Item Build Minsitthar Hero Lokal Dari Myanmar – Mobile Legends game


69

Minisitthar merupakan hero lokal dari negara Myanmar. Minisitthar merupakan tipe hero fighter yang memiliki Skill crowd control layak nya seperti hero tanker.

Hero ini bisa dikatakan hero yang unik, keunikan terdapat pada CC nya, Minisitthar memiliki cc baru yaitu Grounded.Grounded merupakan crowd control yang dapat membuat lawan tidak bisa menggunakan skill directional nya.

Sebelum kalian Pick / menggunakan hero Minisitthar ini untuk game play, alangkah baik nya kalian harus mempelajari dan mengetahui kekurangan dan kelebihan yang terdapat pada hero ini.

Kekurangan Hero Minsitthar

  • Skill Cooldown : Minisitthar memiliki Cooldown yang cukup lama , ya walaupun semua skill yang terdapat pada hero ini Over Power , tetapi dari ketiga skill Minisitthar ini memiliki Efek Cooldown yang cukup lama, oleh karena itu jika kamu menggunakan hero ini harus menggunakan Build dengan persentase Cooldown Reduction ( CDR ) sebesar minimal 20% hal itu agar kamu bisa tetap spam kill dalam sepanjang game play.
  • Terlalu Bergantung Pada Skill : Dari setiap hero yang ada di mobile legends pasti memiliki kelemahannya masing – masing . Dan kelemahan yang terdapat pada hero ini adalah selalu mengandalkan skill dalam game play dari pada basic attack nya. Yang berarti kamu di haruskan untuk berperan sebagai assassin dan bukan sebagai fighter, ya walaupun hero ini merupakan tipe fighter , oleh karena itu kamu harus menggunakan timing yang pas untuk menggunakan skill yang terdapat pada hero ini untuk mendapatkan kemenangan.

Baca Juga : Item Build Guinevere – Mobile Legends

Kelebihan Hero Minsitthar

  • Fighter Crowd Control : Skill pertama yang terdapat pada hero ini adalah bisa menarik musuh atau biasa disebut Hook . Dan untuk Skill ke dua nya bisa memberikan efek stun atau Knock Back. Dan Skill Ultimate nya memiliki efek Grounded yang berfungsi untuk melawan tipe tipe hero yang lincah seperti Fanny.
  • Hero Yang Fleksibel : Jika kamu menggunakan hero ini untuk game play kamu bisa memilih build untuk hero ini dengan bebas atau sesuai dengan  kondisi teammate kamu.
  • Kombinasi Skill : Combo dari semua skill yang terdapat pada hero ini bisa menghasilkan serangan yang amat berbahaya untuk para musuh nya. Yang pertama, kamu bisa menculik target kamu dengan menggunakan skill 1, lalu kamu tahan sejenak dengan menggunakan skill 3 agar target tersebut tidak bisa melarikan diri , lalu setelah itu yang terakhir kamu bisa gunakan skill 2 untuk stunner. Jika ketiga skill tadi kamu gunakan secara tepat , maka target lawan kamu tidak akan bisa berkutik sedikit pun!.
  • Skill Cc + Damage : Skill ulti dari Minsitthar dapat memberikan efek Crod Control ( CC ) + Damage dengan jangkauan yang cukup luas , sehingga dapat merepotkan para musuh musuh nya jika dalam kondisi war. Hal itu dapat kamu manfaatkan untuk mendapatkan keuntungan yang lebih.

Diatas adalah kekuarangan dan kelebihan dari hero Guinevere ini , Jika kalian sudah mengetahui kekurangan dan kelebihan langkah selanjut nya kalian harus menggunakan item build yang tepat untuk hero ini .


Item Build Minsitthar

Item Build Ministthar mobile legnds game

  • Untuk item build Minsitthar sebaik nya kalian harus fokus pada build item Physical Damage dan Cooldown Reduction. Ya walaupun terkadang ada juga user yang menggunakan item build tank untuk main aman, tetapi kalian sebaik nya menggunakan build item Full Fighter atau bisa juga Fighter Semi Tank .

Battle Spell Yang Cocok Untuk Minsitthar?

Jika kamu menggunakan Minsitthar untuk game play , sebaik nya kamu menggunakan spell Flicker , karena spell ini sangat berguna untuk kondisi apapun, contoh jika kamu ingin mengejar target musuh kamu yang mencoba untuk melarikan diri, dan bisa juga kamu gunakan untuk kabur jika posisi kamu dalam kedaan kena gank musuh.


Emblem Untuk Minsitthar?

Untuk emblemnya  kamu bisa menggunakan emblem Physical , Assassin , atau bisa juga menggunakan emblem Fighter.


Nah, berikut adalah item build untuk hero lokal dari myanmar yaitu Minsitthar . Inti dari ulasan di atas adalah , kalian haru bisa memanfaatkan sebaik mungkin dari kelebihan dan skill skill yang terdapat pada hero ini.

 


Like it? Share with your friends!

69
Adan_Alviansyah

Create your article and get your dream :)

0 Comments