• Berita
  • TECH
  • G | LIST
  • Review
  • Tutorial
  • OPINI
  • Video
    • TikTok
    • YouTube
    • Facebook
  • GB Live!
  • Freebies
    • Free Games
    • Giveaway
  • TopupNEW
No Result
View All Result
  • Android
  • iOS
  • PC
  • PS4
  • PS5
  • Switch
  • XBOX One
  • Xbox Series X
  • Genshin Impact
  • GTA
  • GB Live!
Gamebrott.com
  • Berita
  • TECH
  • G | LIST
  • Review
  • Tutorial
  • OPINI
  • Video
    • TikTok
    • YouTube
    • Facebook
  • GB Live!
  • Freebies
    • Free Games
    • Giveaway
  • TopupNEW
No Result
View All Result
Gamebrott.com
No Result
View All Result

Gamebrott > Berita > Developer Postal Izinkan Pemain Bajak Gamenya Apabila Tidak Punya Uang

Developer Postal Izinkan Pemain Bajak Gamenya Apabila Tidak Punya Uang

by Lauda Ifram
15 Agustus 2023
in Berita
Reading Time: 3 mins read
A A
0
Developer Postal

Developer Postal

0
SHARES
251
VIEWS
Bagikan ke FacebookShare on Twitter

Game Postal merupakan salah satu FPS yang dikenal akan tema yang “nyeleneh” nan brutal. Bahkan keanehan tersebut membuat game menjadi kontroversial, hingga harus terkena banned di sejumlah negara karena dianggap begitu menyimpang.

Disamping kontroversinya, nyatanya developer dibalik game yakni Running with Scissors justru dapat dikatakan sangat mulia terhadap fansnya. Developer baru saja menyatakan bahwa mereka mengizinkan pemain membajak gamenya apabila tidak punya uang.

Tidak Punya Uang? Developer Postal Persilahkan Fans Untuk Bajak Gamenya

Developer Postal 1
Tidak Punya Uang? Developer Postal Persilahkan Fans Untuk Bajak Gamenya

Melalui akun Twitter-nya, developer Postal yakni Running with Scissors mendapat informasi keluhan dari para fans terkait harga game. Dimana menurut beberapa pemain, harga game dianggap terlalu mahal di beberapa negara.

Menanggapi hal tersebut, developer pun menjelaskan bahwa mereka mengizinkan pemain untuk membajak gamenya apabila belum mempunyai uang cukup untuk membeli secara legal. Dengan catatan agar pemain diharapkan membeli game ketika sudah mempunyai uang yang cukup.

We've been told our games are too expensive in some countries but we've been using Steam's recommended pricing for a while.

We trust @valvesoftware enough to not change this.

If our games are still too expensive for you, you can pirate them until you have enough to support us. pic.twitter.com/kELl6icsru

— Running With Scissors (@RWSstudios) August 13, 2023

Developer juga menjelaskan bahwa mereka sudah melakukan regional pricing sesuai dengan rekomendasi Steam, sehingga harga di beberapa negara akan lebih murah dibanding harga awal (euro). Meski begitu, mereka hanya bisa mempercayai Valve untuk tidak merubah harga game menjadi lebih mahal, belum lagi pajak yang harus ditanggung pembeli.

Lebih lanjut, developer turut menekankan meski mereka mengizinkan pembajakan gamenya sendiri, namun bukan berarti pemain diperbolehkan untuk membajak game dari perusahaan game indie lainnya.

Game Postal 3 Dihapus dari Steam, Developer Justru Merasa Senang

Developer Postal 4
Game Postal 3 Dihapus dari Steam, Developer Justru Merasa Senang

Beberapa waktu lalu, Running with Scissors mengumumkan bahwa salah satu gamenya yakni Postal 3 dihapus dari platform Steam. Game tersebut dianggap sebagai seri terburuk lantaran mendapat begitu banyak respon negatif.

Alasan utama penghapusan tersebut adalah terdapat masalah pada sistem DRM yang diluar kendali developer. Meski begitu, developer justru mengaku senang akan dihapusnya game karena pemain setidaknya tak lagi harus membeli game yang memiliki reputasi buruk tersebut.

Disamping berbagai kontroversinya, seri game FPS tersebut tetap menjadi pilihan utama bagi para gamer yang mungkin bosan dengan sajian hame AAA yang cenderung memiliki tema serius. Kini game terakhirnya, Postal 4: No Regrets tersedia di PlayStation dan PC melalui Steam.


Baca juga artikel-artikel lainnya terkait Postal serta berita terkini lainnya dari Lauda Ifram. For further information and other inquiries, you can contact us via author@gamebrott.com.

Tags: bajakanDeveloper gamesteam
SummarizeShareTweetSend
Previous Post

Ransomware Mulai Susah Dideteksi dan Berganti ke Model Pencurian Data

Next Post

8 Game MMO Terpopuler dan Teraktif Menurut Data Pemain

Lauda Ifram

Lauda Ifram

Content Writer at Gamebrott. Enjoy gaming but suck at it.

Related Posts

game trending saat ini

10 Game Trending Saat Ini yang Populer di Steam – 15 Desember 2025

by Andi
3 hari ago
0

Game apa yang trending minggu ini?

Wishlist Resident Evil Requiem Steam

Wishlist Resident Evil Requiem Masuk Top 5 di Platform Layanan Steam

by Seno Triadi
2 minggu ago
0

Berdasarkan informasi yang didapatkan, ternyata Wishlist Resident Evil Requiem di platform layanan Steam berhasil masuk Top 5. Serius, nih?!

membeli steam machine

Perlukah Membeli Steam Machine? Untuk Siapa Mini-PC Valve Ini?

by Andi
3 minggu ago
0

Apakah perlu beli Steam machine?

CEO Epic Games AI Steam

CEO Epic Games Mengkritik Pemberian Label AI di Steam

by Arif Gunawan
3 minggu ago
0

Tim Sweeney selaku CEO Epic Games mengkritik pemberian label AI terhadap game yang menggunakan AI di Steam. Seperti apa kritikannya?

Load More
Please login to join discussion
Blue Protocol Star Resonance Rectangle Banner

Gamebrott Latest

build the dahlia honkai star rail terbaik

Build The Dahlia Honkai Star Rail Terbaik

by Sofie Diana
1 jam ago
0

Fans Meisho Doto Umamusume

Fans Meisho Doto Umamusume Berhasil Kumpulkan Dana ¥94 Juta untuk Bangun Kembali Kandang Kuda Aslinya

by Muhammad Faisal
2 jam ago
0

Todd Howard Fallout 5

Todd Howard Konfirmasi Fallout 5, Ada Hubungan dengan TV Series?

by Javier Ferdano
2 jam ago
0

Terminator Survivors Ditunda

Terminator Survivors Tunda Jadwal Rilis Tanpa Batas Waktu, Alasannya?

by Nadia Haudina
3 jam ago
0

Developer The Elder Scrolls VI

Developer The Elder Scrolls VI Butuh Waktu Lebih Banyak untuk Membuat Gamenya

by Muhammad Faisal
3 jam ago
0

Gamebrott Live

Gamebrott Trending

Cheat GTA

200+ Cheat GTA Paling Lengkap Desember 2025 Mulai dari PS2, PS3, PS4, dan PC

by Muhammad Faisal
2 minggu ago
0

Nama Squad Mobile Legends

2000+ Nama Squad Mobile Legends (ML) Keren dan Artinya yang Berkualitas

by Jeri Utama
2 tahun ago
0

Nickname Keren

1000+ Nickname Keren yang Bisa Kalian Pakai di Game Favoritmu 2025!

by Jendra
9 bulan ago
0

Tifa by Redmoa Karakter Video Game Konten Nakal Pornhub Year In Review 2025

29 Karakter Video Game yang Paling Banyak Dicari Konten ‘Nakal-nya’ di 2025

by Andy Julianto
1 minggu ago
0

cover 39 low end games gamebrott

120 Game PC Ringan Terbaik di Dunia yang Takkan Buat Laptop dan PC Kentang Kalian Meleleh

by Muhammad Maulana
12 bulan ago
33

© Gamebrott.com Ltd. 
Untuk say hello, kerjasama, Press Release, dan kolaborasi lainnya silahkan hubungi;
Career
: hrd@gamebrott.com
Partnership: info@gamebrott.com
Press Release: pr@gamebrott.com
Phone/Whatsapp: (+62)-852-7134-8676

POWERED BY

Visit our GMA team:
Vietnam – EXP GG VN
Taiwan HK – EXP GG TW
Thailand – GamingDose

  • About Us
  • Contact Us
  • advertising
  • SITEMAP

© 2024 Gamebrott Limited

Share

Facebook

X

LinkedIn

WhatsApp

Copy Link
×
No Result
View All Result
  • Berita
  • Review
  • G | LIST
  • PLATFORM
    • Android
    • iOS
    • PC
    • PS4
    • PS5
    • Switch
  • TECH
  • Tutorial
  • Popular Games
    • Mobile Legends
    • Free Fire
    • PUBG Mobile
    • GTA
    • Genshin Impact
  • Videos
    • TikTok
    • YouTube
    • Facebook
  • GB Live!
  • Freebies
    • Free Games
    • Giveaway
  • Topup

© 2024 Gamebrott Limited