• Berita
  • TECH
  • G | LIST
  • Review
  • Tutorial
  • OPINI
  • Video
    • TikTok
    • YouTube
    • Facebook
  • GB Live!
  • Freebies
    • Free Games
    • Giveaway
  • TopupNEW
No Result
View All Result
  • Android
  • iOS
  • PC
  • PS4
  • PS5
  • Switch
  • XBOX One
  • Xbox Series X
  • Genshin Impact
  • GTA
  • GB Live!
Gamebrott.com
  • Berita
  • TECH
  • G | LIST
  • Review
  • Tutorial
  • OPINI
  • Video
    • TikTok
    • YouTube
    • Facebook
  • GB Live!
  • Freebies
    • Free Games
    • Giveaway
  • TopupNEW
No Result
View All Result
Gamebrott.com
No Result
View All Result

Gamebrott > Berita > Kenaikan Harga Xbox Game Pass, Petinggi FTC Beri Komentar

Kenaikan Harga Xbox Game Pass, Petinggi FTC Beri Komentar

by Javier Ferdano
6 Oktober 2025
in Berita
Reading Time: 3 mins read
A A
0
Harga Xbox Game Pass Naik Komentar
0
SHARES
81
VIEWS
Bagikan ke FacebookShare on Twitter

Harga Xbox Game Pass – Para gamer belakangan ini heboh akibat pengumuman mengenai kenaikan harga Xbox Game Pass yang cukup signifikan. Kenaikan ini menuai pro dan kontra baik dari sisi gamer hingga pihak-pihak tertentu.

Salah satu pihak yang sempat bertarung melawan Microsoft dalam persidangan akuisisi Activision Blizzard adalah Federal Trade Commisssion (FTC). Mantan pimpinan FTC yaitu Lina Khan kini berkomentar terkait kenaikan harga ini. Ada apa?

Petinggi FTC Komentari Kenaikan Harga Xbox Game Pass

Harga Layanan Naik
Harga Layanan Naik

Lina Khan yang merupakan mantan pimpinan Federal Trade Commission kini berkomentar di akun Twitter/X dirinya mengenai kenaikan Harga Xbox Game Pass. Dirinya merupakan salah satu orang yang penting pada pertarungan akuisisi Microsoft Activison Blizzard.

Lina Khan sepertinya cukup khawatir terkait kenaikan harga yang membuat Game Pas Ultimate menjadi 30 US Dollar. Dan menurutnya, ini berhubungan dengan akuisisi yang pernah ia protes.

Microsoft’s acquisition of Activision has been followed by significant price hikes and layoffs, harming both gamers and developers.

As we’ve seen across sectors, increasing market consolidation and increasing prices often go hand-in-hand.

As dominant firms become… https://t.co/FoI50tlEsL

— Lina Khan (@linamkhan) October 3, 2025

Akuisisi Microsoft terhadap Activision telah disusul dengan melonjaknya harga secara signifikan dan juga PHK yang melukai baik gamer dan juga pengembang.

Dan seperti yang kita lihat di berbagai sektor, meningkatnya konsolidasi pasar dan peningkatan harga sering berjalan bersamaan.

Dan firma yang dominan menjadi terlalu besar untuk peduli, mereka dapat membaut hal yang lebih buruk untuk konsumen mereka tanpa harus khaawatir dengan konsekuensinya.

Lina Khan

Lina Khan Kini Dianggap Benar Saat Persidangan

Tak Lagi Murah
Tak Lagi Murah

Komentar Lina Khan ini tentunya muncul karena tidak sedikit netizen dan gamer yang kini menganggap perlawanan FTC terhadap Microsoft beberapa tahun lalu merupakan hal yang benar.

Microsoft sendiri sempat memberikan klaim bahwa harga layanan Game Pass tidak akan naik karena efek dari merger. Perusahaan tersebut juga pernah mengatakan bahwa layanan ini menguntungkan.

Grafik Perbandingan Kenaikan Harga Game Pass Dan Netflix
Grafik Perbandingan Kenaikan Harga Game Pass Dan Netflix

Namun, dengan adanya PHK massal pada tahun ini, penutupan studio, dan juga kenaikan harga, sepertinya pernyataan tersebut kini dianggap tidak tepat dan membuat cukup banyak yang membatalkan langganan dan menyebabkan portal pembatalan overload.

Dan kenaikan harga ini bukan kali pertama. Tetapi meskipun begitu, kenaikan harga kali ini merupakan perubahan yang besar dan sangat berdampak bagi para gamer dan Mimcrosoft secara keseluruhan.


Baca juga informasi menarik Gamebrott lainnya terkait Berita atau artikel lainnya dari Javier Ferdano. For further information and other inquiries, you can contact us via author@gamebrott.com

Tags: microsoftxboxXbox Game Pass
SummarizeShareTweetSend
Previous Post

Salah Satu Server Final Fantasy XI Ditutup Karena Overpopulasi Pemain

Next Post

Daftar Redeem Code Cookie Run Kingdom Oktober 2025 Terbaru

Javier Ferdano

Javier Ferdano

Gamer, Weebs, Kpoper, Wrestling Marks, and Comic Nerds. Also Auto Chess Moderator and E-sport Caster. Formerly Known as Sultan Jepi.

Related Posts

Microsoft Menonaktifkan 2026

Tanpa Pengumuman, Microsoft Menonaktifkan Layanan Aktivasi Via Telepon

by Bima
7 hari ago
0

Baru-baru ini, kami mendapati sebuah informasi di mana Microsoft menonaktifkan layanan aktivasi via telepon yang selama puluhan tahun menjadi penyelamat...

Microslop CEO Microsoft

Istilah Microslop Justru Viral Setelah CEO Microsoft Tidak Ingin Netizen Menyebutnya Seperti Itu

by Muhammad Faisal
1 minggu ago
0

Pernyataan CEO Microsoft yang tidak ingin netizen menyebut teknologi AI perusahaannya sebagai "Microslop" justru menjadi viral.

CEO Microsoft Microslop

CEO Microsoft Tidak Ingin Teknologi AI Perusahaannya Disebut Sebagai Microslop oleh Netizen

by Muhammad Faisal
1 minggu ago
0

Satya Nadella selaku CEO Microsoft menanggapi komentar netizen perihal AI perusahaannya sebagai slop atau disebut sebagai Microslop.

Windows 11 SE 2026

Windows 11 SE Resmi Dihentikan Microsoft Tahun Depan, Kenapa?

by Bima
1 minggu ago
0

Windows 11 SE, sistem operasi yang awalnya diperkenalkan dengan ambisi besar untuk merevolusi pembelajaran di Amerika Serikat, konon akan segera...

Load More
Please login to join discussion
Blue Protocol Star Resonance Rectangle Banner

Gamebrott Latest

Dottore Genshin Impact

Siapa itu Dottore Genshin Impact?

by Sofie Diana
16 jam ago
0

Bypass Charging 2026

Apakah Fitur Bypass Charging Hanya Gimmick? Ini Penjelasannya!

by Bima
17 jam ago
0

Build Xmas Oguri Cap Sagittarius Cup

Build Xmas Oguri Cap Sagittarius Cup Umamusume

by Javier Ferdano
18 jam ago
0

Aktor Ben Starr

7 Karakter Video Game Disuarai Ben Starr, Sang Aktor Inggris Tampan!

by Nadia Haudina
19 jam ago
0

Harga ARC Raiders Helldivers 2

Harga ARC Raiders Senilai $40 Terinspirasi dari Helldivers 2

by Arif Gunawan
1 hari ago
0

Gamebrott Live

Gamebrott Trending

Cheat GTA

200+ Cheat GTA Paling Lengkap Januari 2026 di PS2, PS3, PS4, PS5, PC dan Android

by Muhammad Faisal
2 minggu ago
0

Nama Squad Mobile Legends

2000+ Nama Squad Mobile Legends (ML) Keren dan Artinya yang Berkualitas

by Jeri Utama
2 minggu ago
0

Nickname Keren

1000+ Nickname Keren yang Bisa Kalian Pakai di Game Favoritmu 2026!

by Jendra
1 minggu ago
0

Download Game PPSSPP Ukuran Kecil

120+ Game PPSSPP Ukuran Kecil Terbaik di Dunia yang Seru dan Tidak Cepat Bosan Tahun 2025

by Muhammad Faisal
1 tahun ago
0

player theotown indonesia

Player Theotown Indonesia Di-Notice oleh Developer Gamenya

by Andi
3 hari ago
0

© Gamebrott.com Ltd. 
Untuk say hello, kerjasama, Press Release, dan kolaborasi lainnya silahkan hubungi;
Career
: hrd@gamebrott.com
Partnership: info@gamebrott.com
Press Release: pr@gamebrott.com
Phone/Whatsapp: (+62)-852-7134-8676

POWERED BY

Visit our GMA team:
Vietnam – EXP GG VN
Taiwan HK – EXP GG TW
Thailand – GamingDose

  • About Us
  • Contact Us
  • advertising
  • SITEMAP

© 2024 Gamebrott Limited

Share

Facebook

X

LinkedIn

WhatsApp

Copy Link
×
No Result
View All Result
  • Berita
  • Review
  • G | LIST
  • PLATFORM
    • Android
    • iOS
    • PC
    • PS4
    • PS5
    • Switch
  • TECH
  • Tutorial
  • Popular Games
    • Mobile Legends
    • Free Fire
    • PUBG Mobile
    • GTA
    • Genshin Impact
  • Videos
    • TikTok
    • YouTube
    • Facebook
  • GB Live!
  • Freebies
    • Free Games
    • Giveaway
  • Topup

© 2024 Gamebrott Limited