8 Rekomendasi Gaming Monitor 144Hz Terbaik 2019 di Bawah 10 Juta + BONUS

gaming monitor

Memilih monitor gaming memang menjadi salah satu hal krusial bagi sebagian orang. Umumnya memiliki refresh rate lebih dari 60Hz khususnya bagi penikmat game FPS atau First Person Shooter bukan menjadi salah satu alasan utama. Ketahanan dan harga merupakan salah satu hal yang wajib diperhatikan. Beruntung, kami telah merangkumkan 8 rekomendasi monitor gaming 144Hz terbaik 2019 dengan harga di bawah 10 juta. Namun sebelum menilik lebih lanjut alangkah baiknya apabila kamu memperhatikan kategori di bawah:

  1. 144Hz saja
  2. 1080p ke atas
  3. Harga di bawah 10 juta
  4. Maksimal 27 Inch
  5. Response speed maksimal 1ms

Monitor di bawah akan kami urutkan dari harganya, jadi kalau kamu menginginkan yang termurah, kamu bisa membaca paling akhir. Sesuai judul dan kategorinya, kami hanya daftarkan monitor 144Hz saja. Sementara link store akan kami sediakan di Tokopedia saja. Oke, ngga perlu nunggu lama, yuk kita cek apa saja rekomendasi dari kami.

8. ASUS MG279Q (8.6 Jutaan)


Beli Sekarang

7. ACER Predator XB241H (8.2 Jutaan)


Beli Sekarang

6. Samsung C27HG70 Curved Monitor (7.8 Jutaan)


Beli Sekarang

5. AOC AGON AG271QX (7.7 Jutaan)


Beli Sekarang

4. ASUS MG248Q (5.1 Jutaan)


Beli Sekarang

3. MSI Optix MAG24C (4.9 Jutaan)


Beli Sekarang

2. ViewSonic XG2402 (4.5 Jutaan)


Beli Sekarang

1. ASUS VG248QE (4.3 Jutaan)


Beli Sekarang

Itulah 8 monitor gaming 144Hz dengan harga di bawah 10 jutaan. Apakah kamu miliki rekomendasi lain? Atau mungkin kamu sudah kebanyakan duit dan ingin spesifikasi lebih tinggi? Cantumin di komentar ya. Baca artikel seperti ini lagi hanya melalui link berikut, atau simak artikel keren lain dari Ayyadana Akbar.

BONUS

BenQ Zowie XL2546 240Hz e-Sports Monitor (8 Jutaan)


Sebenarnya ini bukan monitor 144Hz, namun mengingat harganya yang bisa bersaing dengan beberapa monitor 144Hz di atas. Sepertinya tidak ada salahnya jika kamu mencoba untuk memasukkannya dalam list. Sementara, kamu yang masih ragu atas kemampuannya bisa membaca review saya tentang monitor tersebut untuk pembahasan bagaimana performa monitornya jika dicoba saat memainkan video game.

Update 2020: Tahun ini BenQ mengeluarkan monitor BenQ Monitor Gaming 144Hz+ HDR EX2780Q yang sangat worth buat kamu cek, yuk lihat reviewnya dari Gamebrott atau cek video di bawah ini ya.

Exit mobile version