas Oguri Cap Sagittarius Cup Umamusume

by Javier Ferdano
19 jam ago
0

Aktor Ben Starr

7 Karakter Video Game Disuarai Ben Starr, Sang Aktor Inggris Tampan!

by Nadia Haudina
20 jam ago
0

Harga ARC Raiders Helldivers 2

Harga ARC Raiders Senilai $40 Terinspirasi dari Helldivers 2

by Arif Gunawan
1 hari ago
0

Gamebrott Live

Gamebrott Trending

Cheat GTA

200+ Cheat GTA Paling Lengkap Januari 2026 di PS2, PS3, PS4, PS5, PC dan Android

by Muhammad Faisal
2 minggu ago
0

Nama Squad Mobile Legends

2000+ Nama Squad Mobile Legends (ML) Keren dan Artinya yang Berkualitas

by Jeri Utama
2 minggu ago
0

Nickname Keren

1000+ Nickname Keren yang Bisa Kalian Pakai di Game Favoritmu 2026!

by Jendra
2 minggu ago
0

Download Game PPSSPP Ukuran Kecil

120+ Game PPSSPP Ukuran Kecil Terbaik di Dunia yang Seru dan Tidak Cepat Bosan Tahun 2025

by Muhammad Faisal
1 tahun ago
0

Cheat The Sims 4

Kumpulan Cheat The Sims 4 Terlengkap Bahasa Indonesia Untuk PC, PS4, Xbox One 2026

by Ernard Anky
2 minggu ago
0

© Gamebrott.com Ltd. 
Untuk say hello, kerjasama, Press Release, dan kolaborasi lainnya silahkan hubungi;
Career
: hrd@gamebrott.com
Partnership: info@gamebrott.com
Press Release: pr@gamebrott.com
Phone/Whatsapp: (+62)-852-7134-8676

POWERED BY

Visit our GMA team:
Vietnam – EXP GG VN
Taiwan HK – EXP GG TW
Thailand – GamingDose

  • About Us
  • Contact Us
  • advertising
  • SITEMAP

© 2024 Gamebrott Limited

Share

Facebook

X

LinkedIn

WhatsApp

Copy Link
×
No Result
View All Result
  • Berita
  • Review
  • G | LIST
  • PLATFORM
    • Android
    • iOS
    • PC
    • PS4
    • PS5
    • Switch
  • TECH
  • Tutorial
  • Popular Games
    • Mobile Legends
    • Free Fire
    • PUBG Mobile
    • GTA
    • Genshin Impact
  • Videos
    • TikTok
    • YouTube
    • Facebook
  • GB Live!
  • Freebies
    • Free Games
    • Giveaway
  • Topup

© 2024 Gamebrott Limited