Categories: STORY

Final Fantasy VIII Remastered – Minimum Spesifikasi dan Tanggal Rilisnya

Final Fantasy VIII Remastered, game yang di tunggu – tunggu oleh banyak penggemar nya. Final Fantasy ini merupakan game dengan bergenre Role-playing-game yang di buat oleh Square Co.Ltd dan di distribusikan langsung oleh steam untuk Windows. Game ini merupakan judul kedelapan dari seri utama Final Fantasy dan juga merupakan judul kedua yang dirilis untuk PlayStation dan Windows. A;ur cerita dalam game ini yang terfokus pada sebuah kelompok tentara bayaran yang sedang terjebak dalam suatu perang kelas internasional yang di akibatkan oleh seorang penyihir yang bernama Edea, dan sedang berusaha menghentikan perang besar tersebut.

Didalam game play ini nanti kamu akan menemukan petunjuk bantuan jika mengalami kesulitan, antara lain :

  • Battle assist options (HP, ATB gauge, and Limit Break boosts)
  • Game speed boost (x3)
  • No random encounters
  • Obtain all items and abilities
  • Max G.F. levels, currency (gil), and spells
  • Obtain all Limit Breaks and cards

Minimum Spesifikasi

  • Windows 7 SP1 / 8.1 / 10
  • Processor AMD A-Seiries 2.2GHz / Intel Core i3 2.2GHz
  • Memory RAM 2 GB
  • Graphics AMD Radeon R7 240 / NVIDIA GeForce GT 730
  • DirectX 11
  • Penyimpanan 5 GB available space
  • Sound Card DirectX Compatible Sound Card
  • OpenGL 3.3 atau lebih tinggi

Spesifikasi Yang di Rekomendasikan

  • Windows 7 SP1 / 8.1 / 10
  • Processor AMD A8-Series 3.1GHz / Intel Core i5 2.8GHz
  • Memory RAM 4 GB
  • Graphics AMD Radeon RX 470 / NVIDIA GeForce GTX 960
  • DirectX 11
  • 5 GB available space
  • DirectX Compatible Sound Card
  • OpenGL 3.3 atau lebih tinggi

Nah, berikut adalah Minimum Spesifikasi Final Fantasy VIII Remastered Untuk windows, jika kamu memiliki pc kentang, tidak perlu khawatir, karena game ini bisa di mainkan di PC yang spesifikasi nya rendah. Game ini sudah di rilis pada pagi tadi, dan sudah tersedia di Steam store untuk di beli.

Share
Published by
Adan_Alviansyah

Recent Posts

Strategi Melawan Jenis-Jenis The Infected di The Last of Us Part 2

Naughty Dog akhirnya merilis sekuel kedua dari game The Last of Us pada Juni 2020…

3 years yang lalu

Turnamen Clash of clans Indonesia Champion Cup

Turnamen Clash of Clans Indonesia Champion Cup Season 2. Indonesia Champion Cup (ICC) kembali hadir.…

4 years yang lalu

CCG Baru Legends Of Runeterra

Seperti yang kita tahu, banyak game CCG (Collectible Card Game) yang mulai banyak keluar beberapa tahun ini seperti hearthstone,…

4 years yang lalu

Football Manager, Perspektif Berbeda Dari Game Sepak Bola Lainnya

Mungkin kebanyakan para penggemar game sepakbola lebih mengenal Pro Evolution Soccer dan FIFA sebagai salah…

4 years yang lalu