• Berita
  • TECH
  • G | LIST
  • Review
  • Tutorial
  • OPINI
  • Video
    • TikTok
    • YouTube
    • Facebook
  • GB Live!
  • Freebies
    • Free Games
    • Giveaway
  • TopupNEW
No Result
View All Result
  • Android
  • iOS
  • PC
  • PS4
  • PS5
  • Switch
  • XBOX One
  • Xbox Series X
  • Genshin Impact
  • GTA
  • GB Live!
Gamebrott.com
  • Berita
  • TECH
  • G | LIST
  • Review
  • Tutorial
  • OPINI
  • Video
    • TikTok
    • YouTube
    • Facebook
  • GB Live!
  • Freebies
    • Free Games
    • Giveaway
  • TopupNEW
No Result
View All Result
Gamebrott.com
No Result
View All Result

Gamebrott > Berita > Warner Bros Gugat Midjourney Atas Pelanggaran Hak Cipta

Warner Bros Gugat Midjourney Atas Pelanggaran Hak Cipta

by Andi
6 September 2025
in Berita, TECH
Reading Time: 2 mins read
A A
0
Warner Bros Gugat Midjourney
0
SHARES
42
VIEWS
Bagikan ke FacebookShare on Twitter

Warner Bros sebagai pemilik copyright dari banyak franchise menggugat AI Midjourney lantaran kecerdasan buatan tersebut disinyalir melanggar hak cipta dari franchise yang mereka miliki. Apa yang sebenarnya terjadi?

Warner Bros Gugat Midjourney Karena Gambar Karakter Ikonik Berhak Cipta

Image
Gugatan karena tuduhan pelanggaran hak cipta

Salah satu yang menjadi kekhawatiran bagi pemegang hak kekayaan intelektual saat ini adalah keberadaan generative AI. Teknologi tersebut memerlukan data training yang besar untuk bisa menghasilkan konten yang berkualitas. Namun, dalam proses training tersebut, acap kali kedapatan menggunakan karya yang memiliki hak cipta. Seperti yang dituduhkan kepada AI Midjourney oleh perusahaan industri film dan hiburan, Warner Bros.

Warner Bros melayangkan gugatan terhadap AI tersebut dikarenakan platform dimaksud telah men-generate gambar dari karakter ikonik pop culture seperti Superman, Batman, Wonderwoman, Scooby-Doo, dan Bugs Bunny. Gugatan tersebut dilayangkan di Pengadilan Federal Los Angeles pada 5 September 2025.

Berdasarkan laporan dari Reuters, gugatan tersebut mengklaim kalau Midjourney secara sadar dan sengaja membolehkan konten dibuat dan mendapatkan profit dari karya berhak cipta milik Warner Bros. Penggugat juga mengungkapkan kalau tergugat sebelumnya memiliki safeguard yang bertugas untuk melindungi konten dengan hak cipta untuk tidak dihasilkan, namun memilih untuk menghapus pelindung tersebut secara kalkulatif.

Image
Karakter Superman dari DC Comic

Dokumen yang dilayangkan ke pengadilan menunjukkan kalau gambar hasil AI dan sumber aslinya memiliki kemiripan yang tinggi ketika dibandingkan bersebelahan. Sebagai gantinya penggugat meminta ganti rugi sebesar $150.000 dan perintah untuk tidak melakukan pelanggaran seperti ini ke depannya.

Perusahaan AI ini sebelumnya sudah pernah menolak kalau mereka melanggar hak cipta ketika digugat oleh Disney dan Universal beberapa waktu lalu. Mereka berargumen kalau praktik ini masih berasaskan pada prinsip penggunaan secara transformative fair use, dimana gambar tidak secara langsung dijiplak melainkan melalui serangkaian proses pembelajaran visual dari miliaran gambar untuk menghasilkan sesuatu dari yang telah dipelajari.


Dapatkan informasi keren di Gamebrott terkait Tech atau artikel sejenis yang tidak kalah seru dari Andi. For further information and other inquiries, you can contact us via author@gamebrott.com.

Tags: Artificial IntelligenceMidjourneyWarner Bros
SummarizeShareTweetSend
Previous Post

ONEXPLAYER X1 Air Diumumkan, Bawa Intel Lunar Lake

Next Post

Jumlah Player Hollow Knight Silksong saat Rilis Mencapai 500 Ribu Lebih Pemain di Steam

Andi

Andi

Menyukai game namun terhalang motion sickness, hampir tidak bisa memainkan game FPS karena itu. Pencinta Fate series dan Nasuverse in general

Related Posts

Game Batman Monolith

Cuplikan Game Batman Monolith Bocor di Internet

by Javier Ferdano
3 jam ago
0

Cuplikan game Batman Monolith yang telah batal kini telah bocor di Internet. Seperti apa bentuknya?

Kebijakan Baru Microsoft 2026

Kebijakan Baru Microsoft Izinkan Pengguna Hapus Copilot dari Sistem

by Bima
4 jam ago
0

Kebijakan baru Microsoft kini memberikan keleluasaan bagi penggunanya untuk menghapus aplikasi Copilot secara otomatis melalui pembaruan sistem terbaru. Pertanyaannya, akankah...

dev indie hapus game

Dev Indie Hapus Game yang Dibuat dengan GenAI dari Steam Setelah Disadarkan Pacar

by Andi
1 hari ago
0

Dikasih paham oleh ayang

Stok Memori Diincar oleh Perusahaan Teknologi Besar Amerika

Stok Memori Diincar oleh Perusahaan Teknologi Besar Amerika, Bahkan sampai ke Korea

by Bima
1 hari ago
0

Siapa sangka, kini stok memori diincar secara agresif oleh raksasa teknologi asal Silicon Valley seiring dengan meledaknya kebutuhan infrastruktur kecerdasan...

Load More
Please login to join discussion
Blue Protocol Star Resonance Rectangle Banner

Gamebrott Latest

Build Columbina Genshin Impact Terbaik

Build Columbina Genshin Impact Terbaik

by Sofie Diana
45 menit ago
0

Kode Redeem Ea Fc Mobile

Kode Redeem EA FC Mobile Terbaru Januari 2026, Ayo Langsung Klaim!

by Javier Ferdano
1 jam ago
0

Game Producer Assassin's Creed Shadows AAAA

Game Producer Assassin’s Creed Sebut AC Shadows Sebagai Game AAAA

by Muhammad Faisal
2 jam ago
0

Escape from Duckov x Tarkov

Escape from Duckov Goda Kolaborasi Bersama Tarkov

by Nadia Haudina
2 jam ago
0

Game Batman Monolith

Cuplikan Game Batman Monolith Bocor di Internet

by Javier Ferdano
3 jam ago
0

Gamebrott Live

Gamebrott Trending

Plugin Theotown

10 Plugin Theotown Bertema Indonesia yang Wajib Diunduh!

by Javier Ferdano
2 hari ago
0

Cheat GTA

200+ Cheat GTA Paling Lengkap Januari 2026 di PS2, PS3, PS4, PS5, PC dan Android

by Muhammad Faisal
2 minggu ago
0

Nama Squad Mobile Legends

2000+ Nama Squad Mobile Legends (ML) Keren dan Artinya yang Berkualitas

by Jeri Utama
2 minggu ago
0

Nickname Keren

1000+ Nickname Keren yang Bisa Kalian Pakai di Game Favoritmu 2026!

by Jendra
2 minggu ago
0

Download Game PPSSPP Ukuran Kecil

120+ Game PPSSPP Ukuran Kecil Terbaik di Dunia yang Seru dan Tidak Cepat Bosan Tahun 2025

by Muhammad Faisal
1 tahun ago
0

© Gamebrott.com Ltd. 
Untuk say hello, kerjasama, Press Release, dan kolaborasi lainnya silahkan hubungi;
Career
: hrd@gamebrott.com
Partnership: info@gamebrott.com
Press Release: pr@gamebrott.com
Phone/Whatsapp: (+62)-852-7134-8676

POWERED BY

Visit our GMA team:
Vietnam – EXP GG VN
Taiwan HK – EXP GG TW
Thailand – GamingDose

  • About Us
  • Contact Us
  • advertising
  • SITEMAP

© 2024 Gamebrott Limited

Share

Facebook

X

LinkedIn

WhatsApp

Copy Link
×
No Result
View All Result
  • Berita
  • Review
  • G | LIST
  • PLATFORM
    • Android
    • iOS
    • PC
    • PS4
    • PS5
    • Switch
  • TECH
  • Tutorial
  • Popular Games
    • Mobile Legends
    • Free Fire
    • PUBG Mobile
    • GTA
    • Genshin Impact
  • Videos
    • TikTok
    • YouTube
    • Facebook
  • GB Live!
  • Freebies
    • Free Games
    • Giveaway
  • Topup

© 2024 Gamebrott Limited