• Berita
  • TECH
  • G | LIST
  • Review
  • Tutorial
  • OPINI
  • Video
    • TikTok
    • YouTube
    • Facebook
  • GB Live!
  • Freebies
    • Free Games
    • Giveaway
  • TopupNEW
No Result
View All Result
  • Android
  • iOS
  • PC
  • PS4
  • PS5
  • Switch
  • XBOX One
  • Xbox Series X
  • Genshin Impact
  • GTA
  • GB Live!
Gamebrott.com
  • Berita
  • TECH
  • G | LIST
  • Review
  • Tutorial
  • OPINI
  • Video
    • TikTok
    • YouTube
    • Facebook
  • GB Live!
  • Freebies
    • Free Games
    • Giveaway
  • TopupNEW
No Result
View All Result
Gamebrott.com
No Result
View All Result

Gamebrott > Berita > User Score Game Stray di Metacritic Berhasil Mengalahkan Elden Ring

User Score Game Stray di Metacritic Berhasil Mengalahkan Elden Ring

by Muhammad Faisal
27 Juli 2022
in Berita, PC, PS 4, PS 5
Reading Time: 3 mins read
A A
0
User Score Game Stray
0
SHARES
423
VIEWS
Bagikan ke FacebookShare on Twitter

User Score Game Stray – Game petualangan menjadi kucing berjudul Stray sedang ramai diperbincangkan para gamer. Itu karena game yang mnendapatkan julukan sebagai Cat Simulator ini menghadirkan sesuatu yang sangat unik meskipun simpel. Apalagi buat para gamer yang juga merupakan penyayang kucing.

Dengan kepopulerannya dikalangan gamer, baru-baru ini diketahui user score Stray di Metacritic berhasil mengalahkan game terbaru buatan FromSoftware berjudul Elden Ring. Wah, serius nih!? Daripada bingung dan penasaran, yuk kita cari tahu bersama!

Daftar isi

  • User Score Game Stray Berhasil Mengalahkan Elden Ring di Metacritic
  • Game Kucing Berhasil Mengalahkan User Score Game Terbaru FromSoftware
  • Modder Buka Jasa Pembuatan Mod untuk Gamer yang Ingin Bermain sebagai Kucingnya

User Score Game Stray Berhasil Mengalahkan Elden Ring di Metacritic

Informasi ini berasal dari website Metacritic sebagai situs yang mengumpulkan semua review mulai dari film, tv series dan juga game yang dibuat oleh reviewer resmi maupun dari para user. Website tersebut juga telah membuka kolom review untuk game Stray di semua versi platform, mulai dari PS4, PS5 dan PC. Dan baru-baru ini diketahui bahwa user score game Stray berhasil mengalahkan game Elden Ring.

Pada saat artikel ini ditulis (27/7). Stray berhasil mendapatkan User Score sebesar 8,6 di PS5, 8,8 di PC dan juga PS4. Sementara itu game terbaru dari FromSoftware ini mendapatkan User Score sebesar 8,0 di PS5, 7,0 di PC dan PS4. Hal ini cukup mengagetkan banyak gamer karena game kucing tersebut bisa mengalahkan game yang disebut-sebut sebagai GOTY alias Game of The Year 2022 dari segi User Score di website Metacritic.

Kalian bisa lihat buktinya melalui screenshot di bawah ini.

User Score Game Stray
Versi PC
User Score Game Stray
Versi PS4
User Score Game Stray
Versi PS5

Game Kucing Berhasil Mengalahkan User Score Game Terbaru FromSoftware

Elden Ring Steam
Berhasil Dikalahkan Berdasarkan User Score di Metacritic

Ada banyak dugaan dari saya kenapa game kucing tersebut berhasil mengalahkah User Score game Elden Ring. Faktor yang paling jelas adalah Stray mainnya lebih santai dan bisa dinikmati oleh semua orang, sementara game FromSoftware tersebut agak sulit dikonsumsi oleh gamer pada umumnya karena tingkat kesulitan yang sudah mencari ciri khas dari soulsborne ini. Alasan lainnya adalah gamer masih kurang puas dengan performa game Elden Ring terlebih di platform PC.

Modder Buka Jasa Pembuatan Mod untuk Gamer yang Ingin Bermain sebagai Kucingnya

Spesifikasi Pc Game Stray Game Petualangan Kucing Seru Yang Tidak Berat
Modder Buka Jasa Pembuatan Mod untuk Gamer yang Ingin Bermain sebagai Kucingnya

Berbicara mengenai Stray, seorang modder bernama NorskPL membuka sebuah jasa pembuatan mod untuk gamer yang ingin bermain sebagai kucing kesayangan mereka. Untuk mengetahui lebih lanjut, kalian bisa baca selengkapnya di sini.

Itulah informasi mengenai User Score Stray berhasil mengalahkan game terbaru buatan FromSoftware di Metacritic. Apakah kalian tertarik bermain game kucing ini setelah melihat User Score-nya?


Baca juga informasi menarik Gamebrott lainnya terkait Game Kucing, Elden Ring atau artikel lainnya dari Muhammad Faisal. For further information and other inquiries, you can contact us via author@gamebrott.com

Tags: Elden Ringstray
SummarizeShareTweetSend
Previous Post

Star Wars Knight of the Old Republic Remake Terpaksa Tertunda Lama!

Next Post

Suara ‘Oof’ Roblox Dihapus dari Game, Ada Apa?

Muhammad Faisal

Muhammad Faisal

"Editor dan Veteran Game Gacha di Gamebrott." Ia adalah seorang Gamer yang telah aktif mengamati dan menganalisis perkembangan game gacha selama lebih dari satu dekade sejak tahun 2013, memberikannya pemahaman mendalam tentang tren pasar dan mekanika game berdasarkan pengalaman pribadi. Pengalamannya yang luas terhadap game genre JRPG, memiliki minat yang kuat terhadap game JRPG, bahkan yang sering dianggap underrated, seperti Trails Series. Berfokus pada analisis mendalam mengenai isu-isu yang sedang hangat, tren up-to-date, serta insight mendasar yang menjadi perbincangan utama di komunitas Gamer secara luas.

Related Posts

Gesture Elden Ring Nightreign T-Pose

Tentu Saja Gesture Elden Ring Nightreign yang Paling Banyak Digunakan Player Adalah T-Pose

by Muhammad Faisal
1 minggu ago
0

Berdasarkan data dari Bandai Namco, Gesture Elden Ring Nightreign yang paling banyak digunakan Player adalah 'T-Pose'. Serius, nih?!

Mod Elden Ring Morrowind Fi

Modder Elden Ring Mencoba Bawakan Morrowind ke Dalam Game-nya

by Andy Julianto
4 bulan ago
0

Ingin menikmati cerita dan dunia Morrowind namun dengan combat Elden Ring.

Director Elden Ring Movie

Sutradara Elden Ring Movie Membuat 160 Halaman Naskah agar Bisa Meyakinkan Miyazaki

by Muhammad Faisal
4 bulan ago
0

Alex Garland - Sutradara Elden Ring Movie perlu membuat 160 halaman naskah untuk meyakinkan Hidetaka Miyazaki agar film ini bisa...

Player Elden Ring Without Attack

Seorang Player Elden Ring Kalahkan Semua Boss Tanpa Menyerang

by Friliando
5 bulan ago
0

Baru-baru ini seorang player Elden Ring berhasil kalahkan semua Boss di game tanpa menyerang sama sekali. Waduh, serius nih?!

Load More
Please login to join discussion
Blue Protocol Star Resonance Rectangle Banner

Gamebrott Latest

Build Banyue Zenless Zone Zero

Build Banyue Zenless Zone Zero Terbaik

by Sofie Diana
5 jam ago
0

CEO Larian Studios RAM

CEO Larian Sebut Krisis RAM Membuat Timnya Harus Bekerja Lebih Keras Optimalisasi Game Barunya

by Muhammad Faisal
6 jam ago
0

CEO Mozilla Browser AI

CEO Mozilla Ungkap Firefox akan Dirombak Menjadi Browser Berbasis AI

by Bima
6 jam ago
0

build the dahlia honkai star rail terbaik

Build The Dahlia Honkai Star Rail Terbaik

by Sofie Diana
8 jam ago
0

Fans Meisho Doto Umamusume

Fans Meisho Doto Umamusume Berhasil Kumpulkan Dana ¥94 Juta untuk Bangun Kembali Kandang Kuda Aslinya

by Muhammad Faisal
9 jam ago
0

Gamebrott Live

Gamebrott Trending

Cheat GTA

200+ Cheat GTA Paling Lengkap Desember 2025 Mulai dari PS2, PS3, PS4, dan PC

by Muhammad Faisal
2 minggu ago
0

Nama Squad Mobile Legends

2000+ Nama Squad Mobile Legends (ML) Keren dan Artinya yang Berkualitas

by Jeri Utama
2 tahun ago
0

Nickname Keren

1000+ Nickname Keren yang Bisa Kalian Pakai di Game Favoritmu 2025!

by Jendra
9 bulan ago
0

cover 39 low end games gamebrott

120 Game PC Ringan Terbaik di Dunia yang Takkan Buat Laptop dan PC Kentang Kalian Meleleh

by Muhammad Maulana
12 bulan ago
33

Cheat The Sims 4

Kumpulan Cheat The Sims 4 Terlengkap Bahasa Indonesia Untuk PC, PS4, Xbox One 2025

by Ernard Anky
12 bulan ago
0

© Gamebrott.com Ltd. 
Untuk say hello, kerjasama, Press Release, dan kolaborasi lainnya silahkan hubungi;
Career
: hrd@gamebrott.com
Partnership: info@gamebrott.com
Press Release: pr@gamebrott.com
Phone/Whatsapp: (+62)-852-7134-8676

POWERED BY

Visit our GMA team:
Vietnam – EXP GG VN
Taiwan HK – EXP GG TW
Thailand – GamingDose

  • About Us
  • Contact Us
  • advertising
  • SITEMAP

© 2024 Gamebrott Limited

Share

Facebook

X

LinkedIn

WhatsApp

Copy Link
×
No Result
View All Result
  • Berita
  • Review
  • G | LIST
  • PLATFORM
    • Android
    • iOS
    • PC
    • PS4
    • PS5
    • Switch
  • TECH
  • Tutorial
  • Popular Games
    • Mobile Legends
    • Free Fire
    • PUBG Mobile
    • GTA
    • Genshin Impact
  • Videos
    • TikTok
    • YouTube
    • Facebook
  • GB Live!
  • Freebies
    • Free Games
    • Giveaway
  • Topup

© 2024 Gamebrott Limited